Bu rini akan membuat 60 gelas teh manis per hari untuk kegiatan pengajian. pengjain tersebut akan dilaksanakan selama 1 minggu. segelas teh manis membutuhkan 15 gram gula pasir. Bu rini mempunyai persediaan gula pasir 2½ kg. Bu rini membutuhkan gula pasir …. kg untuk kegiatan pengajian tersebut.
a. 3⅘
b. 3⅗
c. 2 9/10
d. 1⅗
Jawaban : a. 3⅘
Perhatikan penjelasan berikut.
Ingat.
• 1 g = 1/1.000 kg
• 1 minggu = 7 hari
• Cara mengubah pecahan campuran menjadi pecahan biasa:
a b/c = (a×c+b)/c
• Untuk pengurangan pecahan, terlebih dahulu harus disamakan penyebutnya dengan menggunakan KPK dari bilangan pada penyebut. Setelah sama, operasikan pengurangan pada pembilangnya, sedangkan penyebut tetep.
KPK merupakan hasil kali semua faktor prima bilangan, jika terdapat faktor yang sama maka pilih faktor dengan pangkat terbesar.
Bu Rini akan membuat 60 gelas teh manis per hari untuk kegiatan pengajian.
Karena pengajian dilaksanakan selama 1 minggu (7 hari), maka banyaknya minuman yang dibutuhkan adalah:
= 7 × 60
= 420 gelas
Jika segelas teh manis membutuhkan 15 gram gula pasir, maka banyak gula pasir yang dibutuhkan adalah:
= 420 × 15
= 6.300 g
= (6.300/1.000) kg –> sederhanakan dengan dibagi 100
= 63/10 kg
Bu rini mempunyai persediaan gula pasir 2½ kg, dapat dituliskan menjadi:
2 1/2 kg
= (2×2+1)/2 kg
= 5/2 kg
Sehingga gula pasir tambahan yang dibutuhkan adalah:
= 63/10 – 5/2 –> KPK dari 2 dan 10 adalah 10
= 63/10 – (5×5)/(2×5)
= 63/10 – 25/10
= (63 – 25)/10
= 38/10 –> sederhanakan dengan dibagi 2
= 19/5
= (15 + 4)/5
= 15/5 + 4/5
= 3 4/5 kg
Jadi, jawaban yang benar adalah a. 3⅘
Semoga membantu ya 🙂

Rekomendasi Lain :
- Tutik akan membuat kue la ke pasar membeli 2 1/5 kg… Tutik akan membuat kue la ke pasar membeli 2 1/5 kg tepung terigu, 4 1/2 kg mentega, dan 2,5 kg gula. Hitunglah belanjaan Tutik seluruhnya? Jawaban : berat belanjaan seluruhnya…
- Campuran antara dua zat atau lebih yang… Campuran antara dua zat atau lebih yang partikel-partikel penyusun tidak dapat dibedakan lagi disebut ... a. unsur b. senyawa c. larutan d. atom Jawaban yang benar adalah opsi C. Campuran…
- Harga Emas Antam Hari Ini Harga emas Antam Berikut harga emas Antam hari ini, Rabu (26/5/2024) di Pegadaian: Harga emas 0,5 gram: Rp 547.000 Harga emas 1 gram: Rp 988.000 Harga emas 2 gram: Rp…
- Tina membaca sebuah buku dalam beberapa hari.Pada… Tina membaca sebuah buku dalam beberapa hari.Pada hari pertama Tina membaca ¼ bagian,hari kedua Tina membaca ⅓ bagian,dan sisanya dibaca pada hari berikutnya.Jika jumlah halaman buku ada 132 halaman ,maka…
- Pada hari Minggu , Sari akan berulang tahun yang ke… Pada hari Minggu , Sari akan berulang tahun yang ke -11. Ibu ingin membuat kue ulang tahun, Ibu membutuhkan 3/4 kg tepung terigu, ¼ kg gula pasir, 250 gram mentega…
- Urutkan pecahan dari yang terkecil 1/8, 20%, 2/6, 0,5. 0,25 urutkan pecahan dari yang terkecil 1/8, 20%, 2/6, 0,5. 0,25 jawaban dari pertanyaan di atas adalah 1/8, 20%, 0,25, 2/6, 0,5. Mari kita bahas! Mengurutkan bilangan pecahan dapat dilakukan dengan…
- ¾ × ⅝ = ¾ × ⅝ = Jawabannya: 1 (3)/(8) Topik: Operasi Hitung Pecahan Konsep: - Untuk menentukan hasil dari penjumlahan pada pecahan biasa, maka penyebut pada pecahan biasa wajib disamakan dahulu. -…
- Sebuah perusahaan membuat dua jenis kapak meja a dan… sebuah perusahaan membuat dua jenis kapak meja a dan b. Untuk membuat taplak meja jenis a diperlukan kain batik 2 m dan kain lurik 8 m, sedangkan taplak meja b…
- Makanan dari Papua adalah makanan dari Papua adalah 1. tepung sagu 2.papeda 3. sagu lempeng 4.Sagu Lempeng Gula Merah (sagu gula) 5. Sagu Bungkus Ulat Sagu (Sagu Apatar) 6. kue bahwa 7. kue lontar
- Seorang peternak yang memiliki 40 ekor ayam… seorang peternak yang memiliki 40 ekor ayam mempunyai persediaan pakan untuk 18 hari jika ia membeli 5 ekor ayam lagi maka persediaan pakan ayam tersebut akan habis setelah awaban yang…
- Sebanyak sepuluh kilogram gula pasir dibeli dengan… sebanyak sepuluh kilogram gula pasir dibeli dengan harga Rp115.000,00. pembeli menjual kembali gula pasir tersebut Dan memperoleh untung sebesar Rp500,00 per kg-nya. Harga jual per kg gula pasir tersebut adalah...…
- Ibu Rini membuat taman bunga berbentuk lingkaran… Ibu Rini membuat taman bunga berbentuk lingkaran dengan panjang diameter taman 100 meter. Keliling taman bunga ibu Rini adalah... (tolong dengan cara kerjanya ya!) diketahui : diameter = 100 meter…
- Untuk membuat 36 pasang pakaian seorang penjahit… Untuk membuat 36 pasang pakaian seorang penjahit memerlukan waktu selama 60 hari jika penjahit tersebut bekerja selama 80 hari banyak pakaian yg di buat adalah... Jawaban : 48 pasang Ingat!…
- Persediaan makanan untuk 250 ekor itik akan habis… Persediaan makanan untuk 250 ekor itik akan habis selama 15 hari. Bila pemilik ternak menjual sejumlah itik, maka persediaan makanannya ternyata habis dalam waktu 25 hari. Banyaknya itik yang dijual…
- Perhatikan beberapa pecahan berikut ini . 3½ , ¾, ¼,… Perhatikan beberapa pecahan berikut ini . 3½ , ¾, ¼, ½ Jumlah seluruh pecahan diatas adalah ..... Jawaban : 5 Ingat kembali : • Mengubah pecahan campuran menjadi pecahan biasa…
- Apa saja perbedaan zat campuran homogen dengan hetreogen???? Apa saja perbedaan zat campuran homogen dengan hetreogen???? Jawaban pertanyaan di atas adalah campuran homogen adalah campuran yang tidak dapat dibedakan antara zat-zat yang tercampur di dalamnya. Sedangkan campuran heterogen…
- Sebanyak 360 gr gula pasir dapat digunakan untuk… Sebanyak 360 gr gula pasir dapat digunakan untuk membuat 24 gelas jus buah. Berapa gula pasir yang diperlukan untuk membuat 60 gelas jus buah? Jawaban yang benar adalah 900 gram.…
- Pak Jono mempunyai 47,5 kg beras. Sebanyak 2/5… Pak Jono mempunyai 47,5 kg beras. Sebanyak 2/5 bagian diberikan kepada anaknya dan 5 1/3 kg diberikan kepada nenek. Sisanya dijual kepada dua pedagang. Jika bagian pedagang pertama dua kali…
- ⅗ + ⅚ = ⅗ + ⅚ = Jawaban : 1 13/30 Perhatikan penjelasan berikut. Ingat. • Konsep penjumlahan bilangan bulat dan pecahan: a + b/c = a b/c • Untuk penjumlahan pecahan, terlebih…
- Untuk membuat kue,Bu Rafa membutuhkan tepung… Untuk membuat kue,Bu Rafa membutuhkan tepung sebanyak 2,5kg.ternyata di Rumah masih tersedia 0,75kg.jika harga tepung RP 12.000,00 tiap kilogram,maka harga yang harus di bayar Bu Rafa untuk membeli kekkurangan tepung…
- Contoh homogen contoh homogen Jawaban pertanyaan di atas adalah Contoh campuran homogen adalah larutan seperti larutan gula, larutan garam, dan sirup. Campuran adalah suatu zat yang terbuat dari gabungan dua atau lebih…
- Ibu mia seorang pembuat kue. Dalam 4 hari ia mampu… Ibu mia seorang pembuat kue. Dalam 4 hari ia mampu membuat 160 bungkus kue. Dalam 1 minggu ibu mia dapat menghasilkan ...... bungkus kue? Diketahui: 160 bungkus kue mampu dibuat…
- Sebanyak 360 gr gula pasir dapat digunakan untuk… Sebanyak 360 gr gula pasir dapat digunakan untuk membuat 24 gelas jus buah. Berapa gula pasir diperlukan untuk membuat 60 gelas jus buah? Jawaban : 900 gr Ingat! Perbandingan senilai…
- Urutkan pecahan berikut dari yang terkecil ke… urutkan pecahan berikut dari yang terkecil ke terbesar 3/4, 5/7, 3/5, 6/9 Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 3/5 ; 6/9 ; 5/7 ; 3/4. Ingat! Dalam mengurutkan pecahan…
- 11/15-2/5-1/3= 11/15-2/5-1/3= Jawabannya adalah 0 Konsep : Untuk menjawab pengurangan pecahan kita harus menyamakan penyebutnya terlebih dahulu. Apabila penyebutnya sudah sama maka kita kurangkan pembilangnya saja. Pecahan a/b dimana a =…
- 5 minggu berapa hari? 5 minggu berapa hari? Jawabannya: 35 hari Topik: Konversi Satuan Waktu Konsep: 1 minggu = 7 hari Sehingga diperoleh: 5 minggu = (5 × 7) hari = 35 hari Jadi,…
- Kakak menjual penbatas di sekolah kakak menjual… kakak menjual penbatas di sekolah kakak menjual pembatas sebanyak 6 pembatas per hari jadi jika sudah 2 minggu berapakah pembatas yang di jual kakak? Jawaban: 84 pembatas Ingat konsep berikut…
- Hal yang akan terjadi jika campuran air dan pasir… Hal yang akan terjadi jika campuran air dan pasir didiamkan selama beberapa waktu adalah... A. Melarut B. Terpisah C. Menguap D. Bercampur Jawaban pertanyaan di atas adalah B. terpisah Campuran…
- Anita mempunyai tali sepanjang 6/8 meter kemudian… Anita mempunyai tali sepanjang 6/8 meter kemudian Anita membeli lagi tali sepanjang ¼ meter. Adiknya meminta tali tersebut sepanjang 4/7 meter, maka panjang tali yang kini dimiliki Anita adalah …..…
- Seorang tukang bangunan menarik sebuah gerobak… Seorang tukang bangunan menarik sebuah gerobak berisi pasir dengan gaya sebesar 20 N. Akibat gaya tarik tersebut gerobak berpindah sejauh 10 m. Jika tali membentuk sudut 20° terhadap jalan yang…