Jawaban : 70 buah permen.
Perhatikan penjelasan berikut ya.
Ingat :
1) Rumus suku ke n deret aritmatka yaitu Un = a + (n – 1)b.
2) RUmus jumlah n suku pertama yaitu Sn = (n/2)(2a + (n – 1)b).
Dengan keterangan :
Un : suku ke n.
a : suku pertama.
n : banyak suku.
b : beda/selisih antar suku.
Sn : jumlah n suku pertama.
Diketahui :
n = 5.
U2 = 10.
U4 = 18.
Tentukan jumlah seluruh permen (S5).
Sebelumnya menentuka S5, tentukan nilai a dan b terlebih dahulu menggunakan rumus suku ke n.
U2 = 10
a + (2 – 1)b = 10
a + b = 10
a = 10 – b …Persamaan (1)
U4 = 18
a + (4 – 1)b = 18
a + 3b = 18 … Persamaan (2)
Substitusi persamaan 1 ke persamaan 2.
(10 – b) + 3b = 18
2b = 18 – 10
b = 8/2
b = 4
Subtitusi b = 4 ke persamaan 1.
a = 10 – b
a = 10 – 4
a = 6
Tentukan S5.
S5 = (5/2)(2(6) + (5 – 1)(4))
S5 = (5/2)(12 + 4(4))
S5 = (5/2)(12 + 16)
S5 = (5/2)(28)
S5 = 5(14)
S5 = 70
Jadi, jumlah seluruh permen kopiko adalah 70 buah.
Rekomendasi Lain :
- Berdasarkan diagram di samping dari total 120 siswa… Berdasarkan diagram di samping dari total 120 siswa kelas VI,tentukan banyak siswa yang menyukai permainan basket! (Voli)(Renang 30persen)(Basket 25persen)(Sepak bola 20persen) Jawabannya adalah 30 siswa Konsep : Banyak siswa suka…
- Tentukan jumlah setiap deret artimatika berikut!… Tentukan jumlah setiap deret artimatika berikut! 1+4+7+10+… sampai 30 suku Jawaban : 1.335 Ingat! Rumus mencari beda (b) b = Un - U(n-1) Rumus mencari Sn Sn = n/2 (2a…
- Pak Jono mempunyai 47,5 kg beras. Sebanyak 2/5… Pak Jono mempunyai 47,5 kg beras. Sebanyak 2/5 bagian diberikan kepada anaknya dan 5 1/3 kg diberikan kepada nenek. Sisanya dijual kepada dua pedagang. Jika bagian pedagang pertama dua kali…
- Hitunglah jumlah dari deret aritmatika berikut! 30+26+22+…+2 Hitunglah jumlah dari deret aritmatika berikut! 30+26+22+…+2 Jawaban yang benar adalah 128. Perhatikan konsep berikut. Ingat bahwa barisan aritmatika merupakan barisan yang memiliki beda atau selisih yang sama dari dua…
- Apa manfaat mematuhi aturan saat jam istirahat ? apa manfaat mematuhi aturan saat jam istirahat ? Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah siswa belajar disiplin dalam menggunakan waktu, penggunaan waktu yang lebih efektif, membuat tubuh dan otak segar kembali.…
- Jika Sn= n²+3n adalah jumlah n suku pertama suatu… jika Sn= n²+3n adalah jumlah n suku pertama suatu deret aritmatika, maka suku ke 12 deret tersebut adalah Jawaban : 28 Penyelesaian : Konsep : Deret aritmatika, Berlaku Un =…
- Hasil penilaian harian mata pelajaran matematika… Hasil penilaian harian mata pelajaran matematika dari 28 siswa kelas VI adalah 4 siswa memperoleh nilai 10, 6 siswa memperoleh nilai 9, 9 siswa memperoleh nilai 8, 5 siswa memperoleh…
- Diketahui suatu deret sebagai berikut: - 7 - 4 – 1 +… Diketahui suatu deret sebagai berikut: - 7 - 4 – 1 + 2 +..., Jumlah deret tersebut sampai 15 suku adalah .... jawaban: 210
- Tentukan jumlah setiap deret geometri berikut. 1/2 +… Tentukan jumlah setiap deret geometri berikut. 1/2 + 1/4 + 1/8 + 1/16 + 1/32 Jawaban yang benar adalah 31/32. Perhatikan konsep berikut. Barisan atau deret geometri merupakan barisan atau…
- Berat badan siswa SMK. berat :… berat badan siswa SMK. berat : 41-45,46-50,51-55,56-60,61-65 frekuensi : 3,5,6,14,12 modus data tersebut adalah a) 56,3kg b) 56,9kg c) 58,1kg d)59,5kg e) 60,0kg Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah…
- Diperoleh data berat badan (dalam kg) sekelompok… Diperoleh data berat badan (dalam kg) sekelompok siswa dari kelas 7F sebagai berikut : Bila Nilai rata-rata 53,5 maka tentukan nilai p dari data diatas ! Jawabannya adalah 4 Pembahasan:…
- Sebuah pabrik gerabah memiliki pertambahan produksi… Sebuah pabrik gerabah memiliki pertambahan produksi yang konstan setiap bulannya. Jika pertambahan gerabah yang diproduksi sebesar 300 buah gerabah setiap bulan, maka pada bulan ke-12 pabrik tersebut menghasilkan 8.300 gerabah.…
- Tentukan jumlah setiap deret geometri berikut. 48 +… Tentukan jumlah setiap deret geometri berikut. 48 + 12 + 3 + … + 3/16 Jawaban yang benar adalah 63,9375. Pembahasan Deret geometri merupakan bentuk penjumlahan dari suku-suku barisan geometri.…
- Nilai rata-rata ulangan matematika siswa kelas 8H… Nilai rata-rata ulangan matematika siswa kelas 8H yang berjumlah 30 siswa adalah 59,5. Jika rata-rata nilai siswa perempuan 60 dan nilai rata-rata siswa laki-laki 59. Jumlah siswa laki-laki di kelas…
- Hitunglah jumlah dari deret aritmatika berikut! 1+4+7+…+154 Hitunglah jumlah dari deret aritmatika berikut! 1+4+7+…+154 Jawaban yang benar adalah 4.030. Perhatikan konsep berikut. Ingat bahwa barisan aritmatika merupakan barisan yang memiliki beda atau selisih yang sama dari dua…
- Sebuah deret aritmetika dengan rumus suku ke n,… Sebuah deret aritmetika dengan rumus suku ke n, Un=5n+2, tentukan: Temukan jumlah 10 suku pertamanya. Jawabannya adalah 295 Rumus Sn = n/2(a+Un) Sn: jumlah n suku pertama deret aritmatika n…
- Pak Ilham membeli 1 kantong roti dalam kemasan… pak Ilham membeli 1 kantong roti dalam kemasan plastik pada kemasanya tertulis isi 120 roti kering seperempat bagian diberikan anak pertama ⅓bagian untuk anak kedua 0,2 bagian untuk anak ketiga…
- ???????????????? ????????????????????????????… ???????????????? ???????????????????????????? ???????????????????? ???????????????????????????? ???????????????????????????????????????? ???????????????????????? 4. ???????????????????????????????????? ???????????????? ???????????????????????????????????????? ???????????????????????? ???????????? ???????????????? ???????????????? ????????????????????????????. ???????????????????????? ???????????????? ???????????????? ???????????????????????????? ???????????????????????????? ???????????????????????????????? ???????????????????????? Jawabannya adalah 54 Silahkan lihat penjelasannya berikut ini.…
- Data berat badan siswa kelas 6 adalah sebagai… Data berat badan siswa kelas 6 adalah sebagai berikut : 28,28,28,28,28,29,29,30,30,30,30,30,30,30,30,30,30,30,30,31,31,31,31,32,33,33 Cari lah rata rata ( mean ) dari data tersebut Jawabannya adalah 30. Yuk disimak penjelasannya. Ingat! Nilai rata-rata…
- Sepuluh orang siswa kelas XII IPA di suatu sekolah… Sepuluh orang siswa kelas XII IPA di suatu sekolah akan mengikuti seleksi untuk belajar di luar negeri dan diperkirakan peluang mereka untuk lolos seleksi adalah 0,7. Tentukan kemungkinan: a. paling…
- Ibu Budi mempunyai 4 permen, Lalu Ayah Budi Memberi… Ibu Budi mempunyai 4 permen, Lalu Ayah Budi Memberi 5 permen kepada Ibu Budi. Berapa jumlah permen yang ibu Budi punya? A.8 permen B.9 permen C.1 Permen D.10 permen Jawaban:…
- Diketahui suku pertama-25 dan suku ke 5 adalah -5… Diketahui suku pertama-25 dan suku ke 5 adalah -5 tentukan suku ke 13 dari barisan tersebut Jawaban: 35 barisan aritmetika Un = a+(n-1)b Un = suku ke-n a = suku…
- Rata-rata ulangan 9 siswa adalah 8, 2. Rata-rata… Rata-rata ulangan 9 siswa adalah 8, 2. Rata-rata total dengan penambahan nilai seorang anak menjadi 8,0. Tentukan nilai tambahan 1 anak tersebut Jawaban : 6,2 Perhatikan penjelasan berikut. Ingat rumus:…
- sepak bola 12 siswa bulu tangkis 8 siswa senam 6… sepak bola 12 siswa bulu tangkis 8 siswa senam 6 siswa bola voli 10 siswa renang 4 siswa berapa persen siswa yang tidak menyukai sepak bola dan bola voli? 12…
- Aku mempunyai 789, ternyata 456 buah diberikan… aku mempunyai 789, ternyata 456 buah diberikan kepada siswa anak laki-laki , beberapa buah yang dimiliki aku? Jawaban: 333 Perhatikan perhitungan pada gambar berikut! Semoga membantu ya! :)
- Suatu geometri diketahui u3 = 12, u6 = 96, berapakah u10? suatu geometri diketahui u3 = 12, u6 = 96, berapakah u10? Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 1.536. Ingat! Rumus suku ke-n pada barisan dan deret geometri. Un =…
- Diantara bilangan 5 dan 100 disisipkan 18 buah… Diantara bilangan 5 dan 100 disisipkan 18 buah bilangan yang membentuk barisan aritmatika. Tentukan suku ke-16 nya! Jawaban yang benar adalah 80 Jika diantara bilangan 5 dan 100 disisipkan 18…
- Perbandingan banyak buah kelengkeng dan banyak buah… Perbandingan banyak buah kelengkeng dan banyak buah anggur di sebuah kantong plastic adalah 6 :11. Jika selisih buah dalam kantong tersebut 40 butir, banyak buah kelengkeng... butir Jawaban : 48…
- Tabel berikut adalah data waktu yang diperlukan… Tabel berikut adalah data waktu yang diperlukan sejumlah siswa menyelesaikan soal ulangan Waktu (menit)= 40 45 50 55 60 Banyak siswa = 5 a 6 4 7 Rata-rata waktu yang…
- Data dari nilai susulan PTS 5 anak kelas 8I sebagai… Data dari nilai susulan PTS 5 anak kelas 8I sebagai berikut : 40, 50, 60, b, 80 . nilai rata-rata dari ke 5 anak adalah 59. Nilai b adalah Jawaban…