Dua buah materi yang massanya sama (m = 2×10^-5 kg) terpisah pada jarak 2×10^-5 m satu sama lain. jika tetapan gravitasi umum adalah g maka gaya gravitasi antara kedua materi tersebut adalah

Dua buah materi yang massanya sama (m = 2×10^-5 kg) terpisah pada jarak 2×10^-5 m satu sama lain. jika tetapan gravitasi umum adalah g maka gaya gravitasi antara kedua materi tersebut adalah

besar gaya gravitasinya akan sama dengan g atau tetapan gravitasi umum.

Diketahui:
m1 = m2 = 2 x 10^-5 kg
r = 2 x 10^-5 m
G = g

Ditanyakan:
F?

Pembahasan:
Hukum gravitasi universal Newton menyatakan bahwa benda di alam semesta saling tarik menarik dengan gaya yang berbanding lurus dengan hasil dari massa dan berbanding terbalik dengan kuadrat dari jarak antara mereka.

F = (G x m1 x m2) / (r)^2
F = (g x 2 x 10^-5 x 2 x 10^-5) / (2 x 10^-5)^2
F = (g x 4 x 10^-10) / (4 x 10^-10)
F = g x (4 x 10^-10) / (4 x 10^-10)
F = g

Jadi, besar gaya gravitasinya akan sama dengan g atau tetapan gravitasi umum.