perhatikan gambar percabangan arus listrik berikut!
besarnya kuat arus (I5) adalah…..
A. 5 A masuk ke titik cabang A
B. 10 A masuk ke titik cabang A
C. 10 A keluar dari titik cabang A
D. 5 A keluar dari titik cabang A

Jawabannya adalah D. 5 A keluar dari titik cabang A
Diketahui:
I1 = 5A (masuk)
I2 = 4I1 (masuk) = 4 x 5 = 20 A
I3 = 2I1 (keluar) = 2 x 5 = 10 A
I4 = 10 A (keluar)
Ditanya: I5 ?
Penyelesaian:
Hukum Kirchoff 1 menjelaskan bahwa Arus yang masuk pada titik percabangan akan sama dengan kuat arus yang keluar pada titik percabangan tersebut. sehingga
ΣI masuk = ΣI keluar
I = arus listrik (A)
ΣI masuk = ΣI keluar
I1 + I2 + I5 = I4 + I3
5 + 20 + I5 = 10 + 10
25 + I5 = 20
I5 = 20 – 25
I5 = -5 A
tanda minus menunjukkan bahwa arusnya berlawanan dengan arah arus permisalannya maka I5 keluar titik cabang dengan besar 5A
Jadi jawabannya adalah D. 5 A keluar dari titik cabang A
Rekomendasi Lain :
- Perhatikan gambar arus listrik pada percabangan… Perhatikan gambar arus listrik pada percabangan berikut! Besar arus yang melewati I4 adalah …. a. 9 A b. 5 A c. 3 A d. 1 A Jawabannya adalah b. 5…
- Dua buah benda A dan B yang memiliki massa… Dua buah benda A dan B yang memiliki massa masing-masing 2 kg dan 8 kg terpisah pada jarak 15 cm. Letak suatu titik di antara kedua benda tersebut yang memiliki…
- Titik A(-5,3) B(-2,5) C(-7,6) di dilatasikan dengan… Titik A(-5,3) B(-2,5) C(-7,6) di dilatasikan dengan skala -1/3 berapakah titik yang dihasilkan Jawabannya adalah menghasilkan 3 titik yaitu A'(5/3 , -1); B'(2/3 , -5/3) dan C'(7/3 , -2) Pembahasan:…
- Berikut ini beberapa sifat yang dimiliki suatu zat.… Berikut ini beberapa sifat yang dimiliki suatu zat. 1) mudah terbakar 2) dapat menghantarkan arus listrik 3) sifatnya keras 4) mudah berkarat Pasangan pernyataan berikut yang merupakan sifat fisika zat…
- Larutan NiSO4 dielektrolisis selama 1.930 detik.… Larutan NiSO4 dielektrolisis selama 1.930 detik. Untuk mengendapkan 0,1 mol nikel dengan Ar = 28, maka berapa arus listrik yang dibutuhkan? Jawaban yang benar adalah 10 A. Bunyi hukum Faraday…
- Sebuah pemanas listrik digunakan untuk memanaskan 1… Sebuah pemanas listrik digunakan untuk memanaskan 1 kg air yang mula mula suhunya 0 derajat celclus sehingga mendidih. Jika pemanas listrik tersebut dihubungkan dengan sumber tegangan 200 Volt dan kuat…
- Persamaan garis yang melalui titik P(2,−3) dengan… Persamaan garis yang melalui titik P(2,−3) dengan gradien 2 adalah .... A. y = (1/2)x − 4 B. y = (1/2)x + 4 C. y = 2x + 7 D.…
- Suatu cd player ketika dioperasikan dengan baterai… Suatu cd player ketika dioperasikan dengan baterai 10 volt selama 1 jam menarik arus sebesar 200 miliampere. Besar energi listrik yang digunakan cd player tersebut adalah ... Energi listrik cd…
- Titik A (-4, 3) dan B (2, -5). Jarak antara kedua… Titik A (-4, 3) dan B (2, -5). Jarak antara kedua titik tersebut adalah... a. 2 b. 3 c. 5 d. 7 Titik A : x1=-4 y1=3 Titik B :…
- Perhatikan percobaan berikut. Ketika magnet batang… Perhatikan percobaan berikut. Ketika magnet batang berputar, jarum amperemeter bergerak ke kanan dan ke kiri secara periodik. bergeraknya jarum amperemeter menunjukkan hal-hal berikut Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah bergeraknya amperemeter…
- Titik A(2,−3) didilatasikan dengan faktor skala 4… Titik A(2,−3) didilatasikan dengan faktor skala 4 dan pusat di (−1,5). Bayangan titik A adalah .... a. (8,−12) b. (10,−5) c. (9,20) d. (11,−27) Jawabannya ada di opsi D. Pembahasan:…
- Rangkaian seri resistor dan kapasitor dipasang pada… Rangkaian seri resistor dan kapasitor dipasang pada tegangan bolak-balik 100 V. Jika Xc = 30 ohm dan R = 40 ohm, maka kuat arusnya adalah ... A. a. 2,0 b.…
- Bayangan titik A(2,−6) jika diceminkan oleh garis… Bayangan titik A(2,−6) jika diceminkan oleh garis x=3 adalah .... a. A'(4,−6) b. A'(4,6) c. A'(−4,−6) d. A'(−4,6) Jawaban yang benar adalah A. Perhatikan konsep berikut. Titik P(x, y) direfleksikan…
- Jika titik (4,−3) dirotasikan pada titik O(0,0)… Jika titik (4,−3) dirotasikan pada titik O(0,0) sejauh 270° maka petanya adalah …… A. (−3,−4) B. (−3,4) C. (3,−4) D. (4,−3) E. (−4,−3) jawaban untuk soal ini adalah A Soal…
- Bayangan titik A oleh refleksi terhadap garis y=x… Bayangan titik A oleh refleksi terhadap garis y=x adalah titik A'(4,−7). Koordinat titik A adalah .... a. (4,7) b. (−4,7) c. (−7,4) d. (−4,−7) e. (7,−4) Jawaban : C. (-7,…
- Jarak antara titik A(4,−3) dan B(−4,3) adalah … Jarak antara titik A(4,−3) dan B(−4,3) adalah … A. 9 B. 10 C. 64 D. 100 Jawaban yang benar adalah B. Perhatikan konsep berikut. Jarak antara dua titik A(x1, y1)…
- Besar arus total pada rangkaian di samping adalah .... Besar arus total pada rangkaian di samping adalah .... a. 0,8 A b. 0,9 A c. 1,0 A d. 1,2 A Jawabannya : (B) Arus listrik total pada rangkaian ialah…
- Sesuai dengan bunyi hukum I Kirchoff maka tentukan… Sesuai dengan bunyi hukum I Kirchoff maka tentukan besarnya I4..... Jawaban yang benar adalah 3 A. Diketahui: I1 = 2 A I2 = 4 A I3 = 5 A Ditanya:…
- Pada sebuah kompor listrik tertulis daya 650 W dan… Pada sebuah kompor listrik tertulis daya 650 W dan tegangan 220 V. Jika untuk mendidihkan air sampai mendidih membutuhkan waktu 5 menit, maka kuat arus dan jumlah energi listrik yang…
- Kumpulan titik-titik air dari pengembunan uap air di… kumpulan titik-titik air dari pengembunan uap air di angkasa disebut Kumpulan titik-titik air dari pengembunan uap air di angkasa disebut awan. Proses terbentuknya awan akibat dari adanya pengembunan atau pemadatan…
- Jika lampu tersebut dinyalakan selama 10 menit dan… Jika lampu tersebut dinyalakan selama 10 menit dan banyaknya muatan listrik yang mengalir selama selang waktu tersebut adalah 30 C maka besar kuat arus listrik yang mengalir adalah jawaban yang…
- Gambarlah sketsa grafik fungsi berikut! f(x) = x² − 8x + 7 Gambarlah sketsa grafik fungsi berikut! f(x) = x² − 8x + 7 Jawaban yang benar terdapat pada gambar yang disediakan. Konsep : Langkah-langkah membuat grafik fungsi kuadrat f(x) = ax²…
- Jarak titik A (-3 , 5 ) dan titik B ( 6 , -7 ) adalah .... Jarak titik A (-3 , 5 ) dan titik B ( 6 , -7 ) adalah .... A. 10 B. 13 C. 15 D. 17 Jawaban yang benar untuk pertanyaan…
- Sebuah trafo digunakan untuk menaikkan tegangan AC… Sebuah trafo digunakan untuk menaikkan tegangan AC dari 12 volt menjadi 120 volt, hitunglah kuat arus primer jika kuat arus skunder 0,6 A dan hitunglah jumlah lilitan skunder jika jumlah…
- Sebuah transformator mempunyai kumparan primer dan… Sebuah transformator mempunyai kumparan primer dan sekunder dengan jumlah lilitan masing-masing 3000 dan 2000, dihubungkan dengan jaringan listrik dengan arus primer sebesar 4 ampere. Besar kuat arus sekunder yang dihasilkan…
- Jika titik (4, -1) ditranslasikan oleh T = (3,5)… Jika titik (4, -1) ditranslasikan oleh T = (3,5) maka bayangannya adalah Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah (7, 4). Ingat bahwa: Titik A(x, y) di translasikan oleh T(a,…
- Besar kuat arus listrik pada rangkaian tersebut… Besar kuat arus listrik pada rangkaian tersebut adalah .... Perhatikan gambar rangkaian listrik berikut. jawaban soal ini adalah 6 A Diketahui: E= 24 V r= 1 ohm R1= 15 ohm…
- Kawat penghantar yang panjangnya 20 m berada dalam… Kawat penghantar yang panjangnya 20 m berada dalam medan magnet yang dialiri arus 5 A. Jika kuat medan magnet 10 T, berapa besar gaya Lorentz? Jawaban : 1000 N Diketahui:…
- Dua buah lampu dirangkai secara seri, masing-masing… Dua buah lampu dirangkai secara seri, masing-masing lampu memiliki hambatan listrik 15 ohm dan 25 ohm, dan tegangan pada rangkaian tersebut 120 volt, kuat arus pada rangkaian listrik tersebut adalah.....…
- Seseorang dengan kelainan rabun jauh menggunakan… seseorang dengan kelainan rabun jauh menggunakan kacamata dengan daya kuat lensa -2 dioptri, maka jarak terjauh yang dapat dilihat jelas oleh orang tersebut adalah Jawabannya adalah 50 cm. Rabun jauh…