Berikut ini yang termasuk campuran sempurna adalah…..

Berikut ini yang termasuk campuran sempurna adalah…..
A. Air sirop
B. Jus mangga
C. Adonan semen
D. Air mineral

Jawaban yang tepat adalah A. Air sirop.

Berikut ini pembahasannya ya!

Campuran homogen merupakan campuran yang zat penyusunnya tercampur sempurna. Pada campuran homogen, zat penyusunnya tidak dapat dibedakan. Contohnya air garam, air sirop, udara, perunggu, kuningan.

Berdasarkan pembahasan tersebut, maka pilihan jawaban yang sesuai dengan pertanyaan soal adalah A. Air sirop.