Diketahui (f o g)(x) = 2×2 – 6x + 7 dan g(x) = x2 – 3x + 4 maka tentukanlah f(x)
Jawabannya adalah f(x) = 2x – 1
Silahkan lihat penjelasannya berikut ini.
Konsep yang digunakan:
Fungsi komposisi (f∘g)(x)=f(g(x))
Pembahasan:
Diketahui (f o g)(x) = 2x² – 6x + 7 dan g(x) = x² – 3x + 4
Misalkan x² – 3x + 4 = a
Maka:
(f o g)(x) = f(g(x))
f(g(x)) = 2x² – 6x + 7
f(x² – 3x + 4) = 2x² – 6x + 7
f(x² – 3x + 4) = 2x² – 6x + 8 – 1
f(x² – 3x + 4) = 2(x² – 3x + 4) – 1
f(a) = 2(a) – 1
f(x) = 2x – 1
Jadi, fungsi f(x) = 2x – 1.
Semoga penjelasannya membantu ????
Rekomendasi Lain :
- Tentukanlah massa molekul relatif (Mr) senyawa… Tentukanlah massa molekul relatif (Mr) senyawa berikut : 7. CuSO4.5H2O Diketahui Ar H = 1; O = 16; N = 14; C = 12; S = 32; Ca = 40;…
- Lim (x -> -4) x²+7x+12/x²+2x-8 Lim (x -> -4) x²+7x+12/x²+2x-8 Jawabannya adalah 1/6 Silahkan lihat penjelasannya berikut ini.
- Diketahui f(x)=3x-5 dan f(k)= -4,maka nilai k adalah diketahui f(x)=3x-5 dan f(k)= -4,maka nilai k adalah A.1/2 B.1/3 C.-1/2 D.-1/3 Jawaban: B. 1/3 Ingat! Jika f(x) = ax + b, maka nilai dari f(c) dapat ditentukan dengan cara…
- Diketahui f(x) = 5x-1 dan g(x) = x²+3 tentukan:… diketahui f(x) = 5x-1 dan g(x) = x²+3 tentukan: (gof) ^-1 (x) Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah (g∘f)-¹(x) = (√(x-3) + 1)/5. Ingat! Fungsi komposisi adalah gabungan antara…
- Perhatikan pernyataan berikut. 1. usia belum… Perhatikan pernyataan berikut. 1. usia belum produktif 2. usia produktif 3. usia pernikahan 4. usia tidak produktif Klasifikasi tentang komposisi penduduk ditunjukkan nomor…. Untuk jawaban soal di atas adalah 1,…
- Jika g(×) = 2x -5 dan f(×) =x²-x+3 , fungsi… Jika g(×) = 2x -5 dan f(×) =x²-x+3 , fungsi komposisi (gof)(x) =... Jawaban: (g o f)(x) = 2x^2 - 2x + 1 perhatikan konsep fungsi komposisi berikut: (g o…
- Tentukan turunan pertama fungsi f(x) =(2x²+1). (3x-2) Tentukan turunan pertama fungsi f(x) =(2x²+1). (3x-2) Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah f(x)' = 18x² - 8x + 3. Ingat turunan fungsi aljabar dalam bentuk perkalian! Misalkan fungsi:…
- Diketahui P={0,1,2,3} dan Q={0,1,2,3,4,5,6} Suatu… Diketahui P={0,1,2,3} dan Q={0,1,2,3,4,5,6} Suatu fungsi dari P ke Q ditentukan dengan aturan x→x+1 dengan x∈P. Tentukan:Domain, kodomain dan range fungsi f! Jawaban dari pertanyaan di atas adalah {0,1,2,3}, {0,1,2,3,4,5,6},…
- 1. Jika fungsi f : R->R dan fungsi g: R->R… 1. Jika fungsi f : R->R dan fungsi g: R->R ditentukan f(x) = x³ dan g(2x-3)=6x-1 maka nilai (g-¹o f-¹)(27) adalah... Jawaban : (g¯¹of¯¹)(27) = 13/3 Perhatikan penjelasan berikut ya.…
- Diketahui fungsi f(x)= 5x + 4,dan g(x)=2x+1/x-7,… Diketahui fungsi f(x)= 5x + 4,dan g(x)=2x+1/x-7, x≠7. Invers dari (fog) adalah... A. (fog) (x)= 7x -20/ x -13, ≠ 13 B. (fog) (x)= 7x+9/ x -10, ≠ 10 C.…
- Sebuah perusahaan membuat dua jenis kapak meja a dan… sebuah perusahaan membuat dua jenis kapak meja a dan b. Untuk membuat taplak meja jenis a diperlukan kain batik 2 m dan kain lurik 8 m, sedangkan taplak meja b…
- Diketahui dua buah fungsi yang dinyatakan dengan… diketahui dua buah fungsi yang dinyatakan dengan rumus f(x) =3x -1 dan g(x) = x² + 4. tentukan nilai dari fungsi fungsi komposisi berikut. 1. (g°f) (1) 2. (f°g) (-2)…
- Dengan cara menghitung tentukanlah √(729) Dengan cara menghitung tentukanlah √(729) jawaban untuk soal ini adalah 27 Perhatikan perhitungan berikut ya. Ingat! konsep bentuk akar √a² = a Konsep bilangan berpangkat Bilangan berpangkat adalah perkalian berulang…
- Diketahui fungsi f (x) = x + 3 dan g (x) = 2 x -1… diketahui fungsi f (x) = x + 3 dan g (x) = 2 x -1 maka tentukan bentuk fungsi ( f o g )-¹ (x) Dik: f(x) = x +…
- Diketahui fungsi f dengan f(x) = x(x*2 + 3x - 72).… Diketahui fungsi f dengan f(x) = x(x*2 + 3x - 72). Nilai x> 0 agar f'(x)=0 adalah…. Jawabannya adalah x=4 Silahkan lihat penjelasannya berikut ini. Konsep yang digunakan: Jika f(x)…
- Dalam suatu barisan aritmatika diketahui U5 = 7 dan… Dalam suatu barisan aritmatika diketahui U5 = 7 dan U8 = 16. Tentukanlah suku ke-31 dari barisan tersebut. Jawaban yang benar adalah 85. Pembahasan : Barisan aritmatika merupakan barisan bilangan…
- Diketahui : AB^-> = 5i^-> + 6j^-> - 7k^-> CD^->=… Diketahui : AB^-> = 5i^-> + 6j^-> - 7k^-> CD^->= ai^-> + bj^-> +ck^-> jika CD^->= 3AB^-> Ditanyakan : 2CD^-> = jawaban yang benar adalah 2CD = 30i + 36j…
- Diketahui fungsi total biaya perusahaan Dynamite… Diketahui fungsi total biaya perusahaan Dynamite adalah TC = Q² - 100 + 200. Jika diketahui Q = 25, Maka pernyataan yang benar terkait dengan biaya produksi perusahaan Dynamite ditunjukkan…
- Phobos adalah nama satelit alami yang mengorbit… Phobos adalah nama satelit alami yang mengorbit mengitari planet Mars. Jari-jari lintasan orbit Phosbos adalah 6,0x10⁶m. Apabila Phosbos dapat mengelilingi Mars dalam waktu 11 jam, maka tentukanlah percepatan semtripetal yang…
- materi : perbandingan vektor diketahui titik P(2, 3,… materi : perbandingan vektor diketahui titik P(2, 3, -4), Q(3, -1, 6), R(-4, 3, 4). jika titik M membagi PQ sehingga PM : MQ = 2:1. tentukan vektor MR jawaban…
- Bu susi memperoleh gaji sebesar Rp 4.500.000,00… bu susi memperoleh gaji sebesar Rp 4.500.000,00 setiap bulan dengan penghasilan tidak kena pajak Rp 500.000,00 jika pajak penghasilan (pph) sebesar 10% berapa besar gaji yang diterima bu susi setiap…
- Jika fungsi f(x) = x / 3x + 1 dan (fog)(x) = 4x,… Jika fungsi f(x) = x / 3x + 1 dan (fog)(x) = 4x, tentukanlah g(x)! Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah g(x) = 4x/(1 - 12x). Ingat! Fungsi komposisi…
- ???????????????? ????????????????????????????… ???????????????? ???????????????????????????? ???????????????????? ???????????????????????????? ???????????????????????????????????????? ???????????????????????? 4. ???????????????????????????????????? ???????????????? ???????????????????????????????????????? ???????????????????????? ???????????? ???????????????? ???????????????? ????????????????????????????. ???????????????????????? ???????????????? ???????????????? ???????????????????????????? ???????????????????????????? ???????????????????????????????? ???????????????????????? Jawabannya adalah 54 Silahkan lihat penjelasannya berikut ini.…
- Diketahui fungsi f(x)=ax+b,f(−1)=1 dan f(1)=5 maka… Diketahui fungsi f(x)=ax+b,f(−1)=1 dan f(1)=5 maka nilai 3a−b=…. jawaban untuk soal ini adalah 3 Soal tersebut merupakan materi fungsi. Perhatikan perhitungan berikut ya. Diketahui, f(x)=ax+b f(−1)=1 f(1)=5 Ditanyakan, nilai 3a…
- Jika f(x)=3x+7 dan g(x)=x²−4x−5, rumus komposisi… Jika f(x)=3x+7 dan g(x)=x²−4x−5, rumus komposisi fungsi (f∘g)(x) adalah … a. 3x²−12x+22 b. 3x²−12x−22 c. 3x²+12x−8 d. 3x²−12x−8 e. 3x²−12x+8 Jawaban yang benar adalah d. 3x² – 12x – 8…
- Jika diketahui fungsi f(x)=x²+2x-3, inverse dari… jika diketahui fungsi f(x)=x²+2x-3, inverse dari fungsi f(x) adalah Jawaban : f^(-1)(x) = -1 ± √(x-4), x≥4 Penyelesaian : Konsep : Fungsi invers adalah kebalikan dari fungsi asalnya. f(x)=x²+2x-3 y…
- Diketahui f(x) = 4x + 3 dan g(x) = (x−1)/(2x+1) x ≠… Diketahui f(x) = 4x + 3 dan g(x) = (x−1)/(2x+1) x ≠ −1/2. Jika h(x) = (f∘g)(x), invers dari h(x) =…. A. h^(−1)(x) = (−x+1)/(2x−10); x≠5 B. h^(−1)(x) = (−x−1)/(2x−10);…
- Diketahui fungsi f(x) = 2x - 6 dan g(x) = 4x + 3.… Diketahui fungsi f(x) = 2x - 6 dan g(x) = 4x + 3. Maka (f + g)(3) adalah Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 15. Dengan menggunakan aljabar fungsi…
- Diketahui fungsi f dan g yang dirumuskan oleh g(x)=… Diketahui fungsi f dan g yang dirumuskan oleh g(x)= 2x-4 dan (f og)(x)=4x²-24x + 32. Rumus fungsi f adalah f(x) = ... Jawaban: f(x) = x^2 - 4x perhatikan konsep…
- Dengan cara menghitung tentukanlah √(3364) Dengan cara menghitung tentukanlah √(3364) jawaban untuk soal ini adalah 58 Perhatikan perhitungan berikut ya. Ingat! konsep bentuk akar √a² = a Konsep bilangan berpangkat Bilangan berpangkat adalah perkalian berulang…