Pada percobaan melempar dadu bersama sama tentukan peluang jumlah mata dadu 3 atau 8
Jawaban: 7/36
Ingat!
P(A) = n(A)/n(S)
ket:
P(A) = peluang kejadian A
n(A) = banyak kejadian A
n(S) = banyak ruang sampel
Asumsikan soalnya sebagai berikut:
Pada percobaan melempar dua dadu bersama sama tentukan peluang muncul jumlah mata dadu 3 atau 8!
Pembahasan :
n(S) = ruang sampel pelemparan dua dadu = 6 x 6 = 36
A = kejadian muncul jumlah mata dadu 3 atau 8
A = {(1, 2), (2, 1), (2, 6), (3, 5), (4, 4), (5, 3), (6, 2)}
n(A) = 7
Peluang muncul jumlah mata dadu 3 atau 8
= P(A)
= n(A)/n(S)
= 7/36
Dengan demikian diperoleh peluang muncul jumlah mata dadu 3 atau 8 adalah 7/36
Semoga membantu ya ????
Rekomendasi Lain :
- Kania mengikuti ujian. Peluang lulus 1/3 . Maka… Kania mengikuti ujian. Peluang lulus 1/3 . Maka peluang Kania gagal ujian adalah Jawaban : 2/3 Jika peluang keberhasilan kejadian A adalah P(A), maka peluang kejadian A gagal adalah :…
- Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : a. 64 29Cu Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : a. 64 29Cu Jumlah elektron, proton, dan neutron atom tersebut berturut-turut adalah 29, 29, 35. Jumlah elektron, proton, dan neutron atom diketahui dari…
- Pada percobaan mengundi sebuah dadu sekali, tentukan… Pada percobaan mengundi sebuah dadu sekali, tentukan : Peluang muncul mata dadu bilangan prima Jawaban yang benar adalah 1/2. Perhatikan konsep berikut. Peluang suatu kejadian dirumuskan: P(K) = n(K)/n(S) Keterangan:…
- Di dalam sebuah kotak terdapat 3 kelereng Merah 4… di dalam sebuah kotak terdapat 3 kelereng Merah 4 kelereng kuning dan 5 kelereng hijau diambil 3 kelereng sekaligus peluang terambil kelereng itu berlainan warna adalah a. 1/22 b. 1/11…
- Tentukan jumlah setiap deret artimatika berikut!… Tentukan jumlah setiap deret artimatika berikut! 1+4+7+10+… sampai 30 suku Jawaban : 1.335 Ingat! Rumus mencari beda (b) b = Un - U(n-1) Rumus mencari Sn Sn = n/2 (2a…
- Dalam sebuah kantong terdapat 4 kelereng merah 3… Dalam sebuah kantong terdapat 4 kelereng merah 3 kelereng putih. Bila sebuah kelereng diambil dari dalam kantong maka peluang terambilnya kelereng merah adalah.. Jawabannya adalah 4/7 Jika A adalah suatu…
- Kiper kesebelasan Dirgantara dapat menggagalkan… Kiper kesebelasan Dirgantara dapat menggagalkan tendangan penalti pemain lawan sebesar 0,8. Jika dalam suatu pertandingan terjadi 5 kali tendangan penalti, peluang terjadi 2 gol pada kiper kesebelasan Dirgantara adalah ….…
- Didalam sebuah kotak terdapat bola yang diberi nomor… didalam sebuah kotak terdapat bola yang diberi nomor dari 11 hingga 32.Jika Ali mengambil satu bola secara acak,banyak titik sampel percobaan adalah... a. 21 b. 22 c. 23 d. 24…
- Peluang Erwin menjadi ketua kelas adalah 0,41.… Peluang Erwin menjadi ketua kelas adalah 0,41. Berapa peluang Erwin gagal menjadi ketua kelas.... Jawaban yang benar adalah 0,59 Konsep => peluang atau probabilitas adalah kemungkinan yang mungkin terjadi/muncul dari…
- peluang seorang mahasiswa lulus Matematika adalah⅔,… peluang seorang mahasiswa lulus Matematika adalah⅔, sedang peluang lulus fisika adalah 4/9, maka peluang paling sedikit lulus satu mata kuliah adalah.. a. 32/135 b. 1/27 c. 14/45 d. 65/135 e.…
- Dalam pelemparan lima dadu sekaligus, probabilitas… Dalam pelemparan lima dadu sekaligus, probabilitas munculnya permukaan bermata 5 sebanyak 3 kali adalah... A. 250/3788 B. 25/3888 C. 125/3888 D. 250/3888 E. 25/7776 Tidak ada jawaban yang benar Silahkan…
- Agar diperoleh 7.776 titik sampel, banyak dadu yang… agar diperoleh 7.776 titik sampel, banyak dadu yang harus dilempar sekali secara bersamaan adalah... a. 2 b. 3 c. 4 d. 5 Jawaban untuk soal ini adalah d. 5 Ingat!…
- Sepuluh orang siswa kelas XII IPA di suatu sekolah… Sepuluh orang siswa kelas XII IPA di suatu sekolah akan mengikuti seleksi untuk belajar di luar negeri dan diperkirakan peluang mereka untuk lolos seleksi adalah 0,7. Tentukan kemungkinan: a. paling…
- Dari pelemparan 1 uang logam dan satu dadu tentukan… dari pelemparan 1 uang logam dan satu dadu tentukan peluang terambilnya angka 3 dan gambar Jawaban yang benar adalah 1/12 Pembahasan : # Ruang sampel adalah himpunan semua titik sampel…
- Buah keping mata uang yang terpisah pada jarak 150… buah keping mata uang yang terpisah pada jarak 150 cm diberi muatan yang sama Berapa besar muatan masing-masing keping logam tersebut jika gaya listrik yang timbul 6,4N? Jawaban yang benar…
- Kiper kesebelasan Dirgantara dapat menggagalkan… Kiper kesebelasan Dirgantara dapat menggagalkan tendangan penalti pemain lawan sebesar 0,8. Jika dalam suatu pertandingan terjadi 5 kali tendangan penalti, peluang terjadi 2 gol pada kiper kesebelasan Dirgantara adalah ….…
- Duah buah dadu dilempar sebanyak 72 kali. Frekuensi… Duah buah dadu dilempar sebanyak 72 kali. Frekuensi harapan munculnya jumlah kedua mata dadu lebih dari 8 adalah Jawabannya adalah 20 kali Jika A adalah suatu kejadian, maka: P(A) =…
- Sebuah kantong berisi 5 bola hijau 3 bola kuning dan… Sebuah kantong berisi 5 bola hijau 3 bola kuning dan 2 bola merah diambil dua bola sekaligus peluang terambil bola kuning dan hijau adalah.. a. 3/50 b. 1/6 c. 1/3…
- Tentukan jumlah setiap deret geometri berikut. 2 + 6… Tentukan jumlah setiap deret geometri berikut. 2 + 6 + 18 + 54 Jawaban yang benar adalah 80. Perhatikan konsep berikut. Deret dinotasikan dengan: Sn = U1 + U2 +…
- Tentukan jumlah setiap deret geometri berikut. 1 + 2… Tentukan jumlah setiap deret geometri berikut. 1 + 2 + 4 + … hingga 10 suku pertama Jawaban yang benar adalah 1.023. Perhatikan konsep berikut. Barisan atau deret geometri merupakan…
- Pada pelemparan sebuah uang logam dan sebuah dadu… pada pelemparan sebuah uang logam dan sebuah dadu banyaknya. sampel muncul mata dadu lebih dari 4 adalah Jawaban yang benar adalah (A, 5), (A, 6), (G, 5), (G, 6). Perhatikan…
- Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : d. 10B e = ... p = 5 n = ... Jumlah elektron, proton, dan neutron atom tersebut berturut-turut adalah 5, 5, 5.…
- Rata rata tinggi badan sekelompok anak yang terdiri… rata rata tinggi badan sekelompok anak yang terdiri atas 9 anak adalah 155cm. jika enam anak yang mempunyai tinggi badan sama masuk dalam kelompok tersebut, rata rata tingginya berkurang 2…
- Dalam pelemparan mata uang sebanyak 5 kali,… Dalam pelemparan mata uang sebanyak 5 kali, probabilitas (peluang) mendapat 3 kali muncul gambar adalah... A. 5/32 B. 10/32 C. 5/243 D. 10/243 E.32/243 Jawaban: B. 10/32 Ingat! Peluang binomial…
- Peluang seorang pemain basket memasukkan bola adalah… peluang seorang pemain basket memasukkan bola adalah 50% berapa peluang memasukkan di Tiga dari empat tembakan... a. 1/16 b. 1/4 c. 5/16 d. 3/8 e. 3/4 Jawaban: b. 1/4 Ingat!…
- Pada sebuah kotak Terdapat 4 buku novel 3 buku… pada sebuah kotak Terdapat 4 buku novel 3 buku sejarah dan sebuah kamus bila diambil 3 buah buku sekaligus berapa peluang terambil 2 buku novel dan sebuah buku sejarah.. a.…
- Dari seperangkat kartu bridge diambil sebuah kartu… dari seperangkat kartu bridge diambil sebuah kartu secara acak setelah dicatat dikembalikan lagi Kemudian diambil sebuah kartu peluang terambil kartu As pada pengambilan pertama dan kartu berwarna merah pada pengambilan…
- Nina mempunyai kelereng 5 dan Adi mempunyai kelereng… Nina mempunyai kelereng 5 dan Adi mempunyai kelereng 17 dan dadu mempunyai kelereng 145 jadi jika di gabung semuanya ada berapa ?? Dik : Nina : 5 kelereng Adi :…
- Dari seperangkat kartu bridge diambil sebuah kartu… dari seperangkat kartu bridge diambil sebuah kartu secara acak setelah dicatat dikembalikan lagi Kemudian diambil sebuah kartu peluang terambil kartu As pada pengambilan pertama dan kartu berwarna merah pada pengambilan…
- Banyak ruang sampel yang dihasilkan saat melempar… Banyak ruang sampel yang dihasilkan saat melempar dua buah dadu secara bersamaan adalah Jawaban yang benar adalah 36 Konsep =>Ruang sampel dilambangkan S merupakan kumpulan dari hasil yang mungkin terjadi…