Suatu pekerjaan dapat diselesaikan oleh 30 pekerja selama 40 hari jika pekerja tersebut ingin di selesaikan dalam waktu 25 hari maka harus ada tambahan pekerja sebanyak?
Jawaban : 18 orang
Perhatikan penjelasan berikut ya.
Ingat kembali konsep perbandingan berbalik nilai berikut:
a1 ——> b1
a2 ——> b2
jika nilai a lebih besar, maka nilai b lebih kecil
jika nilai a lebih kecil, maka nilai b lebih besar
akan berlaku:
a1 / a2 = b2 / b1
Misalkan x adalah banyaknya pekerja yang dibutuhkan. Maka dari soal dapat diketahui :
30 pekerja → 40 hari
x pekerja → 25 hari
semakin sedikit target waktu pengerjaan, maka semakin banyak pekerja yang dibutuhkan. Sehingga:
30 / x = 25 / 40
30 . 40 = x . 25
x . 25 = 30 . 40
x . 25 = 1.200
x = 1.200 / 25
x = 48
diperoleh:
tambahan pekerja = pekerja dibutuhkan – pekerja yang ada
tambahan pekerja = 48 – 30
tambahan pekerja = 18
Jadi, harus ada tambahan pekerja sebanyak 18 orang.
Semoga membantu.
Rekomendasi Lain :
- Mean median modus : 5,12,13,16,12,14,12,5,10 mean median modus : 5,12,13,16,12,14,12,5,10 Jawaban: Mean = 11 Median = 12 Modus = 12 Rumus menghitung mean atau rata-rata: = Jumlah seluruh nilai/banyak data Median merupakan nilai tengah setelah…
- Selesaikan pembagian berikut ini! 72% : 12=… Selesaikan pembagian berikut ini! 72% : 12=… Jawaban : 0,06 Perhatikan penjelasan berikut ya. Ingat kembali: → a% = a/100 → a : b = a/b → a = a/1…
- Nilai rata rata ulangan 4 orang siswa adalah 90.… Nilai rata rata ulangan 4 orang siswa adalah 90. Jika ditambah dengan nilai Lisa dan Mira, nilai rata rata menjadi 85. Nilai Lisa sama dengan nilai Mira. Berapa nilai Lisa…
- Jelaskan yang dimaksud patriotisme jelaskan yang dimaksud patriotisme Jawaban yang benar adalah "Jiwa rela bekorban demi negara." Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) patriotisme merupakan sifar seseorang yang rela melakukan segala pengorbanan untuk meraih…
- Jika diketahui xy = 5 dan nilai (x² + y²) = 15, maka… Jika diketahui xy = 5 dan nilai (x² + y²) = 15, maka salah satu nilai (x + y -1) adalah... Jawaban: -6 atau 4 perhatikan konsep berikut: (x +…
- Jenis Asuransi Membahas jenis-jenis asuransi artinya mengelompokkan fokus dan risiko, agar dapat ditentukan ukuran keseragaman dalam risiko yang ditanggung sesuai jenis kebijakan. Berikut ini jenis-jenis asuransi yang ada di Indonesia: • Asuransi…
- Sebuah bus mampu tempuh dengan kecepatan rata-rata… Sebuah bus mampu tempuh dengan kecepatan rata-rata 60km/jam jarak tertentu selama 15 jam. Jika sopir menghendaki waktu perjalanan 10 jam, tentukan kecepatan rata-ratanya? jawaban untuk soal ini adalah 90 km/jam…
- Jika p = 2x² − 5x + 6 dan q = 5x² + 2x − 3 maka… Jika p = 2x² − 5x + 6 dan q = 5x² + 2x − 3 maka nilai 2p−2q adalah... A.. −6x² − 14x + 18 B..-14x² −14x+18 C. 11x²…
- Rani memiliki sejumlah uang yang cukup untuk membeli… Rani memiliki sejumlah uang yang cukup untuk membeli buku tulis sebanyak 32 buah dengan harga per bukunya Rp3.000,00. Rima memiliki uang yang sama dengan Rani dan ingin membeli buku dengan…
- Rasio kelereng Andi : Budi : Iwan = 8:15:17. Jika… Rasio kelereng Andi : Budi : Iwan = 8:15:17. Jika selisih kelereng Budi dan Iwan adalah 30 butir, maka jumlah kelereng mereka adalah .... A. 600 butir B. 630 butir…
- Sebuah mobil memerlukan bensin 4 liter untuk… Sebuah mobil memerlukan bensin 4 liter untuk menempuh jarak 50 km. jika mobil tersebut menempuh jarak 75 km, maka bensin yang diperlukan sebanyak liter Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut…
- Mean median modus 10,13,11,12,13 mean median modus 10,13,11,12,13 Jawaban: Mean = 11,8 Median = 12 Modus = 13 Rumus menghitung mean atau rata-rata: = Jumlah seluruh nilai/banyak data Median merupakan nilai tengah setelah data…
- Apa yang dimaksud dengan teori waisyah apa yang dimaksud dengan teori waisyah Teori Waisya adalah salah satu teori berdasarkan kasta Hindu mengenai masuknya ajaran Hindu ke Indonesia yang dikemukakan oleh ahli sejarah N. J. Krom bahwa…
- Apabila nilai tukar Rp. 630.000 adalah 45 dolar AS,… apabila nilai tukar Rp. 630.000 adalah 45 dolar AS, maka 15 dolar AS dalam rupiah adalah? Jawaban yang benar adalah Rp210.000,00. Ingat! perbandingan senilai adalah perbandingan dua variabel atau lebih…
- Nilai maksimum fungsi f(x) = 2x² - 8x pada interval… Nilai maksimum fungsi f(x) = 2x² - 8x pada interval -1≤x≤1 adalah Jawaban: 10 Ingat! Titik puncak fungsi f(x) = ax² + bx + c adalah (xp ,yp) xp =…
- Sekelompok pekerja bangunan ingin mengangkat semen… Sekelompok pekerja bangunan ingin mengangkat semen dari lantai dasar ke lantai sembilan. Agar pekerjaan dapat diselesaikan dengan cepat, mereka dapat menggunakan . . . . A. pengungkit (tuas) B. bidang…
- Kamu memiliki teman sekelas dari latar belakang yang… kamu memiliki teman sekelas dari latar belakang yang berbeda. pada suatu hari temanmu yang berbeda agama merayakan hari raya agamanya sikap yang perlu kamu tunjukkan adalah.... a. ikut merayakannya karena…
- Sebuah ruangan memiliki lampu tidur 5 w menyala 8… Sebuah ruangan memiliki lampu tidur 5 w menyala 8 jam/hari, lampu neon 35 w menyala 4 jam/hari, sebuah kipas 100 w menyala 2 jam/hari. beban energi yang diberikan oleh ruangan…
- 1 hari (24 jam) = .... detik 1 hari (24 jam) = .... detik Jawabannya: 86.400 detik Topik: Konversi Satuan Waktu Konsep: 1 jam = 3.600 detik Sehingga diperoleh: 1 hari = 24 jam = (24 ×…
- Empat kilogram apel yang sama besar dibagikan kepada… Empat kilogram apel yang sama besar dibagikan kepada 12 anak sehingga setiap anak menerima 4 apel. Berapa apel yang diterima setiap anak jika 4 kg apel itu dibagikan kepada 16…
- Rani Reni dan Rina berlatih di tempat yang sama Rani… Rani Reni dan Rina berlatih di tempat yang sama Rani berlatih setiap 3 hari Reni setiap 6 hari Rina 7 hari pada tanggal 4 Januari 2002 mereka bertiga berlatih menyanyi…
- 5 (x+1) = x-3 , maka nilai x + 4 = 5 (x+1) = x-3 , maka nilai x + 4 = Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 2. Ingat! Operasi hitung aljabar: 1. Syarat suatu aljabar bisa dijumlahkan/dikurangkan adalah…
- Setelah 8 hari, massa inti atom radioaktif yang… Perhatikan grafik peluruhan berikut! Setelah 8 hari, massa inti atom radioaktif yang telah meluruh adalah .... A. 15 gram B. 14 gram C. 12 gram D. 4 gram E. 1…
- Berdasarkan rencana awal, suatu proyek dapat selesai… Berdasarkan rencana awal, suatu proyek dapat selesai dalam waktu 30 hari dengan pekerja sebanyak 25 orang. Jika proyek diminta selesai 5 hari lebih cepat dari rencana semula, maka berapa banyak…
- Pembangunan sebus jembatan direncanskan selesai… Pembangunan sebus jembatan direncanskan selesai Salam waktu 30 hari, jika di kerjakan oleh 24 orang pekerja. Setelah di kerjakan 20 hari, pekerja tersebut terhenti selamat 4 hari. Supaya pekerja jembatan…
- Mean median modus : 15,18,19,20,22,24,22 mean median modus : 15,18,19,20,22,24,22 Jawaban: Mean = 20 Median = 20 Modus = 22 Rumus menghitung mean atau rata-rata: = Jumlah seluruh nilai/banyak data Median merupakan nilai tengah setelah…
- 3 tahun = .... jam 3 tahun = .... jam Jawabannya: 26.280 jam Topik: Konversi Satuan Waktu Konsep: 1 tahun = 365 hari 1 hari = 24 jam Sehingga diperoleh: 3 tahun = (3 ×…
- Menjelang hari raya Ayah berencana mengecat rumah.… Menjelang hari raya Ayah berencana mengecat rumah. Jika Ayah mengecat sendirian maka Ayah membutuhkan waktu 20 jam. Sedangkan jika Ayah mengerjakannya bersama Mang Udin hanya membutuhkan waktu 4 jam. Jika…
- 1. Jika fungsi f : R->R dan fungsi g: R->R… 1. Jika fungsi f : R->R dan fungsi g: R->R ditentukan f(x) = x³ dan g(2x-3)=6x-1 maka nilai (g-¹o f-¹)(27) adalah... Jawaban : (g¯¹of¯¹)(27) = 13/3 Perhatikan penjelasan berikut ya.…
- Sebuah bus mampu tempuh dengan kecepatan rata-rata… Sebuah bus mampu tempuh dengan kecepatan rata-rata 60km/jam jarak tertentu selama 15 jam. Jika sopir menghendaki waktu perjalanan 10 jam, tentukan kecepatan rata-ratanya? Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 90…