Suhu di dalam ruangan pendingin mula mula sebelum dinyalakan adalah 3°C. Setelah dioperasikan selama 3 jam suhu menjadi -12°C. Selisih suhu di ruangan pendingin sebelum dan sesudah dinyalakan adalah
jawaban untuk soal ini adalah 15 °C.
Soal tersebut merupakan materi suhu. Perhatikan perhitungan berikut ya.
Ingat!
konsep bilangan bulat negatif
a – (-b) = a + b
selisih = suhu awal – suhu akhir
Diketahui,
suhu awal = 3°C
suhu setelah 3 jam = – 12°C
Ditanyakan,
selisih suhu ruangan pendingin sebelum dan sesudah dinyalakan
Dijawab,
selisih = suhu awal – suhu akhir
= 3 – (-12)
= 3 + 12
= 15 °C
Sehingga dapat disimpulkan bahwa, selisih suhu ruangan pendingin sebelum dan sesudah dinyalakan adalah 15°C
Terima kasih
Rekomendasi Lain :
- Dua gelas masing-masing berisi 0,2 kg air dengan… Dua gelas masing-masing berisi 0,2 kg air dengan suhu 70 oC dan 0,3 kg air pada 20 oC. Jika air dalam gelas dicampur maka suhu campuran adalah . . .…
- Nilai tC dan tF secara berturut-turut adalah .... Nilai tC dan tF secara berturut-turut adalah .... jawaban untuk soal di atas adalah 75⁰C dan 167⁰F Konversi adalah mengubah nilai dari suatu satuan ke satuan lainnya. t⁰C = (5/4)…
- Jelaskan ciri-ciri reaksi yang berlangsung secara spontan! Jelaskan ciri-ciri reaksi yang berlangsung secara spontan! Jawaban yang benar adalah adanya perubahan warna, perubahan suhu, dan gelembung. Ayo simak pembahasan berikut! Reaksi redoks dapat berlangsung spontan apabila potensial sel…
- Hasil penyulingan yang titik didihnya paling tinggi adalah Hasil penyulingan yang titik didihnya paling tinggi adalah Jika yang kakak maksud adalah penyulingan (distilasi) pada minyak bumi yang memiliki titik didih paling tinggi, maka jawaban yang tepat adalah pada…
- Sebanyak 64g gas oksigen dengan massa gas relatif… sebanyak 64g gas oksigen dengan massa gas relatif 32g/mol pd suhu 350k dipanaskan hingga suhunya dijaga konstan. saat dipanaskan, volume gas oksigen mengalami penambahan sebesar tiga kali volume awalnya. Usaha…
- Suhu udara di kota A-23 c, sedang kan suhu udara di… suhu udara di kota A-23 c, sedang kan suhu udara di kota b 28° c. selisih suhu di kedua kota tersebut adalah? Jawaban: 51°C Selisih dalam matematika adalah operasi hitung…
- Bagaimana pengaruh mekanisme intensitas banyaknya… Haloo.... Izin bertanya, bagaimana pengaruh mekanisme intensitas banyaknya urine yang dihasilkan berdasarkan perbedaan suhu dan banyaknya air yang di konsumsi? Terima kasih - Pada udara yang dingin, tubuh berusaha untuk…
- Dalam suatu ruangan terdapat 4m³ yang mempunyai… Dalam suatu ruangan terdapat 4m³ yang mempunyai tekanan 3 atmosfer. Bila volume gas dijadikan 2m³ tekanan menjadi..... A. 4 atmosfer B. 6 atmosfer C. 8 atmosfer D. 12 atmosfer Jawabannya…
- Sebuah mesin Carnot memiliki suhu 27 °C pada… Sebuah mesin Carnot memiliki suhu 27 °C pada resevoir suhu rendah dan 127 °C pada suhu tinggi. Jika mesin melepas panas sebesar 400 Joule maka efisiensi mesin Carnot adalah Jawaban…
- Andi mengukur suhu air hangat dengan menggunakan… Andi mengukur suhu air hangat dengan menggunakan thermometer skala Celsius. Hasil pengukuran yang diperoleh sebesar 45°C. Apabila air hangat, diukur dengan menggunakan thermometer skala Fahrenheit, maka suhu air …°F Jawaban…
- Suatu gas ideal yang berada dalam ruang tertutup… Suatu gas ideal yang berada dalam ruang tertutup memiliki volume 4 L, tekanan 2 atm, dan suhu 27°C. Jika volume gas tersebut menjadi 1/4 kali semula dan suhunya dinaikkan menjadi…
- Jelaskan apa yang kamu rasakan keadaan udara dan… Jelaskan apa yang kamu rasakan keadaan udara dan suhu di Jakarta, apa penyebabnya dan kaiatannya dengan pemanasan global Suhu di Jakarta sangat tinggi hal tersebut dipengaruhi oleh pemanasan global. Pemanasan…
- Apa dampak pemanasan global apa dampak pemanasan global jawaban dari soal tersebut yaitu wabah penyakit, es kutub mencair, kualitas air menurun, kuantitas air berkurang, suhu air laut meningkat, permukaan air laut naik, adanya kabut…
- Suatu benda hitam sempurna memancarkan energi,jika… suatu benda hitam sempurna memancarkan energi,jika benda hitam berbentuk persegi dengan ukuran (50x40)mm², tentukan energi yang dipancarkan beda pada suhu 27 °C-2menit jawaban pada soal ini adalah 110,4 J. Diketahui:…
- Suhu 50°C Sama dengan? Suhu 50°C Sama dengan? Jawaban dari soal ni adalah 40°R, 122°F dan 323 K. Diketahui : C = 50°C Ditanya : 50°C = ? Penyelesaian : Ingat R = 4/5…
- Es sebanyak 30g bersuhu 0°C dicampur dengan air pa… Es sebanyak 30g bersuhu 0°C dicampur dengan air pa nas 100g bersuhu 50°C, ketika es melebur seluruhnya berapakah suhu akhir campurannya..... [ Ces 0,5kal/g°C; Cair-1 kal/g°C ; Les-80kal//g] jawaban pada…
- Ujung ujung dari dua buah rel kereta api akan tepat… ujung ujung dari dua buah rel kereta api akan tepat bertemu setelah bertambah panjang 2 cm. jika panjang rel kereta api tersebut adalah 20 M dan koefisien muai panjang baja…
- Dua mol gas monoatomik mengalami proses isokhorik.… Dua mol gas monoatomik mengalami proses isokhorik. Suhu awal gas adalah 27°C dan suhu akhir 127°C. Perbandingan tekanan awal dan tekanan akhir gas tersebut adalah.... a. 1 : 5 b.…
- Jika air 400 gram pada suhu 90°C dituang ke dalam… jika air 400 gram pada suhu 90°C dituang ke dalam gelas 0,2 kg pada suhu 28°C berapa suhu akhir ketika dicapai kesetidakimbangan dengan menganggap tidak ada kalor yang mengalir ke…
- 1. Pada saat terbang pada ketinggian tertentu suhu… 1. Pada saat terbang pada ketinggian tertentu suhu di dalam pesawat adalah 21 C, sedangkan suhu di luar pesawat adalah 34 "C di bawah nol. Setiap naik 70 meter, suhu…
- Pada sebuah ruangan tertutup memiliki volume gas… pada sebuah ruangan tertutup memiliki volume gas sebesar 48ml diketahui tekanan gasnya 100cmhg bila suatu ruangan memiliki volume 30ml maka berapa tekanan gas yang di hasilkan jawaban untuk soal tersebut…
- Dua logam P dan Q terbuat dari bahan logam yang… Dua logam P dan Q terbuat dari bahan logam yang berbeda disambung seperti gambar. Ujung kiri logam P dijaga pada suhu tetap 50 °C, sedangkan ujung kanan logam O pada…
- Yang dimaksud suhu dan tekanan standar (STP) adalah… 12. Yang dimaksud suhu dan tekanan standar (STP) adalah… a. Suhu 173 K dan Tekanan 1,013 x 10⁵ Pa b. Suhu 00C dan Tekanan 1 atm c. Suhu 100C dan…
- Angin pasat tenggara yang menguapkan udara… Angin pasat tenggara yang menguapkan udara berputar-putar arah penemuan wilayah Asia dan Australia. Hasil di wilayah Asia dan Australia yang seharusnya merupakan hujan terjadi kekeringan. Fenomena ini dikenal sebagai... Jadi…
- Apakah arti dari penulisan temperatur berikut? Apakah arti dari penulisan temperatur berikut? a. −12°C b. 18°C c. 0°C d. 10°C Perhatikan konsep berikut. 1. Temperatur bernilai negatif maka menunjukkan suhu di bawah 0°C 2. Temperatur bernilai…
- Suhu udara di suatu ruangan semula −4°C. Setelah… Suhu udara di suatu ruangan semula −4°C. Setelah beberapa jam suhu udara naik menjadi 3°C. Suhu udara di ruangan mengalami kenaikan sebesar .... A. −7° C B. −1° C C.…
- Sebatang tembaga pada suhu 28°C panjangnya 80 m.… Sebatang tembaga pada suhu 28°C panjangnya 80 m. Berapakah pertambahan panjangnya, jika tembaga dipanaskan sampai suhunya 78°C? Jawaban : 0,068 m Diketahui: ΔT = 78⁰ C - 28⁰ C =…
- Pemanas listrik 2 kW digunakan untuk menghangatkan… Pemanas listrik 2 kW digunakan untuk menghangatkan air pada shower kamar mandi. Debit air yang mengalir pada shower adalah 12 liter per menit. Jika kalor jenis air adalah 4200 J.…
- Sebanyak 64 g gas oksigen dengan massa gas relatif… sebanyak 64 g gas oksigen dengan massa gas relatif 32 g/mol pada suhu 350 k dipanaskan hingga suhunya dijaga konstan. saat dipanaskan, volume gas oksigen mengalami penambahan sebesar 3 kali…
- Sebuah batang baja panjangnya 200 m pada suhu 20oC.… Sebuah batang baja panjangnya 200 m pada suhu 20oC. Jika batang baja tersebut didinginkan sampai -30oC, maka penyusutan yang terjadi adalah sebesar … (Koefisien muai panjang baja adalah 11 x…