Pembangunan desa merupakan upaya sadar dari masyarakat dan pemerintah baik dengan menggunakan sumberdaya yang bersumber dari desa, bantuan pemerintah maupun bantuan organisasi dan lembaga domestik maupun internasional untuk menciptakan perubahan-perubahan ke arah yang lebih baik. Pembangunan desa diharapkan mampu…
A. mengubah pola pikir masyarakat perdesaan agar tidak terbelenggu oleh tradisi
B. menciptakan lapangan kerja untuk penduduk perdesaan sehingga terbebas dari belenggu kemiskinan
C. meningkatkan kreativitas masyarakat desa sehingga dapat berkompetisi memperoleh sumber pendapatan di kota
D. mendorong masyarakat desa memiliki pendapatan tinggi agar dapat menjadi konsumen yang baik bagi kegiatan industri
E. membangkitkan penduduk guna memanfaatkan sumberdaya perdesaan secara maksimal demi kemakmuran penduduk desa saat ini
Untuk jawaban soal di atas adalah E.
Berikut adalah penjelasannya.
Pembangunan desa meeupakan salah satu upaya dalam pemerataan pembangunan dalam berbagai aspek, terutama aspek ekonomi. Pembangunan desa dalam aspek ekonomi bertujuan untuk optimalisasi pemanfaatan sumber daya di desa, baik SDA maupun SDM secara maksimal sehingga dapat mendorong kemakmuran masyarakat desa. Beberapa bentuk pembangunan desa adalah pengembangan kegiatan ekonomi kreatif, UMKM, dan lainnya.
Jadi, jawaban yang tepat untuk soal di atas adalah E.
Semoga membantu ya!
Rekomendasi Lain :
- Salah satu penyebab masalah ekonomi pada awal… salah satu penyebab masalah ekonomi pada awal kemerdekaan adalah blokade ekonomi yang dilakukan Belanda. tujuan tindakan Belanda tersebut adalah.... a. menciptakan keresahan dan kerusuhan sosial b. menyengsarakan kehidupan masyarakat Indonesia…
- Beberapa negara di dunia membentuk lembaga kerjasama… Beberapa negara di dunia membentuk lembaga kerjasama dalam bidang keuangan apa tujuan pembentukan lembaga kerjasama tersebut berikan dua contoh lembaga kerjasama tersebut Jawaban Memenuhi kebutuhan dana bagi pengembangan perekonomian bangsa.…
- Kemiskinan menurut pendapat anda kemiskinan menurut pendapat anda Kemiskinan adalah suatu kondisi ketika adanya ketidakmampuan masyarakat untuk memenuhi kebutuhan dasar hidupnya sesuai dengan standar yang berlaku. Yuk simak penjelasannya berikut ini! Kemiskinan adalah suatu…
- Pembangunan sistem drainase pertama kali dilakukan… Pembangunan sistem drainase pertama kali dilakukan oleh masyarakat Mohenjo Daro di India. SEBAB Masyarakat Mohenjo Daro sudah memiliki saluran pembuangan air dari rumah tangga ke bak kontrol. A. Jika pernyataan…
- Apa itu bonus demografi? apa itu bonus demografi? Bonus demografi adalah populasi penduduk di suatu negara banyak diisi oleh penduduk usia produktif. Berikut adalah penjelasannya. Bonus demografi merupakan suatu peristiwa kependudukan pada suatu wilayah…
- Gagasan pada kalimat 3 dapat diungkapkan melalui kalimat … (1)Negara Indonesia merupakan miniatur dunia yang memiliki beragam kultur dan adat istiadat. (2) Keberagaman tersebut menunjukkan bahwa Indonesia kaya akan budaya yang […], mulai dari rumah adat, tarian adat, upacara…
- Sebutkan kebijakan perdagangan internasional sebutkan kebijakan perdagangan internasional Jawaban: Kebijakan perdagangan internasional dapat berupa kebijakan di bidang impor dan kebijakan di bidang ekspor yang dapat dijelaskan sebagai berikut: 1. Kebijakan perdagangan internasional di bidang…
- Tujuan usaha-usaha dibidang ekonomi adalah... tujuan usaha-usaha dibidang ekonomi adalah... a. mensejahterakan masyarakat adil dan merata b. membuat negara indonesia sebagai negara paling maju ekonominya di usia c. menciptakan kalangan wirausahawan- wirausahawan baru d. menciptakan…
- Jelaskan pengertian sukuisme jelaskan pengertian sukuisme Jawabannya adalah : Sukuisme merupakan suatu paham yang memandang bahwa suku bangsanya lebih baik dibandingkan dengan suku bangsa yang lain. Yuk, simak pembahasan berikut ! Sukuisme merupakan…
- Apa yang dimaksud westernisasi? apa yang dimaksud westernisasi? Jadi, yang dimaksud dengan westerisasi adalah proses dimana pola kehidupan masyarakat meniru gaya budaya Barat seperti gaya berpakaian, tingkah laku, maupun kebudayaan. Berikut adalah penjelasannya. Perkembangan…
- Lembaga otoritas jasa keuangan (OJK) dibentuk karena… Lembaga otoritas jasa keuangan (OJK) dibentuk karena kebutuhan masyarakat dalambidang keuangan semakin kompleks. dalam menjalankan kegiatannya OJK memiliki tujuan yaitu... Jawabannya adalah OJK menciptakan pengaturan dan pengawasan terintegrasi terhadap keseluruhan…
- Petugas sedang mendata banyak hewan ternak berkaki… petugas sedang mendata banyak hewan ternak berkaki dua di desa sedayu ternyata ada 775 ekor hewan ternak berkaki dua yang terdiri atas, 328 ekor ayam, ada 244 ekor bebek, dan…
- Bansos Sembako BPNT Rp300 Ribu Diteruskan Sampai… Bantuan sosial sembako BPNT Rp300 ribu masih diteruskan s/d tahun akhir 2024 ini oleh Kemensos. Kontribusi Pangan Non Tunai (BPNT) atau bantuan sosial sembako Rp300 ribu akan diteruskan memakai Kartu…
- Sebutkan indikator pemerataan pendapatan! Sebutkan indikator pemerataan pendapatan! Indikator yang dapat diukur dalam pemerataan pendapatan 1. Pendapatan penduduk 2. Jumlah penduduk 3. Angka kemiskinan 4. Tingkat konsumsi masyarakat Berikut ini pembahasannya ya! Berdasarkan perhitungan…
- Contoh Soal dan Kunci Jawaban TWK (Tes Wawasan Kebangsaan) Registrasi CPNS 2024 sebentar lagi hendak dibuka oleh Pemerintah, yang mana rencananya pada pertengahan bulan April 2024. Buat itu kalian dapat menekuni serta latihan mengerjakan contoh soal test CPNS TWK…
- Cek Cara Bantuan Pulsa Sampai Rp 400 Ribu dari Pemerintah Bukan hanya Bantuan Langsung Tunai (BLT) yang diberikan pemerintah kepada masyarakat tapi juga pulsa handphone. Asik bantuan pulsa sampai RP 400 ribu dari pemerintah dibagikan di 2024 ini untuk menunjang…
- Bagaimana dampak perdagangan internasional terhadap… Bagaimana dampak perdagangan internasional terhadap Indonesia? Berikut ini pembahasan beberapa dampak positif dan negatif perdagangan internasional bagi Indonesia ya! Perdagangan Internasional merupakan kegiatan perdagangan yang dilakukan penduduk suatu negara dengan…
- Perhatikan puisi berikut! Indahnya Negeriku Hamparan… Perhatikan puisi berikut! Indahnya Negeriku Hamparan sawah menghijau Kicauan burung terdengar merdu Kupandang langit nan biru Sungguh indah ciptaan-Mu Puisi tersebut menceritakan tentang …. a. kekaguman ciptaan Tuhan b. petani…
- Menurut Schumpeter, faktor utama dalam perkembangan… Menurut Schumpeter, faktor utama dalam perkembangan ekonomi adalah proses inovasi. Apa yang dimaksud dengan inovasi dan apa pengaruhnya terhadap pembangunan? Jawaban yang tepat adalah Inovasi merupakan pembaruan terhadap sesuatu yang…
- Pemimpin Dewan Revolusi sekaligus tokoh utama… Pemimpin Dewan Revolusi sekaligus tokoh utama pemberontakan G-30-S/PKI adalah .... a. Brigjen Soepardjo b. Letkol Untung c. DN Aidit d. Syam Kamaruzaman Jawaban yang tepat yakni, C. Sebagian daerah merasa…
- Aplikasi Untuk Cek Bansos Buat Keluargamu, Ayo… OkeForum website yang beisi tentang teknologi merangkum : Memasuki awal Bulan ini, pemerintah masih menggelontorkan sejumlah bantuan kepada masyarakat. Bantuan ini diharapkan dapat membantu meringankan kebutuhan masyarakat di tengah pandemi…
- Erupsi Gunung Semeru memaksa orang yang tinggal di… Erupsi Gunung Semeru memaksa orang yang tinggal di sekitar gunung tersebut dipindahkan, pola pergerakan penduduk yang terjadi dinamakan.... Jawabannya adalah transmigrasi bedol desa. Berikut adalah penjelasannya. Mobilitas penduduk adalah pergerakan…
- Masyarakat yang tinggal di wilayah pegunungan dengan… Masyarakat yang tinggal di wilayah pegunungan dengan aksesibilitas terbatas umumnya memiliki karakteristik budaya cenderung homogen. Apakah pernyataan tersebut benar? Tuliskan alasannya! Jadi penyataan pada soal adalah benar, karena masyarakat desa…
- Kondisi pasar bebas yang memberikan kebebasan bagi… kondisi pasar bebas yang memberikan kebebasan bagi masyarakat untuk membeli dan menjual barang, yang harga penjualan dan pembeliannya ditentukan oleh penawaran dan permintaan ini mengakibatkan adanya dampak baik itu dampak…
- Apa yang dimaksud dengan pokok pikiran apa yang dimaksud dengan pokok pikiran Pokok pikiran merupakan inti pembahasan dari sebuah paragraf. Perhatikan penjelasan berikut, ya. Paragraf adalah susunan kalimat yang padu dan mengandung sebuah pokok pikiran. Pokok…
- Sektor transportasi dalam negeri babak belur… Sektor transportasi dalam negeri babak belur sepanjang 2020. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat pertumbuhan lapangan usaha transportasi dan pergudangan terkontraksi 15,04% (YoY). Sektor ini yang terpuruk paling dalam dibandingkan lapangan…
- konsumsi adalah konsumsi adalah Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah suatu kegiatan yang bertujuan untuk mengurangi atau menghabiskan manfaat/nilai guna suatu benda, baik berupa barang maupun jasa. Berikut ini pembahasannya ya! Konsumsi adalah…
- Salah satu dampak negatif akibat adanya bonus… Salah satu dampak negatif akibat adanya bonus demografi dapat dirasakan pada bidang lingkungan. Hal ini disebabkan oleh.... а. persebaran penduduk yang tidak merata b. kualitas sumberdaya manusia yang rendah c.…
- Terbaru Anak Sekolah Juga Bisa Dapat BLT Rp3,4 Juta Pemerintah akan memberikan bantuan sosial (Bansos) dana Program Keluarga Harapan (PKH) pada tahun ini. Bantuan yang bertujuan untuk meringankan dampak Covid-19 ini, salah satunya berupa Bantuan Langsung Tunai (BLT) kepada…
- Jelaskan perbedaan antara proposal dan program kerja! Jelaskan perbedaan antara proposal dan program kerja! Perbedaan antara proposal dan program kerja terletak dari tujuan pembuatannya yang mana proposal bertujuan untuk melakukan pengajuan izin kegiatan atau penelitian, sedangkan program…