mean median modus : 42,34,36,24,34
Jawabannnya : mean, median dan modus dari data di atas adalah 34.
Berikut ini pembahasannya.
Konsep.
Mean (rata-rata) = jumlah seluruh data/ banyak data
Median (nilai tengah)
Rumus median data tunggal ganjil ( banyak data ganjil)
Me = X((n+1)/2)
Rumus median data tunggal genap.
Me = (X(n/2)+X((n/2)+1))/2
Dimana:
Me = median
X = data ke
n = banyak data
Modus adalah data yang sering muncul
Pembahasan.
Pertama kita urutkan data dari yang terkecil ke yang terbesar.
24, 34, 34, 36, 42
Banyak data (n) = 5
Mean = jumlah data/ banyak data
Mean = (24+34+34+36+42)/5
Mean = 170/5
Mean = 34
Karena banyak data adalah 5 (ganjil), maka kita gunakan rumus median data tunggal ganjil
Me = X((n+1)/2)
Me = X((5+1)/2)
Me = X(6/2)
Me = X3
Me = data ke 3
Me = 34
Modus (data yang sering muncul)
Dari data di atas dapat dilihat
24 = muncul satu kali,
34 = muncul dua kali,
36 = muncul satu kali,
42 = muncul satu kali
Maka modus dari data di atas adalah 34,
Jadi, mean, median dan modus dari data di atas adalah 34.
Rekomendasi Lain :
- Di desa truno joyo terdata ada 420 orang yang… Di desa truno joyo terdata ada 420 orang yang bekerja aktif. 125 orang bekerja sebagai petani, 77 orang bekerja sebagai buruh pabrik, 45 orang menjadi guru non PNS, 69 orang…
- Sebukan tiga fungsi dari distribusi frekuensi !.......... Sebukan tiga fungsi dari distribusi frekuensi !.......... Jawaban yang benar adalah memudahkan penyajian data, bahan informasi atau sumber referensi, serta menyederhanakan bentuk dan jumlah data. Distribusi frekuensi merupakan proses penyusunan…
- Jangkauan interkuartil dari 5,8,6,9,7,5,6,7,8,4,7,5 Ada lah Jangkauan interkuartil dari 5,8,6,9,7,5,6,7,8,4,7,5 Ada lah JAWABAN : 2,5 KONSEP Kuartil (Q) adalah nilai-nilai yang membagi serangkaian data atau suatu distribusi frekuensi menjadi empat (4) bagian yang sama. Ada tiga…
- Hasil penilaian harian mata pelajaran matematika… Hasil penilaian harian mata pelajaran matematika dari 28 siswa kelas VI adalah 4 siswa memperoleh nilai 10, 6 siswa memperoleh nilai 9, 9 siswa memperoleh nilai 8, 5 siswa memperoleh…
- Apa yang dimaksud Mean? Apa yang dimaksud Mean? mean adalah rata-rata. untuk mencari mean bisa menggunakan rumus, jumlah semua data ÷ banyaknya data,
- Nilai frekuensi 5 5 6 9 7 11 8 19 9 6 mean data… nilai frekuensi 5 5 6 9 7 11 8 19 9 6 mean data tersebut adalah Jawaban yang benar adalah 6,8. Perhatikan penjelasan berikut ya. Ingat rumus rata - rata…
- Berdasarkan data tersebut, maka hitunglah: Berikut ini adalah data produk yang diproses di Departemen 1 selama bulan Juli 2020: PDP awal - Unit selesai 15.000 PDP akhir (tingkat penyelesaian 50 %) 12.500 Kos produksi total…
- Tentukan jangkauan, Q1, Q2, Q3, dan jangkauan… Tentukan jangkauan, Q1, Q2, Q3, dan jangkauan interkuartil dari data: b. Data: 8, 6, 7, 9, 5, 6, 6, 5, 8, 7, 7, 9, 10 Jawabannya adalah =>Q1 = 6…
- Cara-cara penyajian data Cara-cara penyajian data 1. Diagram batang 2. Diagram lingkaran 3. Diagram garis 4. Diagram lambang (piktogram) 5. Tabel
- Data penjualan barang elektronik di Toko Amal… Data penjualan barang elektronik di Toko Amal Elektronik selama sebulan disajikan dalam tabel berikut Jenis Barang Penjualan (unit) Dispenser 24 Kipas Angin 30 Setrika 23 Blender 19 Mikser 24 Berapa…
- Proses pemasukan data ke dalam tabel disebut : ........ Proses pemasukan data ke dalam tabel disebut : ........ Jawaban yang benar adalah tabulasi data. Dalam penelitian kuantitatif, setelah data berhasil dikumpulkan kemudian dilakukan proses pengolahan data. Pengolahan data bertujuan…
- Nilai rata-rata berat badan dari data tersebut adalah .... Perhatikan diagram batang berikut! Nilai rata-rata berat badan dari data tersebut adalah .... a. 32 b. 32,5 c. 33 d. 33,5 Jawaban : 36 kantong. Ingat kembali : Faktor persekutuan…
- Jumlah 3 bilangan ganjil yang berurutan adalah… jumlah 3 bilangan ganjil yang berurutan adalah 171,maka bilangan yang terbesar adalah Jawabannya: 59 Konsep: Jika terdapat jumlah 3 bilangan ganjil, maka bisa diasumsikan, - bilangan I = a -…
- Jumlah bilangan genap antara 2 sampai dengan 22 adalah .... Jumlah bilangan genap antara 2 sampai dengan 22 adalah .... a. 98 b. 100 c. 108 d. 116 jawaban untuk soal ini adalah C. Soal tersebut merupakan materi barisan aritmatika.…
- Apabila nilai rata rata dari data : 6 , × , 7 , dan… apabila nilai rata rata dari data : 6 , × , 7 , dan 2× - 4 adalah 6 , jangkauan data tersebut adalah Jawabanya 12 Ingat bahwa: 1) Jangkauan…
- Buku non-fiksi adalah?? buku non-fiksi adalah?? Buku nonfiksi adalah buku yang isinya didasarkan pada adanya pengalaman atau penelitian memuat data yang dapat dipertanggungjawabkan. Perhatikan penjelasan berikut, ya. Buku nonfiksi adalah buku yang dihasilkan…
- Data berat badan (dalam kg) sekelompok balita di pos… Data berat badan (dalam kg) sekelompok balita di pos Yandi Nurul Islam sebagai berikut. 16 19 20 21 19 17 20 16 20 17 18 18 18 16 16 20…
- Tentukan jangkauan, Q1, Q2, Q3, dan jangkauan… Tentukan jangkauan, Q1, Q2, Q3, dan jangkauan interkuartil dari data: a. Data: 80, 75, 55, 60, 60, 80, 80, 50, 77, 90 Jawabannya adalah =>Q1 = 60 => Q2 =…
- Cara menyelesaikan permasalahan yang diajukan dalam… Cara menyelesaikan permasalahan yang diajukan dalam proposal disebut ... a. Teknik pelaksanaan b. Sasaran c. Tujuan d. Latar belakang e. Penutup Jawaban yang benar adalah A. Berikut merupakan pembahasannya. Proposal…
- Perhatikan data larutan garam berikut: 1. FeCl3 2 M… Perhatikan data larutan garam berikut: 1. FeCl3 2 M 2. Na2SO4 2 M 3. Mg(NO3)2 2 M 4. KBr 2 M 5. Al2(SO4)3 2 M Larutan garam yang mempunyai titik…
- Perhatikan data berat badan siswa kelas V1 SD sehati… Perhatikan data berat badan siswa kelas V1 SD sehati di bawah Berat badan (kg) |banyak 34 | 2 36 | 3 38 | 5 40. | 3 42. | 4…
- Diketahui tiga bilangan a, b , dan c. Nilai rata… Diketahui tiga bilangan a, b , dan c. Nilai rata rata tiga bilangan tersebut adalah 9. Jika nilai rata rata d dan e adalah 14, nilai rata rata lima bilangan…
- Berikut ini adalah data hasil ulangan matematika… Berikut ini adalah data hasil ulangan matematika kelas VI SDN Barisan 5, 6, 6, 7, 5, 8, 9, 10, 10, 9, 8, 6, 7, 6, 7, 8, 9, 10, 7,…
- Rata-rata ulangan 9 siswa adalah 8, 2. Rata-rata… Rata-rata ulangan 9 siswa adalah 8, 2. Rata-rata total dengan penambahan nilai seorang anak menjadi 8,0. Tentukan nilai tambahan 1 anak tersebut Jawaban : 6,2 Perhatikan penjelasan berikut. Ingat rumus:…
- Siswa sd tugu ada 168 anak. sebanyak 28 anak… siswa sd tugu ada 168 anak. sebanyak 28 anak mempunyai hobi melukis, 30 anak hobi menyanyi, dan 32 anak hobi menari. siswa yang mempunyai hobi olahraga ada seperempat dari seluruh…
- Dari data pada tabel tersebut rumus fungsi f(x) adalah.... Perhatikan tabel berikut! Dari data pada tabel tersebut rumus fungsi f(x) adalah.... A. f(x)=3x+1 B. f(x)=3x−1 C. f(x)=x^(2)+1 D. f(x)=x^(2)−1 jawaban untuk soal ini adalah C Soal tersebut merupakan materi…
- Diketahui mean data 9 5 7 6 6 7 5 8 6 8 maka nilai… diketahui mean data 9 5 7 6 6 7 5 8 6 8 maka nilai rata-rata mean adalah nilai rata-rata mean= jumlah data÷ banyak data = 9+5+7+6+6+7+5+8+6+8 ÷ 10 =…
- Mean median modus : 5,12,13,16,12,14,12,5,10 mean median modus : 5,12,13,16,12,14,12,5,10 Jawaban: Mean = 11 Median = 12 Modus = 12 Rumus menghitung mean atau rata-rata: = Jumlah seluruh nilai/banyak data Median merupakan nilai tengah setelah…
- Perhatikan tabel data berikut ini. Transformator… Perhatikan tabel data berikut ini. Transformator jenis step-up ditunjukkan oleh nomor ... jawabannya ada nomor 1 dan 2 Coba kakak jelaskan ya Adik, Trafo step up adalah jenis trafo yang…
- Data berat badan 13 orang anak adalah 33 kg, 35 kg… data berat badan 13 orang anak adalah 33 kg, 35 kg ,36 kg, 30 kg, 34 kg, 35 kg,, 32 kg 35 kg, 34 kg, hitunglah modus, median dan mean…