Simbol garis biasa digunakan untuk menggambarkan hal berikut, kecuali….

Simbol garis biasa digunakan untuk menggambarkan hal berikut, kecuali….
a. jalan raya
b. rel kereta
c. batas negara
d. waduk
e. sungai

Berdasarkan pilihan jawaban, yang tidak termasuk kenampakan yang bisa digambarkan dengan simbol garis adalah waduk (Jawaban D).

Berikut adalah penjelasannya.

Simbol pada peta adalah gambar yang merepresentasikan kenampakan yang ada di permukaan bumi. Simbol berfungsi sebagai penjelas kenampakan di bumi sehingga peta menjadi lebih akurat. Simbol garis adalah simbol berbentuk garis yang menunjukan suatu jarak tertentu. Salah satu jenis simbol adalah simbol garis. Contoh kenampakan yang bisa digambarkan dengan simbol garis adalah sebagai berikut :
1. jalan raya.
2. rel kereta.
3. batas negara.
4. sungai.

Maka yang tidak termasuk kenampakan yang bisa digambarkan dengan simbol garis adalah waduk.

Jadi, jawaban yang benar adalah D.

Semoga membantu yaa..