Perhatikan dampak-dampak globalisasi berikut! 1) Meningkatnya aspek kebebasan individu.
2) Meningkatnya taraf hidup masyarakat. 3) Tingkat pembangunan yang semakin
tinggi.
4) Komunikasi yang semakin cepat dan
mudah.
5) Tingkat dekadensi moral yang semakin tinggi.
Dampak positif globalisasi ditunjukkan pada nomor….
Dampak positif globalisasi ditunjukkan oleh nomor 2). Meningkatnya taraf hidup masyarakat. 3). Tingkat pembangunan yang semakin tinggi. dan 4). Komunikasi yang semakin cepat dan mudah.
Mari kita simak pembahasan berikut.
Globalisasi adalah proses mendunianya berbagai hal yang menyebabkan batas antar negara menjadi kabur, globalisasi ditandai dengan perkembangan teknologi dan informasi yang sangat cepat.
Dengan perkembangan globalisasi tentunya membawa dampak positif dan juga negatif bagi negara, berikut adalah dampak positif globalisasi bagi negara:
1. Meningkatnya taraf hidup masyarakat.
2. Tingkat pembangunan yang semakin tinggi.
3. Komunikasi yang semakin cepat dan mudah.
4. Penguasaan masyarakat terhadap ilmu pengetahuan semakin tinggi.
Sedangkan dampak negatif globalisasi antara lain:
1. Sikap individualistis, hedonisme dan westernisasi.
2. Lunturnya budaya bangsa.
3. Dekadensi moral masyarakat (lunturnya moral masyarakat).
4. Lebih menyukai memakai produk asing daripada produk lokal.
Dengan demikian, jawaban telah terpapar diatas.
Semoga membantu ya.
Rekomendasi Lain :
- Jelaskan mengapa aspek kewilayahan dan aspek sosial… Jelaskan mengapa aspek kewilayahan dan aspek sosial memicu munculnya konflik di Indonesia ! Jawabannya adalah karena aspek kewilayahan dapat mempengaruhi pada pemerataan pembangunan yang tidak sama dengan wilayah lain, sementara…
- Sebutkan 5 kingdom dalam sistem klasifikasi dari… Sebutkan 5 kingdom dalam sistem klasifikasi dari tingkat rendah ke tinggi Klasifikasi bertujuan agar makhluk hidup yang sangat beragam bisa disederhanakan yaitu dengan mencari persamaannya. Persamaan-persamaan yang dapat diteliti adalah…
- Logam yang semakin mudah berkarat yaitu logam yang… Logam yang semakin mudah berkarat yaitu logam yang semakin ... Semakin mudah berkarat berarti memiliki nilai potenssial reduksi yg kecil dibandingkan asam (H+). Logam yg mudah berkarat di sebelah kiri…
- Di pinggiran sungai terdapat banyak sekali tumbuhan… Di pinggiran sungai terdapat banyak sekali tumbuhan parasit atau ecenggondok. Hal tersebut dikarenakan air sudah terkontaminasi bahan kimia, Seperti limbah rumah tangga, yang berlebihan. Semakin tingginya tingkat pencemaran tersebut akan…
- Jelaskan pengertian sukuisme jelaskan pengertian sukuisme Jawabannya adalah : Sukuisme merupakan suatu paham yang memandang bahwa suku bangsanya lebih baik dibandingkan dengan suku bangsa yang lain. Yuk, simak pembahasan berikut ! Sukuisme merupakan…
- Tingkat kesejahteraan masyarakat di tepi pantai akan… Tingkat kesejahteraan masyarakat di tepi pantai akan berbeda dengan perkotaan hal tersebut di pengaruhi oleh ... A. Persebaran penduduk B.letak geografis C. Lapangan kerja D.kualitas masyarakat Jawaban yang tepat adalah…
- Teori keynes menyatakan bahwa tinggi rendahnya… a. Teori keynes menyatakan bahwa tinggi rendahnya konsumsi (C) akan sangat tergantung kepada pendapatan riil, dimana hasratnya untuk mengkonsumsi selalu positif dan bernilai diantara 0 dan 1. Buatlah model matematikanya…
- Apa yang dimaksud westernisasi? apa yang dimaksud westernisasi? Jadi, yang dimaksud dengan westerisasi adalah proses dimana pola kehidupan masyarakat meniru gaya budaya Barat seperti gaya berpakaian, tingkah laku, maupun kebudayaan. Berikut adalah penjelasannya. Perkembangan…
- Dampak dari efek rumah kaca adalah dampak dari efek rumah kaca adalah Salah satu dampak atau akibat dari pemanasan global atau efek rumah kaca ini, adalah meningkatnya permukaan air laut. Bahkan lapisan es di benua arktik…
- Jenis pajak apakah apabila tarif pemungutan pajak… jenis pajak apakah apabila tarif pemungutan pajak yang presentasenya naik dengan semakin besar nilai objek pajaknya, dimana kenaikan terus meningkat setiap terjadi kenaikan objek untuk nilai jumlah tertentu.... Jawaban untuk…
- Perhatikan fase-fase pemisahan campuran di bawah… Perhatikan fase-fase pemisahan campuran di bawah ini! (1) Penguapan (2) Penyubliman (3) Pengembunan (4) Pelelehan Fase-fase yang termasuk dalam pemisahan campuran dengan metode destilasi ditunjukkan oleh nomor ... Jadi, fase-fase…
- Defisit anggaran pendapatan dan belanja negara… Perhatikan wacana berikut! Defisit anggaran pendapatan dan belanja negara (apbn) tahun 2019 semeste satu mencapai Rp135,8 triliun. defisit apbn tersebut lebih tinggi dibandingkan tahun 2018 sebesar Rp 110,6 triliun. sumber:…
- Karena pengaruh globalisasi dan tuntutan kehidupan,… karena pengaruh globalisasi dan tuntutan kehidupan, masyarakat akan mengalami pergeseran apresiasi dan cara pandang terhadap berbagai aspek kehidupan. berbagai aspek kehidupan itu sendiri juga mengalami perubahan perubahan yang berarti. untuk…
- Diketahui sekumpulan bilangan −3, 4, 5,−10, 10, 1 ,… Diketahui sekumpulan bilangan −3, 4, 5,−10, 10, 1 , 0. Urutan yang benar pada bilangan bulat tersebut dari yang terbesar hingga terkecil adalah. A. 10,−10,5,4,−3,1,0 B. −10,−3,0,1,4,5,10 C. 10,5,4,1,0,−3,−10 D.…
- Urutan bilangan 8,−9,−7,5,3 dari yang terbesar adalah.... Urutan bilangan 8,−9,−7,5,3 dari yang terbesar adalah.... A. −9,−7,8,5,3 B. 8,5,3,−7,−9 C. −9,8,−7,5,3 D. −9,−7,3,5,8 Jawaban : B Yuk ingat kembali ya. Bilangan negatif berada di sebelah kiri bilangan nol…
- Sebutkan pengaruh positif dari keberagaman budaya di… Sebutkan pengaruh positif dari keberagaman budaya di Indonesia! Pertanyaan yang kamu tanyakan: SEBUTKAN PENGARUH POSITIF DARI KEBERAGAMAN BUDAYA DI INDONESIA....? Jawabannya: Dampak pengaruh positif dari Keberagaman Budaya Di Indonesia: -Menjadi…
- Faktor-faktor yang mempengaruhi tinggi rendahnya… Faktor-faktor yang mempengaruhi tinggi rendahnya tingkat erosi di suatu tempat adalah… (a) lereng (b) tutupan batuan (c) vegetasi (d) curah hujan Untuk jawaban soal di atas adalah (a), (b), (c),…
- Untuk memproduksi mobil negara X memerlukan biaya… Untuk memproduksi mobil negara X memerlukan biaya produksi yang tinggi sehingga pemenuhan kebutuhan akan mobil negara X harus mengimpor dari negara Y karena di negara Y harga mobil lebih murah…
- Diketahui unsur vanadium dengan nomor atom 23.… Diketahui unsur vanadium dengan nomor atom 23. Konfigurasi elektron unsur tersebut adalah ... Jawaban benar adalah 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d3. Konfigurasi elektron merupakan susunan elektron berdasarkan kulit…
- Ciri ciri negara berkembang ditunjukkan nomor perhatikan hal hal berikut 1.produksi barang dan jasa berkembang 2.pertumbuhan penduduk yang cepat 3.tingkat pendidikan masih rendah 4.sumber daya alam sudah dimanfaatkan secara optimal 5.kekurangan modal 6mkonsumsi listrik dan energi…
- Yadi dengan tinggi badan 175 memiliki panjang… Yadi dengan tinggi badan 175 memiliki panjang bayangan 250 cm pada saat yang sama jika panjang bayar Budi 240 cm maka tinggi badan Budi adalah Jawaban yang benar untuk pertanyaan…
- Apa dampak merokok bagi lambung? apa dampak merokok bagi lambung? Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah mendorong perut untuk memproduksi lebih banyak asam lambung. Berikut ini pembahasannya ya! Merokok mendorong perut untuk memproduksi lebih banyak asam…
- Sebutkan dampak negatif jumlah penduduk yang besar… sebutkan dampak negatif jumlah penduduk yang besar terhadap lingkungan! jawaban yang tepat untuk soal ini adalah penurunan kualitas air dan limbah rumah tangga yang menumpuk. Berikut adalah penjelasannya. Peningkatan jumlah…
- Pemanfaatan konsep reaksi redoks yang paling kecil… Pemanfaatan konsep reaksi redoks yang paling kecil dampak negatifnya adalah .... A. pembakaran BBM B. pembuatan biogas C. pembakaran kayu bakar D. pembakaran batu bara E. pembakaran tidak sempurna Jawaban:…
- Jelaskan keberagaman masyarakat di bidang ekonomi! jelaskan keberagaman masyarakat di bidang ekonomi! Jawabannya adalah kondisi dimana dalam suatu masyarakat memiliki perbedaan tingkat atau taraf ekonomi. Yuk, simak penjelasan berikut! Keragaman ekonomi merupakan kondisi dimana dalam suatu…
- Berikut ini merupakan karakteristik negara… Berikut ini merupakan karakteristik negara berkembang, KECUALI A. Tidak mandiri dalam hubungan Internasional. B. Informasi dan pasar tidak sempurna C. Tingkat pengangguran tinggi D. Tingkat rasio ketergantungan tinggi E. Tingkat…
- Besar tekanan hidrostatik dapat di tingkat kan dengan cara besar tekanan hidrostatik dapat di tingkat kan dengan cara jawaban yang benar adalah dengan memperbesar kedalaman benda. Tekanan hidrostatis adalah tekanan yang diakibatkan oleh gaya yang ada pada zat cair…
- Manfaat bunyi pantul dapat ditunjukkan pada… Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! 1. bunyi dapat dipantulkan oleh benda yang mempunyai permukaan keras. 2. bunyi dapat diserap oleh benda-benda yang permukaannya keras. 3. bunyi dapat merambat dengan cepat di zat…
- Sebutkan 3 dampak positif akibat keberagaman budaya sebutkan 3 dampak positif akibat keberagaman budaya 1. Timbulnya rasa toleransi sesama masyarakat 2. Banyaknya budaya yang bervariasi 3. Memberikan manfaat untuk perkembangan dan kemajuan
- Organisasi pasar bebas antara negara-negara anggota… Organisasi pasar bebas antara negara-negara anggota ASEAN yaitu .... A. Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) B. APEC C. Uni Eropa D. PBB Jawabannya adalah A. Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). Berikut penjelasannya,…