Kota B mempunyai tekanan udara sebesar 66 cmHg maka ketinggian dari atas permukaan laut adalah

kota B mempunyai tekanan udara sebesar 66 cmHg maka ketinggian dari atas permukaan laut adalah

jawaban soal ini adalah 1000 m

Diketahui:
P= 66 cmHg

Ditanya:
h=…?

Jawab:
Jawab:
Tekanan udara pada permukaan laut adalah 76 cmHg. Setiap kenaikan 100 m, tekanan udara akan turun sebesar 1 cmHg.
Persamaan unuk menentukan besar tekanan udara pada ketinggian tertentu yaitu :
P= 76 – (h/100)
dimana:
P= tekanan pada tinggi tertentu (cmHg)
h= tinggi (m)

Sehingga:
P= 76 – (h/100)
66= 76- (h/100)
66-76= – h/100
-10= -h/100
h= 1000 m

Jadi ketinggian tersebut adalah 1000 m