Di atasnya terbaring pria botak berlumur darah. Dia tidak bergerak sama sekali. Mulutnya menganga, mata terpejam menghadapku.Kata orang yang mengantar, orang di sebelahku ini kecelakaan sepeda motor. (Benjolan, karya Harry Pratama)
Dengan cara bagaimanakah pengarang menggambarkan watak tokoh tersebut!
Pengarang menggambarkan watak tokoh di atas dengan cara pengungkapan jalan pikiran tokoh.
Untuk memahami jawaban tersebut, perhatikan pembahasan berikut.
Cerpen atau cerita pendek merupakan karya sastra bentuk prosa/narasi yang menceritakan sebuah kisah berdasarkan khayalan/imajinasi. Sesuai dengan namanya, cerpen menjadi karya sastra yang dapat dibaca sekali duduk atau tidak membutuhkan waktu yang lama.
Sebuah cerpen memiliki unsur pembangun yang disebut dengan unsur intrinsik. Unsur tersebut berhubungan dengan isi cerita, seperti: tema, alur, tokoh, penokohan, latar, sudut pandang, dan amanat.
Penokohan adalah watak atau karakter yang dimiliki oleh tokoh dalam sebuah cerita.
Cara menemukan watak tokoh adalah sebagai berikut.
1. Teknik analitik adalah cara menentukan watak tokoh dengan cara langsung mengungkapkan karakter tokoh.
2. Teknik dramatik adalah cara menentukan watak tokoh dengan cara tidak langsung atau melalui penggambaran fisik tokoh, penggambaran kehidupan tokoh, dialog antartokoh, pengungkapan jalan pikiran tokoh, dan dari pemikiran tokoh lain.
Berdasarkan penjelasan, pengarang menggambarkan watak tokoh di atas dengan cara pengungkapan jalan pikiran tokoh. Bukti kutipan cara pengungkapan jalan pikiran tokoh terdapat dalam kalimat “Pikiranku langsung terlempar dalam kenangan saat aku kelas enam SD waktu mencium bau obat yang menyengat dalam ruangan ini.”
Dengan demikian, pengarang menggambarkan watak tokoh di atas dengan cara pengungkapan jalan pikiran tokoh.
Semoga membantu, ya. 🙂
Rekomendasi Lain :
- Perhatikan kutipan novel berikut ! Kutipan Novel I… Perhatikan kutipan novel berikut ! Kutipan Novel I Tubuhku berlumur-lumpur. Ikan-ikan sudah memenuhi ember dan di langit, bangau - bangau terbang ke selatan. Sebentar lagi adzan maghrib. Mereka mulai bergegas…
- Bacalah pernyataan berikut! Tampaknya argumen… 9.Bacalah pernyataan berikut! Tampaknya argumen -argumen yang ada di atas dapat kita terima kebenarannya akan tetapi kita harus bijak bersikap.artinya,sekolah memperbolehkan siswa membawa HP asal tidak diaktifkan ketika ketika kegiatan…
- Cermatilah penggalan teks cerita sejarah berikut!… Cermatilah penggalan teks cerita sejarah berikut! Pada suatu hari saat memancing Toba mendapati kail pancingnya menangkap ikan yang besar. Namun Toba terkejut saat mendapati ikan besar tersebut berubah menjadi seorang…
- Tokoh aku membiayai sekolah dengan cara mencari . .… Di Plumbungan ini terletak satu-satunya SD di sekitar daerahku. Ketika aku masih kecil, aku termasuk anak yang paling ngotot untuk tetap sekolah. Biarpun Bapak dan Mamak tak pernah men dukungku…
- Enam mahasiswa yaitu A,B,C,D,E, dan F, akan… Enam mahasiswa yaitu A,B,C,D,E, dan F, akan presentasi di depan kelas. Masing-masing hanya akan maju ke depan kelas satu kali saja dan sesuai dengan urutan sebagai berikut: – C akan…
- Cek Cara Bantuan Pulsa Sampai Rp 400 Ribu dari Pemerintah Bukan hanya Bantuan Langsung Tunai (BLT) yang diberikan pemerintah kepada masyarakat tapi juga pulsa handphone. Asik bantuan pulsa sampai RP 400 ribu dari pemerintah dibagikan di 2024 ini untuk menunjang…
- Gejala umum adanya gangguan pada saluran pernapasan… Gejala umum adanya gangguan pada saluran pernapasan adalah batuk. Mengapa bisa demikian? Jelaskan pendapatmu! Jawabannya : Gejala = batuk, tenggorokan kering penyebab = minum minuman manis, Cara mengobati = minum…
- Bantuan Anak Sekolah Rp 4,4 Juta Tahun 2024 Cair Okeforum.com - Bansos atau BLT (Bantuan Langsung Tunai) dari pemerintah untuk anak sekolah yang nominalnya hingga Rp4.4 juta tahun 2024 bagi siswa SD, SMP dan SMA kembali disalurkan. Pada tahun…
- Enam mol gas monoatomik mengalami proses isotermis.… 7. Enam mol gas monoatomik mengalami proses isotermis. Tekanan awal 2 x 10⁵ N/m² bertemperatur 400 K dan volumenya 0,1 m³. Pada saat tekanannya berubah menjadi 10⁵ N/m³ volumenya menjadi…
- Berdasarkan rencana awal, suatu proyek dapat selesai… Berdasarkan rencana awal, suatu proyek dapat selesai dalam waktu 30 hari dengan pekerja sebanyak 25 orang. Jika proyek diminta selesai 5 hari lebih cepat dari rencana semula, maka berapa banyak…
- Paman berkata. “Nadin, kamu tahu bibimu pergi ke… Paman berkata. “Nadin, kamu tahu bibimu pergi ke mana?” Penggunaan tanda baca pada kalimat tersebut tidak tepat karena.... A. Tanda titik (.) seharusnya tidak digunakan untuk memisahkan kalimat langsung B.…
- Apabila kita datang mengunjungi orang sakit yang… Apabila kita datang mengunjungi orang sakit yang sudah parah kadangkala muncul dalam perasaan kita rasa kasihan yang mendalam bahkan tak terasa pula kita menitikkan air mata karena ikut merasakan kesedihan…
- Di bawah ini yang tidak termasuk ke dalam isi dari… Di bawah ini yang tidak termasuk ke dalam isi dari sebuah teks eksplanasi adalah a. kesimpulan/intisari dari gagasan yang dibahas b. konflik pada tokoh-tokoh dalam novel c. peryataan tantang topik…
- Complete the sentence with to be was or were and the… Complete the sentence with to be was or were and the verb 3. 7. The hospital (build) __________in 1990. Jawaban untuk soal ini adalah "was build." (Dibangun.) Perintah soal adalah…
- Seutas tali membentuk pola gelombang yang merambat… Seutas tali membentuk pola gelombang yang merambat dari kiri ke kanan sejauh 15 m. Apabila panjang gelombang, amplitudo dan waktu tempuh berturut-turut 3 m, 9 cm, dan 5 detik, maka…
- Tanaman apa saja yang bisa menjadi obat tanaman apa saja yang bisa menjadi obat tanaman yang bisa menjadi obat adalah 1.Kumis Kucing. 2. Lidah Buaya. 3. Belimbing Wuluh 4. Temulawak. 5.Daun Cincau. ... 6. Jahe. ... 7.…
- Bacalah teks berikut. Predikat Kota Yogyakarta bukan… Bacalah teks berikut. Predikat Kota Yogyakarta bukan sekadar(1) kota pelajar dan pariwisata, melainkan gudangnya industri kecil, terutama kerajinan. Ribuan industri kecil kerajinan berkembang di daerah ini, mulai dari skala kecil,…
- Knp bisa terjadi siang dan malam knp bisa terjadi siang dan malam Terjadinya siang dan malam adalah akibat dari rotasi bumi. Siang hari adalah waktu di mana matahari bersinar terang menerangi bumi. Sementara malam hari adalah…
- Mengapa di ruangan seperti ruang keluarga dirumah… mengapa di ruangan seperti ruang keluarga dirumah kita sebaiknya menggunakan lampu bohlam atau lampu pijar? (jelaskan) Jawabannya adalah agar pencahayaan merata Agar memperoleh pencahayaan yang merata maka menggunakan lampu bohlam…
- Sebuah ruangan memiliki lampu tidur 5 w menyala 8… Sebuah ruangan memiliki lampu tidur 5 w menyala 8 jam/hari, lampu neon 35 w menyala 4 jam/hari, sebuah kipas 100 w menyala 2 jam/hari. beban energi yang diberikan oleh ruangan…
- She said," Don't make noise children." In other word… She said," Don't make noise children." In other word we say ...... a. she said the children didn´t make noise b. she told the children don´t make noise c. she…
- 5 Kumpulan Gambar Ultraman Kocak Untuk Profil WA Apakah kalian lagi mencari gambar ultraman besar perut, ultraman gendut, gambar ultrama lucu besar perut, ultraman besar perut lucu? Temui di mari. Belum lama ini lukisan ultraman besar perut lucu…
- Seseorang yang mengalami sakit gigi biasanya… Seseorang yang mengalami sakit gigi biasanya mengkonsumsi bawang putih. Allicin, yang merupakan senyawa utama dalam bawang putih dikenal memiliki efek antibakteri kuat yang dapat membantu membunuh bakteri di mulut yang…
- Kak arka mengalami batuk batuk dan kesulitan… kak arka mengalami batuk batuk dan kesulitan bernapas. dokter menyarankan pak arka melakukan rontgen paru-paru di rumah sakit. hasil rontgen menunjukkan bahwa dalam paru-paru pak arka terjadi penyempitan ( obstruksi…
- 5 Broker Terbaik Untuk Trader Indonesia Jika Anda sering bertanya kepada saya, broker forex terbaik itu apa mas untuk orang Indonesia? . Jadi lima broker terbaik yang bisa Anda gunakan saat ini. Oke sebelum kita mulai,…
- Kutipan tersebut menceritakan masa . . . tokoh aku. Di Plumbungan ini terletak satu-satunya SD di sekitar daerahku. Ketika aku masih kecil, aku termasuk anak yang paling ngotot untuk tetap sekolah. Biarpun Bapak dan Mamak tak pernah men dukungku…
- Observe the dialog and answer the question briefly!… Observe the dialog and answer the question briefly! Mrs. Endah: Hello, what's your name? Agustina: Hello, madam. My name is Agustina. Mrs. Endah: What time do you start to study…
- Apa yang di maksud stimulan? apa yang di maksud stimulan? Jawaban dari soal di atas adalah obat-obatan yang menaikkan tingkat kewaspadaan di dalam rentang waktu singkat. Yuk simak pembahasan berikut. Stimulan adalah obat-obatan yang menaikkan…
- Saat pagi hari matahari berada di sebelah saat pagi hari matahari berada di sebelah saat pagi hari matahari berada di sebelah timur. Pembahasan: Matahari atau Surya adalah bintang di pusat tata surya. Bentuknya nyaris bulat dan terdiri…
- Cara Pinjam Pulsa Darurat Im3 Indosat Ooredoo Terbaru Setelah beberapa waktu kemudian kami membuat postingan tentnang cara meminjam pulsa darurat dari operator Telkomsel yang bisa kau baca di artekl ini: Pulsa darurat Telkomsel dan juga pulsa darurat untuk…