Stereotipe artinya

stereotipe artinya

Stereotipe adalah penilaian atau pandangan subjektif tentang suatu hal.

Untuk memahami jawaban tersebut, berikut pembahasannya.

Makna adalah arti yang dimiliki sebuah kata. Makna kata dapat ditemukan melalui Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI).

Menurut KBBI, stereotipe adalah konsepsi mengenai sifat suatu golongan berdasarkan prasangka yang subjektif dan tidak tepat.

Contoh kalimat yang menggunakan kata “stereotipe ” adalah “Stereotipe tentang Jakarta adalah kota polusi dan macet.

Dengan demikian, stereotipe adalah penilaian atau pandangan subjektif tentang suatu hal.

Semoga membantu, ya. 🙂