Bu rini akan membuat 60 gelas teh manis per hari untuk kegiatan pengajian. pengjain tersebut akan dilaksanakan selama 1 minggu. segelas teh manis membutuhkan 15 gram gula pasir. Bu rini mempunyai persediaan gula pasir 2½ kg. Bu rini membutuhkan gula pasir …. kg untuk kegiatan pengajian tersebut.
a. 3⅘
b. 3⅗
c. 2 9/10
d. 1⅗
Jawaban : a. 3⅘
Perhatikan penjelasan berikut.
Ingat.
• 1 g = 1/1.000 kg
• 1 minggu = 7 hari
• Cara mengubah pecahan campuran menjadi pecahan biasa:
a b/c = (a×c+b)/c
• Untuk pengurangan pecahan, terlebih dahulu harus disamakan penyebutnya dengan menggunakan KPK dari bilangan pada penyebut. Setelah sama, operasikan pengurangan pada pembilangnya, sedangkan penyebut tetep.
KPK merupakan hasil kali semua faktor prima bilangan, jika terdapat faktor yang sama maka pilih faktor dengan pangkat terbesar.
Bu Rini akan membuat 60 gelas teh manis per hari untuk kegiatan pengajian.
Karena pengajian dilaksanakan selama 1 minggu (7 hari), maka banyaknya minuman yang dibutuhkan adalah:
= 7 × 60
= 420 gelas
Jika segelas teh manis membutuhkan 15 gram gula pasir, maka banyak gula pasir yang dibutuhkan adalah:
= 420 × 15
= 6.300 g
= (6.300/1.000) kg –> sederhanakan dengan dibagi 100
= 63/10 kg
Bu rini mempunyai persediaan gula pasir 2½ kg, dapat dituliskan menjadi:
2 1/2 kg
= (2×2+1)/2 kg
= 5/2 kg
Sehingga gula pasir tambahan yang dibutuhkan adalah:
= 63/10 – 5/2 –> KPK dari 2 dan 10 adalah 10
= 63/10 – (5×5)/(2×5)
= 63/10 – 25/10
= (63 – 25)/10
= 38/10 –> sederhanakan dengan dibagi 2
= 19/5
= (15 + 4)/5
= 15/5 + 4/5
= 3 4/5 kg
Jadi, jawaban yang benar adalah a. 3⅘
Semoga membantu ya 🙂
Rekomendasi Lain :
- Ibu mia seorang pembuat kue. Dalam 4 hari ia mampu… Ibu mia seorang pembuat kue. Dalam 4 hari ia mampu membuat 160 bungkus kue. Dalam 1 minggu ibu mia dapat menghasilkan ...... bungkus kue? Diketahui: 160 bungkus kue mampu dibuat…
- Raisay belajar matematika 2 3/4 jam dan IPA 80… raisay belajar matematika 2 3/4 jam dan IPA 80 menit, berapa menitkah lamanya Raisya belajar Jawaban yang benar adalah 245 menit. Perhatikan penjelasan berikut. Ingat bahwa: 1 jam = 60…
- 5 2/5 : 1 4/10× 4/12 5 2/5 : 1 4/10× 4/12 Jawaban : 1 6/21 Ingat kembali : - Opeerasi pembagian dan perkalian setingkat, artinya operasi dikerjakan urut dari kiri. - Mengubah pecahan campuran menjadi…
- Jarak 150 km ditempuh selama 2 1/2 jam,kecepatan… Jarak 150 km ditempuh selama 2 1/2 jam,kecepatan rata rata perjam adalah... Jawaban : 60 km/jam Ingat kembali : • Kecepatan = jarak/waktu • Mengubah pecahan campuran menjadi pecahan biasa…
- Sebutkan 3 kegiatan ekonomi sebutkan 3 kegiatan ekonomi Jadi, jawaban yang benar dari pertanyaan ini bahwa kegiatan ekonomi terdiri dari produksi , distribusi dan konsumsi. Berikut adalah penjelasannya. Kegiatan ekonomi terdiri dari : 1.…
- Hari ini, penduduk di sekitar Sungai Bengawan Solo… Bacalah teks berikut ini! Hari ini, penduduk di sekitar Sungai Bengawan Solo mengalami kebanjiran. Penduduk di sekitarnya mengungsi dan membuat penampungan sementara di desa tetangga yang letaknya lebih tinggi. Semua…
- Makanan dari Papua adalah makanan dari Papua adalah 1. tepung sagu 2.papeda 3. sagu lempeng 4.Sagu Lempeng Gula Merah (sagu gula) 5. Sagu Bungkus Ulat Sagu (Sagu Apatar) 6. kue bahwa 7. kue lontar
- 2 4/10 =....... % 2 4/10 =....... % Jawaban: 240% Ingat! - Mengubah pecahan campuran ke pecahan biasa a b/c = ((a×c)+b)/c Pembahasan: - Ubah terlebih dahulu pecahan campuran menjadi pecahan biasa sehingga diperoleh…
- 3/5 : 0,2 × 1/4 = ... 3/5 : 0,2 × 1/4 = ... jawaban untuk soal ini adalah 3/4 Soal tersebut merupakan materi operasi hitung campuran . Perhatikan perhitungan berikut ya. Ingat! Aturan pada operasi hitung…
- Untuk membuat kue,Bu Rafa membutuhkan tepung… Untuk membuat kue,Bu Rafa membutuhkan tepung sebanyak 2,5kg.ternyata di Rumah masih tersedia 0,75kg.jika harga tepung RP 12.000,00 tiap kilogram,maka harga yang harus di bayar Bu Rafa untuk membeli kekkurangan tepung…
- ⅗ + ⅚ = ⅗ + ⅚ = Jawaban : 1 13/30 Perhatikan penjelasan berikut. Ingat. • Konsep penjumlahan bilangan bulat dan pecahan: a + b/c = a b/c • Untuk penjumlahan pecahan, terlebih…
- Setiap hari perusahaan dapat memproduksi gelas… setiap hari perusahaan dapat memproduksi gelas sebanyak 1.500 gelas . jika peluang sebuah gelas yang di hasil kan tidak cacat adalah 4/5 , maka perkiraan banyaknya gelas yang cacat ada.......buah…
- Ibu memiliki persediaan 2 kantong tepung… Ibu memiliki persediaan 2 kantong tepung masing-masing berisi 1½ kg dan 2,6 kg. Sebanyak 6 cangkir tepung dengan berat masing-masing 0,5 kg digunakan untuk membuat kue. Berapa kg sisa tepung…
- Persediaan makanan untuk 250 ekor itik akan habis… Persediaan makanan untuk 250 ekor itik akan habis selama 15 hari. Bila pemilik ternak menjual sejumlah itik, maka persediaan makanannya ternyata habis dalam waktu 25 hari. Banyaknya itik yang dijual…
- 11/15-2/5-1/3= 11/15-2/5-1/3= Jawabannya adalah 0 Konsep : Untuk menjawab pengurangan pecahan kita harus menyamakan penyebutnya terlebih dahulu. Apabila penyebutnya sudah sama maka kita kurangkan pembilangnya saja. Pecahan a/b dimana a =…
- Untuk membuat 36 pasang pakaian seorang penjahit… Untuk membuat 36 pasang pakaian seorang penjahit memerlukan waktu selama 60 hari jika penjahit tersebut bekerja selama 80 hari banyak pakaian yg di buat adalah... Jawaban : 48 pasang Ingat!…
- Sebanyak 360 gr gula pasir dapat digunakan untuk… Sebanyak 360 gr gula pasir dapat digunakan untuk membuat 24 gelas jus buah. Berapa gula pasir yang diperlukan untuk membuat 60 gelas jus buah? Jawaban yang benar adalah 900 gram.…
- Cermati bagian proposal berikut!Minggu I : menyusun… Cermati bagian proposal berikut!Minggu I : menyusun proposalMinggu II : mengumpulkan danaMinggu III: menyiapakan sarana dan prasaranaMinggu IV : pelaksanaan kegiatanBagian proposal tersebut terdapat pada bagian... Bagian proposal di atas…
- Kalimat berikut yang memiliki makna kiasan adalah … Kalimat berikut yang memiliki makna kiasan adalah … a. Luhde sedang menyeduh kopi kayu manis bagi keluarganya. b. Hidup Luhde menjadi teramat manis sejak ada Keenan. c. Cinta butuh ruang…
- Dayu tinggal dirumah neneknya selama 2 bulan yaitu… Dayu tinggal dirumah neneknya selama 2 bulan yaitu bulan november dan desember lebih 1 minggu lebih. Maka Dayu tinggal di rumah neneknya berapa hari ? Jawabannya: 68 hari Topik: Operasi…
- Tina membaca sebuah buku dalam beberapa hari.Pada… Tina membaca sebuah buku dalam beberapa hari.Pada hari pertama Tina membaca ¼ bagian,hari kedua Tina membaca ⅓ bagian,dan sisanya dibaca pada hari berikutnya.Jika jumlah halaman buku ada 132 halaman ,maka…
- Perhatikan beberapa pecahan berikut ini . 3½ , ¾, ¼,… Perhatikan beberapa pecahan berikut ini . 3½ , ¾, ¼, ½ Jumlah seluruh pecahan diatas adalah ..... Jawaban : 5 Ingat kembali : • Mengubah pecahan campuran menjadi pecahan biasa…
- Hal yang akan terjadi jika campuran air dan pasir… Hal yang akan terjadi jika campuran air dan pasir didiamkan selama beberapa waktu adalah... A. Melarut B. Terpisah C. Menguap D. Bercampur Jawaban pertanyaan di atas adalah B. terpisah Campuran…
- Sebuah peternakan mempunyai persediaan makanan… Sebuah peternakan mempunyai persediaan makanan selama 20 hari untuk 150 ekor ayam. Jika peternak membeli ayam lagi sebanyak 50 ekor, maka persediaan makanan itu akan habis selama ... hari. Jawaban…
- Akibat Revolusi Industri yang paling berpengaruh… Akibat Revolusi Industri yang paling berpengaruh terhadap Indonesia adalah .... A. munculnya industri secara besar-besaran B timbulnya kapitalisme modern C. timbulnya golongan borjuis D. munculnya golongan buruh E. terjadinya urbanisasi…
- Jika air 400 gram pada suhu 90°C dituang ke dalam… jika air 400 gram pada suhu 90°C dituang ke dalam gelas 0,2 kg pada suhu 28°C berapa suhu akhir ketika dicapai kesetidakimbangan dengan menganggap tidak ada kalor yang mengalir ke…
- Untuk menyelesaikan suatu pekerjaan selama 30 hari… untuk menyelesaikan suatu pekerjaan selama 30 hari membutuhkan 18 pekerja, setelah dikerjakan 10 hari, pekerja dihentikan selama 8 hari, jika kemampuan bekerja setiap orang sama, agar pekerjaan selesai sesuai jadwal…
- ⅔ × 3⅞ ⅔ × 3⅞ Jawaban yang benar adalah 2 7/12. Perhatikan penjelasan berikut. Cara mengubah pecahan campuran menjadi pecahan biasa: a b/c = (a×c+b)/c Konsep perkalian pecahan: a/b × c/d =…
- Harga Emas Antam Hari Ini Harga emas Antam Berikut harga emas Antam hari ini, Rabu (26/5/2024) di Pegadaian: Harga emas 0,5 gram: Rp 547.000 Harga emas 1 gram: Rp 988.000 Harga emas 2 gram: Rp…
- Sebut dan jelaskan hal-hal yang harus diperhatikan… Sebut dan jelaskan hal-hal yang harus diperhatikan dalam pembuatan minuman anggur! Beberapa hal yang harus diperhatikan dalam pembuatan minuman anggur yaitu ragi yang digunakan, kondisi anaerob, dan lama fermentasi. Anggur…