Hasil uji laboratorium terhadap jumlah sel darah per mm3 darah seorang pasien sebagai berikut.
1) Eritrosit = 4.500.000 per mm3
2) Leukosit = 30.000 per mm3 darah
3) Trombosit = 300.000 per mm3 darah
Berdasarkan hasil pengujian di atas, pasien tersebut diduga menderita penyakit …
A. Anemia
B. Leukemia
C. Hipertensi
D. Hemofilia
E. Demam berdarah
Jawabannya adalah B.
Darah manusia terdiri dari sel darah dan plasma darah. Sel darah terdiri dari eritrosit, leukosit dan trombosit. Untuk mengetahui jenis penyakit biasanya dilakukan dengan tes darah yang hasilnya akan dibandingkan dengan jumlah sel darah yang normal. Jumlah eritrosit normal 4.100.000 – 6.000.000 per mm³ pada hasil tes di atas jumlah eritrositnya 4.500.000 per mm³ berarti eritrositnya normal. Jumlah leukosit normal 4650-10300 per mm³ , pada hasil tes di atas jumlah leukositnya 30000 sehingga lebih dari normal. Jumlah normal trombosit 150.000 – 356.000 per mm³, pada hasil tes di atas jumlah trombosit 300.000 per mm³ berarti trombositnya normal. Dari analisis hasil tes darah di atas menghasilkan jumlah leukosit melebihi batas normal. Hal ini mengindikasikan adanya penyakit leukimia. Leukimia merupakan kanker darah yang mengakibatkan tubuh terlalu banyak memproduksi sel darah putih abnormal. Hal ini terjadi karena kerusakan pada sum-sum tulang belakang sebagai tempat pembentukan leukosit sehingga memproduksi leukosit yang jumlahnya melebihi batas normal.
Berdasarkan penjelasan di atas maka Jawabannya adalah B.
Semoga Jawabannya membantu ya
Rekomendasi Lain :
- apa saja manfaat air untuk manusia.hewan.tumbuhan? apa saja manfaat air untuk manusia.hewan.tumbuhan? Manfaat air bagi manusia, hewan, dan tanaman : •Manfaat air bagi manusia, yaitu: 1.Untuk memasak, makan, dan minum. 2.Untuk memenuhi berbagai kebutuhan manusia, seperti…
- Sebutkan dampak pencemaran air sebutkan dampak pencemaran air Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah menurunkan kualitas lingkungan, menyebabkan penyakit dan menyebabkan kematian organisme perairan. Pencemaran air adalah masuknya bahan berbahaya ke dalam air yang…
- Apa fungsi dari hormon yang dihasilkan glandula… Apa fungsi dari hormon yang dihasilkan glandula suprarenalis bagian medula Medula adrenal berperan dalam menghasilkan hormon adrenalin dan noradenalin saat stres. Kedua hormon ini memiliki fungsi yang serupa, yaitu meningkatkan…
- Jelaskan mekanismepembekuan darah Jelaskan mekanismepembekuan darah Proses pembekuan darah melibatkan trombosit (keping darah). Trombosit (keping darah) adalah sel darah yang berbentuk kepingan tidak berinti berukuran 2-3 μm. Mekanisme pembekuan darah adalah sebagai berikut…
- Jelaskan Materi Di Bawah Mengenai Aplikasi… Jelaskan Materi Di Bawah Mengenai Aplikasi Bioteknologi Dalam : 1.Produk Insulin 2.Kloning Bioteknologi adalah suatu teknik yang memanfaatkan agen hayati untuk menghasilkan produk atau meningkatkan nilai suatu produk. Bioteknologi dibedakan…
- Jika berdasarkan pengamatan terhadap tanaman pada… Perhatikan gambar berikut! Jika berdasarkan pengamatan terhadap tanaman pada gambar tersebut maka hasil analisis yang paling tepat untuk menyimpulkan nama kelompok tumbuhan tersebut dan data dukungnya adalah ..... a. tumbuhan…
- Apa saja penyakit menular apa saja penyakit menular Jawabannya adalah Demam Berdarah Dengue (DBD), Malaria, Flu Burung, Diare, dan HIV/AIDS. Berikut ini penjelasannya. Penyakit menular adalah infeksi yang disebabkan mikroorganisme virus, bakteri, jamur, dan…
- Hormon yang menyekresikan adrenalin adalah Hormon yang menyekresikan adrenalin adalah Jawabannya adalah medula adrenal. Kelenjar adrenal terletak di bagian atas ginjal (kelenjar suprarenalis). Kelenjar adrenal terdiri atas dua bagian, yaitu korteks adrenal (eksternal) yang berwarna…
- Kak arka mengalami batuk batuk dan kesulitan… kak arka mengalami batuk batuk dan kesulitan bernapas. dokter menyarankan pak arka melakukan rontgen paru-paru di rumah sakit. hasil rontgen menunjukkan bahwa dalam paru-paru pak arka terjadi penyempitan ( obstruksi…
- Masyarakat tana toraja memiliki rumah adat yang disebut? masyarakat tana toraja memiliki rumah adat yang disebut? jawaban yang tepat untuk soal ini adalah Tongkonan. Berikut adalah penjelasannya. Rumah adat tongkonan berasal dari Kabupaten Tana Toraja, Provinsi Sulawesi Selatan.…
- Bangsa adalah bangsa adalah Jawaban yang benar adalah kelompok masyarakat yang memiliki kesamaan asal keturunan, adat, bahasa, serta sejarahnya, dan memiliki pemerintahan sendiri. Pembahasan: Bangsa adalah kelompok masyarakat yang memiliki kesamaan asal…
- Berikut ini bagian-bagian jantung. (1) Atrium kanan… Berikut ini bagian-bagian jantung. (1) Atrium kanan (4) Ventrikel kiri (2) Ventrikel kanan (5) Katup trikuspidalis (3) Atrium kiri (6) Katup bikuspidalis Darah dari seluruh tubuh pertama kali masuk ke…
- Seorang laki laki bergolongan darah A menikah dengan… seorang laki laki bergolongan darah A menikah dengan seorang bergolongan darah B hitunglah seluruh kemungkinan genotip dan fenotip anak anaknya Laki laki bergolongan darah A, maka genotip yang mungkin adalah…
- Selama satu Minggu Pak Budi sering mengalami batuk… Selama satu Minggu Pak Budi sering mengalami batuk berdahak, sesak napas, dan nyeri pada bagian dada. Setelah dilakukan pemeriksaan, ternyata alveolus Pak Budi terdapat cairan. Hal tersebut dapat menganggu proses…
- Apa yang dimaksud dengan jaringan apa yang dimaksud dengan jaringan Jaringan adalah tingkat organisasi kehidupan di antara sel dan organ yang memiliki bentuk serta fungsi yang sama. Jaringan tidak hanya ditemukan pada manusia, namun juga…
- Diketahui dua buah bilangan.jika selisih kedua… Diketahui dua buah bilangan.jika selisih kedua bilangan tersebut adalah 5 dan hasil perkalian keduanya adalah 6,berapa jumlah kuadrat dari kedua bilangan tersebut? Jawaban soal ini adalah 26 atau 37 Ingat!…
- Tuliskan gaya hidup yang dapat mencegah penyakit AIDS tuliskan gaya hidup yang dapat mencegah penyakit AIDS Gaya hidup yang dapat mencegah penyakit AIDS adalah: 1. Hindarilah sentuhan langsung dengan darah, sperma, juga air liur, air seni, air mata,…
- Avokad dan kacang tanah merupakan sumber lemak… Avokad dan kacang tanah merupakan sumber lemak nabati yang bermanfaat untuk tubuh, yaitu .... a. untuk mencegah kekurangan darah b. untuk melarutkan vitamin A, D, E, dan K c. untuk…
- Bacalah teks berikut! Pikiranku langsung terlempar… Bacalah teks berikut! Pikiranku langsung terlempar dalam kenangan saat aku kelas enam SD waktu mencium bau obat yang menyengat dalam ruangan ini. Suatu hari sepulang sekolah aku langsung menuju ruang…
- Data hasil percobaan titrasi Ba(OH)2 dengan H2SO4… Data hasil percobaan titrasi Ba(OH)2 dengan H2SO4 0,05 M adalah sebagai berikut: Tentukan konsentrasi Ba(OH)2! Jawaban : 0,04 M Titrasi asam basa merupakan suatu prosedur yang dilakukan untuk menentukan konsentrasi…
- Apa yang dimatsud peredaran darah apa yang dimatsud peredaran darah Suatu sistem organ sirkulasi darah yang terdiri atas jantung, komponen darah dan pembuluh darah yang berfungsi mengalirkan suplai oksigen dan nutrisi tubuh keseluruh jaringan tubuh…
- Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : e. 23Na e = 11 p = ... n = ... Jawaban yang benar adalah jumlah elektron, proton, dan neutron secara berturut-turut yaitu…
- Berikut ini penyakit yang terjadi pada kulit, kecuali …. Berikut ini penyakit yang terjadi pada kulit, kecuali …. A. ringworm B. psoriasis C. biduran D. hematuria Jawaban yang tepat adalah D. hematuria. Hematuria merupakan gangguan sistem ekskresi yang ditandai…
- Apa yang akan terjadi jika bilik kiri dan bilik… Apa yang akan terjadi jika bilik kiri dan bilik kanan berkontraksi? Jawaban: Keduanya akan melakukan fungsinya masing-masing. Bilik kanan akan memompa darah yang kaya akan karbon dioksida menuju paru-paru, sedangkan…
- Karbon monoksida (CO) diserap oleh tubuh manusia… Karbon monoksida (CO) diserap oleh tubuh manusia akan berbahaya untuk kesehatan. karena ... Karbon monoksida diserap oleh tubuh manusia akan berbahaya untuk kesehatan karena berikatan dengan hemoglobin dan menyebabkan kematian.…
- Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : b. 35 17Cu Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : b. 35 17Cu Jawaban yang benar adalah jumlah elektron Cu 17, jumlah protonnya 17, dan jumlah neutronnya 18. Jumlah proton, elektron, dan neutron…
- Jelaskan definisi nefron dan bagiannya Jelaskan definisi nefron dan bagiannya Nefron adalah unit terkecil dari ginjal, yang terdiri atas bagian kapsula bowman, badan malphigi, glomerulus, tubulus. lengkung henle, kontortus proksimal, tubulus kontortus distal, dan tubulus…
- Urutan komponen organisasi kehidupan dari tingkatan… 1. jaringan 2. sel 3. komunitas 4. bioma 5. organisme 6. populasi 7. ekosistem 8. organ 9. sistem organ 10. biosfer Urutan komponen organisasi kehidupan dari tingkatan sederhana hingga kompleks…
- Pernyataan-pernyataan diatas yang menunjukkan arti… perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! (1) lahirnya negara kesatuan republik Indonesia (NKRI) (2) titik tolak pelaksanaan amanat penderitaan rakyat (3) puncak perjuangan pergerakan kemerdekaan (4) sebagai awal perjuangan melawan kaum penjajah (5)…
- Apakah hormon dan kelenjar itu sama? apakah hormon dan kelenjar itu sama? Hormon dan kelenjar berbeda. Hormon merupakan sekelompok senyawa kimia yang dihasilkan dari kelenjar endokrin untuk merangsang respons tertentu di jaringan tubuh lain. Sedangkan kelenjar,…