Perahu yang bermassa 260 kg mengangkut empat orang nelayan yang massanya sama, yaitu 60 kg. Perahu tersebut bergerak dengan kecepatan 8,2 m/s; tiba-tiba seorang nelayan melompat ke belakang dengan kecepatan 5 m/s. Besar kecepatan perahu sesaat setelah seorang nelayan tersebut melompat adalah ….
A. 8,5 m/s
B. 10 m/s
C. 12 m/s
D. 12,5 m/s
E. 15 m/s
Jawabannya adalah B. 10 m/s.
Kasus nelayan melompat dari perahu merupakan bagian dari peristiwa tumbukan.
Dalam peristiwa tumbukan, momentum total sistem sesaat sebelum tumbukan sama dengan momentum total sistem sesaat sesudah tumbukan, asalkan tidak ada gaya luar yang bekerja pada sistem. Secara matematis persamaannya adalah :
p1 + p2 = p1′ + p2′
m1.v1 + m2.v2 = m1.v1′ + m2.v2′
dengan :
m1 dan m2 = massa benda (kg)
v1 dan v2 = kecepatan benda sesaat sebelum tumbukan (m/s)
v1′ dan v2′ = kecepatan benda sesaat setelah tumbukan (m/s)
Diketahui :
massa perahu dan massa 4 orang, m = 260 + 4(60) = 500 kg
kecepatan awal perahu dan 4 orang, v = 8,2 m/s
massa seorang nelayan, m1 = 25 kg
v1′ = -5 m/s (berlawanan arah dengan kecepatan awal perahu)
massa perahu dan 3 orang, m2 = 260 + 3(60) = 440 kg
Ditanya :
v2′ = …?
Pembahasan :
Sesuai dengan hukum kekekalan momentum linear :
p = p’
m.v = m1.v1′ + m2.v2′
(500)(8,2) = (60)(-5) + (440)v2′
4.100 = -300 + 440v2′
4.100 + 300 = 440v2′
4.400 = 440v2′
v2′ = 4.400/440
v2′ = 10 m/s
Jadi kecepatan perahu sesaat setelah seorang nelayan tersebut melompat adalah 10 m/s.
Oleh karena itu jawaban yang benar adalah B.
Rekomendasi Lain :
- Roda katrol berjari-jari 20 cm berputar 480 rpm… roda katrol berjari-jari 20 cm berputar 480 rpm hitunglah periode Jawabannya adalah 1/8 s Gerak melingkar beraturan didefinisikan sebagai gerak suatu benda menempuh lintasan melingkar dengan vektor kecepatan sudut tetap.…
- Sebuah meja didorong satu orang dengan susah… sebuah meja didorong satu orang dengan susah payah.jika meja tersebut didorong empat orang,gaya yang diterima meja..... a.sama dengan didorong satu orang b.dua kali lebih besar c.dua kali lebih kecil d.empat…
- Dua benda yang bermassa 3 kg dan 2 kg, dihubungkan… Dua benda yang bermassa 3 kg dan 2 kg, dihubungkan dengan tali melalui sebuah katrol mula-mula benda yang bermassa 2 kg ditahan kemudian dilepaskan. Kecepatan benda yang bermassa 2 kg…
- Suatu lintasan rel telah dibelokkan dengan jari-jari… suatu lintasan rel telah dibelokkan dengan jari-jari kelengkungan sebesar 4km. Berdasarkan penelitian, ternyata penumpang kereta akan merasa nyaman apabila percepatan yang mereka alami tidak lebih besar dari 0,05 percepatan gravitasi…
- Truk 1,2 ton bergerak dengan kecepatan 50 m/s, lalu… truk 1,2 ton bergerak dengan kecepatan 50 m/s, lalu truk mengerem dengan gaya 6000 N, tentukan berapa lama truk bergerak sejak pengereman ? Jawabannya adalah 10 s. Diketahui: m =…
- Sebuah benda bermassa 2 kg mula-mula dalam keadaan… Sebuah benda bermassa 2 kg mula-mula dalam keadaan diam di atas bidang datar licin. Benda mendapat gaya 20 N dengan arah 30 terhadap mendatar. Besarnya kecepatan benda setelah menempuh jarak…
- Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada… Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada lantai licin dari keadaan diam. Tentukan kecepatan balok setelah 2 s! Jawaban : 10 m/s Diketahui: m = 2 kg…
- Tentukan kecepatan efektif partikel–partikel suatu… Tentukan kecepatan efektif partikel–partikel suatu gas dalam keadaan normal jika massa jenis gas tersebut 10 kgm^-3 dan tekanannya 1.2 x 10^6 N/m^2! Kecepatan efektif partikel gas adalah 6 x 10^3…
- Complete the following sentences with suitable… Complete the following sentences with suitable prepositions of directions. His dog is always trying to escape from the backyard. Sometimes he manages to jump _____ the fence, and sometimes he…
- Suatu benda jatuh bebas dari ketinggian 45 m di atas… Suatu benda jatuh bebas dari ketinggian 45 m di atas tanah. Jika tumbukan dengan tanah elastis sebagian e = 0,1. Tentukan kecepatan pantul benda setelah tumbukan! Jawaban yang benar adalah…
- Sebuah benda bermassa 50 ke bergerak dengan… sebuah benda bermassa 50 ke bergerak dengan kecepatan 5m/s.Besar nya gaya dalam arah berlawanan yang harus di berikan agar benda berhenti setelah 10s adalah jawaban yang benar adalah 25 N.…
- Sebuah mobil yg dipakai perampokan menempuh jarak… Sebuah mobil yg dipakai perampokan menempuh jarak 80km dalam waktu 1jam dapat dipastikan bahwa mobil itu bergerak dengan kecepatan?! Jawaban: 80 km/jam rumus menghitung kecepatan: v = s / t…
- Sebuah benda bergerak dari keadaan diam hingga… Sebuah benda bergerak dari keadaan diam hingga kelajuan 10 m/s. Jika massa mobil 1.500 kg dan mobil bergerak dalam waktu 3 sekon, hitunglah daya mobil pada saaat t = 2…
- Dua buah benda massa m1 dan.m2 dipengaruhi oleh gaya… Dua buah benda massa m1 dan.m2 dipengaruhi oleh gaya yang besarnya sama,sehingga timbul percepatan a1 dan a2. Apabila grafik I untuk m1 dan grafik lluntuk m2, maka .... A. a1<a2…
- Buah kelapa bermassa 1500 gram jatuh. Tentukan besar… Buah kelapa bermassa 1500 gram jatuh. Tentukan besar energi potensial, energi kinetik, dan energi mekanik saat kelapa berada di titik A dan pada saat itu kecepatan kelapa adalah 5 m/s!…
- Penulisan huruf kapital dan huruf miring yang tepat… Penulisan huruf kapital dan huruf miring yang tepat ditunjukkan oleh nomor.... 1) ???????????????? ???????????????????????????? adalah novel karya sastrawan Pramoedya Ananta Toer. (2) Sajak yang berjudul "Perahu Kertas" merupakan karya Sapardi…
- Sebuah benda bergerak lurus dengan kecepatan tetap 2… sebuah benda bergerak lurus dengan kecepatan tetap 2 m/s selama 5 sekon, kemudian benda tersebut mengalami perlambatan sampai benda berhenti selang waktu 5 sekon. Besar kecepatan rata rata benda selama…
- Kamu berjalan lurus dengan kecepatan tetap dari… kamu berjalan lurus dengan kecepatan tetap dari titik a sampai titik d dengan lintasan seperti pada gambar di samping. perpindahan yang telah kamu lakukan tersebut sejauh .... Diketahui: AB =…
- Semua benda bergerak dari keadaan diam hingga… semua benda bergerak dari keadaan diam hingga kecepatan 200 m persecond menempuh waktu empat second apabila benda tersebut bermassa 100 gram, gaya yang bekerja pada benda itu adalah Jawaban :…
- Kereta Api Parahyangan berangkat dari Stasiun… Kereta Api Parahyangan berangkat dari Stasiun Bandung pukul 07.15 dan sampai di Stasiun Gambir pukul 09.30. Jarak antara kedua Stasiun adalah 270 km. Hitung kecepatan Rata-rata kereta api tersebut! jawaban…
- Penyebab di daerah tumbukan lempengan tektonik… penyebab di daerah tumbukan lempengan tektonik sering terjadi gempa bumi adalah .... (A) tempat pertemuan dua jenis batuan berbeda. (B) gesekan antar batuan menimbulkan panas. (C) aktivitas magma sepanjang zona…
- Sebuah kendaraan berangkat pukul 7.30 dan tiba di… Sebuah kendaraan berangkat pukul 7.30 dan tiba di tujuan pukul 13.00 menempuh jarak 330 km. Kecepatan rata-rata kendaraan tersebut adalah … km/jam a. 48 c. 54 b. 50 d. 60…
- Produksi bidang perikanan di Indonesia belum… Produksi bidang perikanan di Indonesia belum optimal. Ada beberapa hal yang menyebabkan belum optimalnya produksi di bidang perikanan. Produktivitas nelayan rendah, jika sebagian besar nelayan merupakan nelayan tradisional yang menggunakan…
- Perahu bermassa 60 kg dipakai seorang anak yang… 19. Perahu bermassa 60 kg dipakai seorang anak yang bermassa 40 kg Bergerak dengan kelajuan 10 m/s, kemudian anak tersebut meloncat ke belakang berlawanan gerak perahu sebesar 5 m/s. Maka…
- Sebuah peluru yang memiliki massa 200 g bergerak… Sebuah peluru yang memiliki massa 200 g bergerak horizontal dan menumbuk balok bermassa 2.000 g yang mula-mula diam serta berada di permukaan licin. Setelah menumbuk, peluru menembus balok dan bergerak…
- Roda katrol berjari-jari 20 cm berputar 480 rpm… roda katrol berjari-jari 20 cm berputar 480 rpm hitunglah kecepatan sudut Jawabannya adalah 16π rad/s Gerak melingkar beraturan didefinisikan sebagai gerak suatu benda menempuh lintasan melingkar dengan vektor kecepatan sudut…
- Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 72 km/jam,… Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 72 km/jam, jika massa mobil 2 kuintal, berapakah energi kinetik mobil tersebut? Jawaban : 40.000 J Diketahui: m = 2 kuintal = 200 kg v…
- Peluru dengan massa 50 gr dan kecepatanya 200 m/s… 2.Peluru dengan massa 50 gr dan kecepatanya 200 m/s menumbuk balok yang diam bermassa 4,95 kg Maka kecepatan balok dan peluru setelah tumbukan adalah a 0,1 m/s b. 1 m/s…
- Sebuah bola bergerak ke kanan dengan kecepatan 10… Sebuah bola bergerak ke kanan dengan kecepatan 10 m/s. Bola ini kemudian dipukul oleh suatu beta (memukul) sehingga terpental ke kiri dengan kecepatan 15 m/s. Lama bola menyentuh beta itu…
- Sebuah benda bermassa 20 kg berada di atas lantai… Sebuah benda bermassa 20 kg berada di atas lantai datar yg licin apa bila gaya sebesar 50 N bekerja pada benda dengan arah mendatar selama 4 sekon tentukan : a.besar…