mean median modus : 42,34,36,24,34
Jawabannnya : mean, median dan modus dari data di atas adalah 34.
Berikut ini pembahasannya.
Konsep.
Mean (rata-rata) = jumlah seluruh data/ banyak data
Median (nilai tengah)
Rumus median data tunggal ganjil ( banyak data ganjil)
Me = X((n+1)/2)
Rumus median data tunggal genap.
Me = (X(n/2)+X((n/2)+1))/2
Dimana:
Me = median
X = data ke
n = banyak data
Modus adalah data yang sering muncul
Pembahasan.
Pertama kita urutkan data dari yang terkecil ke yang terbesar.
24, 34, 34, 36, 42
Banyak data (n) = 5
Mean = jumlah data/ banyak data
Mean = (24+34+34+36+42)/5
Mean = 170/5
Mean = 34
Karena banyak data adalah 5 (ganjil), maka kita gunakan rumus median data tunggal ganjil
Me = X((n+1)/2)
Me = X((5+1)/2)
Me = X(6/2)
Me = X3
Me = data ke 3
Me = 34
Modus (data yang sering muncul)
Dari data di atas dapat dilihat
24 = muncul satu kali,
34 = muncul dua kali,
36 = muncul satu kali,
42 = muncul satu kali
Maka modus dari data di atas adalah 34,
Jadi, mean, median dan modus dari data di atas adalah 34.
Rekomendasi Lain :
- Di desa truno joyo terdata ada 420 orang yang… Di desa truno joyo terdata ada 420 orang yang bekerja aktif. 125 orang bekerja sebagai petani, 77 orang bekerja sebagai buruh pabrik, 45 orang menjadi guru non PNS, 69 orang…
- Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata… Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan. Modifikasi data lama dengan data yang baru dalam pembuatan peta dapat dilakukan dengan menggunakan Sistem Informasi…
- Data berat badan siswa kelas 6 adalah sebagai… Data berat badan siswa kelas 6 adalah sebagai berikut : 28,28,28,28,28,29,29,30,30,30,30,30,30,30,30,30,30,30,30,31,31,31,31,32,33,33 Cari lah rata rata ( mean ) dari data tersebut Jawabannya adalah 30. Yuk disimak penjelasannya. Ingat! Nilai rata-rata…
- Data disamping merupakan barang dagangan yang dijual… Data disamping merupakan barang dagangan yang dijual oleh pedagang jika banyaknya baju anak yang dijual sebanyak 66 buah BRP banyak baju dewasa yg dijual? Baju remaja 40% Baju anak 22%…
- Berdasarkan data tersebut, maka kondisi kependudukan… Data kependudukan Kabupaten Klaten tahun 2020 adalah sebagai berikut : a. penduduk laki-laki 468.090 jiwa. b. perempuan 484.278 jiwa. c. 40% penduduk usia di bawah 15 tahun. d. 40% penduduk…
- 6,8,7,5,4,8,7,5,8,9,6 modus dan median nya adalah 6,8,7,5,4,8,7,5,8,9,6 modus dan median nya adalah Jawabannya: 8 dan 7 Topik: Penyajian Data Konsep: - Modus adalah data atau nilai yang paling sering muncul. - Median adalah nilai tengah yang…
- Rata-rata data 4, x, (x+2), 10 adalah 6. Nilai x adalah... Rata-rata data 4, x, (x+2), 10 adalah 6. Nilai x adalah... a. 4 b. 5 c. 6 d. 7 jawaban untuk soal ini adalah A Soal tersebut merupakan materi statistika.…
- Data berat badan (dalam kg) sekelompok balita di pos… Data berat badan (dalam kg) sekelompok balita di pos Yandi Nurul Islam sebagai berikut. 16 19 20 21 19 17 20 16 20 17 18 18 18 16 16 20…
- Tentukan jangkauan, Q1, Q2, Q3, dan jangkauan… Tentukan jangkauan, Q1, Q2, Q3, dan jangkauan interkuartil dari data: b. Data: 8, 6, 7, 9, 5, 6, 6, 5, 8, 7, 7, 9, 10 Jawabannya adalah =>Q1 = 6…
- Simpangan baku dari data: 8,8,9,9 11,11,12,12. adalah .... Simpangan baku dari data: 8,8,9,9 11,11,12,12. adalah .... a. ¼ √10 b. √5 c. 1/2 √5 d. 1/2 √10 e. 10 Jawaban : D. (1/2)√10 Perhatikan penjelasan berikut ya. Ingat…
- Skor yang paling banyak muncul disebut : Skor yang paling banyak muncul disebut : Jawaban yang benar adalah modus. Penyajian data dalam penelitian kuantitatif perlu diperkuat dengan teknik analisis data seperti menguji mean, median, dan modus. 1.…
- Tabel berikut adalah data waktu yang diperlukan… Tabel berikut adalah data waktu yang diperlukan sejumlah siswa menyelesaikan soal ulangan Waktu (menit)= 40 45 50 55 60 Banyak siswa = 5 a 6 4 7 Rata-rata waktu yang…
- Diagram berikut ini menunjukan data banyaknya anak… Diagram berikut ini menunjukan data banyaknya anak pada tiap-tiap keluarga di lingkungan RT 5 RW 1. Rincian berapa jumlah keluarga yang memilikı anak lebih dari 2? Jawaban : 15 keluarga.…
- Jangkauan interkuartil dari 5,8,6,9,7,5,6,7,8,4,7,5 Ada lah Jangkauan interkuartil dari 5,8,6,9,7,5,6,7,8,4,7,5 Ada lah JAWABAN : 2,5 KONSEP Kuartil (Q) adalah nilai-nilai yang membagi serangkaian data atau suatu distribusi frekuensi menjadi empat (4) bagian yang sama. Ada tiga…
- Kuota Internet: Kebutuhan pokok Era Digital Kuota Internet: Kebutuhan pokok Era Digital Sebagai warga negara, hampir 60% penduduk Indonesia merupakan individu-individu yang aktif menggunakan dan berinteraksi melalui internet, atau warganet. Proporsi tersebut menempatkan Indonesia dalam 10…
- Apabila nilai rata rata dari data : 6 , × , 7 , dan… apabila nilai rata rata dari data : 6 , × , 7 , dan 2× - 4 adalah 6 , jangkauan data tersebut adalah Jawabanya 12 Ingat bahwa: 1) Jangkauan…
- Perhatikan data percobaan berikut! Perubahan laju… Perhatikan data percobaan berikut! Perubahan laju reaksi yang terjadi pada percobaan (1) dan (4) dipengaruhi oleh ... A. suhu B. konsentrasi C. luas permukaan D. katalis E. waktu laju reaksi…
- Diiketahui pernyataan a = 4 membagi habis 25, b = 7… Diiketahui pernyataan a = 4 membagi habis 25, b = 7 bilangan ganjil. Buatlah sebuah argumen yang memenuhi ketentuan modus ponens! c = 100 kelipatan 50
- Apa yang dimaksud Mean? Apa yang dimaksud Mean? mean adalah rata-rata. untuk mencari mean bisa menggunakan rumus, jumlah semua data ÷ banyaknya data,
- median dari tinggi badan (cm) bnyak siswa 135 5 136… median dari tinggi badan (cm) bnyak siswa 135 5 136 4 137 3 138 12 139 6 140 10 Jawaban yang tepat adalah 138 Yuk simak pembahasan berikut ini.
- Proses pemasukan data ke dalam tabel disebut : ........ Proses pemasukan data ke dalam tabel disebut : ........ Jawaban yang benar adalah tabulasi data. Dalam penelitian kuantitatif, setelah data berhasil dikumpulkan kemudian dilakukan proses pengolahan data. Pengolahan data bertujuan…
- Data percobaan laju reaksi pada reaksi: 2NO(g) +… Data percobaan laju reaksi pada reaksi: 2NO(g) + 2H2(g) → N2O(g) + H2O(g) Berdasarkan data di atas, orde reaksi total adalah ... a. 2 b. 3 c. 4 d. 5…
- Petugas sedang mendata banyak hewan ternak berkaki… petugas sedang mendata banyak hewan ternak berkaki dua di desa sedayu ternyata ada 775 ekor hewan ternak berkaki dua yang terdiri atas, 328 ekor ayam, ada 244 ekor bebek, dan…
- Ayah beni membeli beberapa buah buahan buah-buahan… ayah beni membeli beberapa buah buahan buah-buahan yang dibeli antara lain 5 buah mangga 6 buah apel dan 7 buah manggis manakah nilai yang tepat mewakili di antara modus median…
- Sepuluh orang pemain sepak bola diukur tinggi… Sepuluh orang pemain sepak bola diukur tinggi badanya (dalam cm). Hasil pengukuran tinggi badan kesepuluh pemain sepak bola tersebut adalah sebagai berikut. 172,167,180,171,169,160,175,173,170,165. Median dari data tinggi badan tersebut adalah…
- Jumlah 3 bilangan ganjil yang berurutan adalah… jumlah 3 bilangan ganjil yang berurutan adalah 171,maka bilangan yang terbesar adalah Jawabannya: 59 Konsep: Jika terdapat jumlah 3 bilangan ganjil, maka bisa diasumsikan, - bilangan I = a -…
- Perhatikan data larutan garam berikut: 1. FeCl3 2 M… Perhatikan data larutan garam berikut: 1. FeCl3 2 M 2. Na2SO4 2 M 3. Mg(NO3)2 2 M 4. KBr 2 M 5. Al2(SO4)3 2 M Larutan garam yang mempunyai titik…
- Berikut ini adalah data hasil ulangan matematika… Berikut ini adalah data hasil ulangan matematika kelas VI SDN Barisan 5, 6, 6, 7, 5, 8, 9, 10, 10, 9, 8, 6, 7, 6, 7, 8, 9, 10, 7,…
- Data hasil percobaan titrasi Ba(OH)2 dengan H2SO4… Data hasil percobaan titrasi Ba(OH)2 dengan H2SO4 0,05 M adalah sebagai berikut: Tentukan konsentrasi Ba(OH)2! Jawaban : 0,04 M Titrasi asam basa merupakan suatu prosedur yang dilakukan untuk menentukan konsentrasi…
- Perhatikan data berat badan siswa kelas V1 SD sehati… Perhatikan data berat badan siswa kelas V1 SD sehati di bawah Berat badan (kg) |banyak 34 | 2 36 | 3 38 | 5 40. | 3 42. | 4…