Bagaimanakah rumusan proposal yang baik?
Rumusan proposal yang baik adalah proposal yang memiliki unsur latar belakang, rumusan masalah dan tujuan, ruang lingkup, pelaksana kegiatan, fasilitas, keuntungan dan kerugian, lama waktu kegiatan, dan pembiayaan.
Berikut ini pembahasan untuk menjawab soal tersebut.
Proposal dapat diartikan sebagai suatu rancangan kegiatan yang berlangsung dalam bentuk tulisan dengan sistematis dan terperinci. Proposal dalam bentuk pengajuan atau permohonan, penawaran baik berupa ide, gagasan, pemikiran, maupun rencana kepada pihak lain bertujuan untuk mendapatkan dukungan izin, persetujuan, dana, dan lain sebagainya.
Rumusan proposal yang baik adalah proposal yang memiliki unsur sebagai berikut.
1. Latar belakang, yaitu alasan atau hal yang melatarbelakangi pentingnya dilaksanakan suatu kegiatan.
2. Rumusan masalah dan tujuan, yaitu masalah dan tujuan diadakannya kegiatan tersebut.
3. Ruang lingkup, yaitu batasan kegiatan agar pembahasan lebih rinci dan jelas.
4. Pelaksana kegiatan, yaitu penanggung jawab dalam kegiatan.
5. Fasilitas, yaitu fasilitas apa saja yang diperlukan saat kegiatan berlangsung.
6. Keuntungan dan kerugian, yaitu perkiraan keuntungan dan kerugian yang akan dialami jika kegiatan diselenggarakan.
7. Lama waktu kegiatan.
8. Pembiayaan, yaitu jumlah biaya yang diperlukan untuk mengadakan acara.
Dengan demikian, rumusan proposal yang baik adalah proposal yang memiliki unsur latar belakang, rumusan masalah dan tujuan, ruang lingkup, pelaksana kegiatan, fasilitas, keuntungan dan kerugian, lama waktu kegiatan, dan pembiayaan.
Semoga dapat membantu, ya.
Rekomendasi Lain :
- Cermati bagian proposal berikut!Minggu I : menyusun… Cermati bagian proposal berikut!Minggu I : menyusun proposalMinggu II : mengumpulkan danaMinggu III: menyiapakan sarana dan prasaranaMinggu IV : pelaksanaan kegiatanBagian proposal tersebut terdapat pada bagian... Bagian proposal di atas…
- Setelah ibu menemukan anaknya, ibu tersebut… Setelah ibu menemukan anaknya, ibu tersebut menanyakan kepada anaknya tentang keadaannya. Penulisan tanda baca yang tepat dalam menulis kalimat langsung berdasarkan deskripsi di atas adalah ..... a. Ibu bertanya, "Apakah…
- Apa itu seni apa itu seni Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah suatu ekspresi perasaan manusia yang memiliki unsur keindahan di dalamnya dan diungkapkan melalui suatu media yang bersifat nyata. Yuk simak pembahasan berikut.…
- 5 unsur pokok dalam komunikasi 5 unsur pokok dalam komunikasi Unsur komunikasi yaitu: 1. Komunikator, yaitu unsur komunikasi yang bertindak sebagai penyampai pesan. Pesan yang dimaksud disampaikan kepada penerima pesan yang disebut juga dengan istilah…
- Sebutkan bagian penting yang perlu diperhatikan… sebutkan bagian penting yang perlu diperhatikan dalam menyusun proposal rencana kegiatan! Bagian penting yang harus diperhatikan dalam menyusun proposal kegiatan adalah unsur-unsur proposal harus dituliskan dan dijelaskan sebaik mungkin agar…
- (1) Pendidikan merupakan faktor kunci dalam… (1) Pendidikan merupakan faktor kunci dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia. (2) Pendidikan mempunyai peranan penting dalam hal ini. (3) Maka dari itu perlu ditingkatkannya kualitas pendidikan itu sendiri yang…
- Penulis mengakui bahwa masih terdapat kekurangan.… Penulis mengakui bahwa masih terdapat kekurangan. Oleh karena itu, demi perbaikan karya tulis ini, penulis akan menerima segala kritikan dari semua pihak. Penulis mengucapkan terima kasih atas kritik dan saran…
- Berikut bukan pengetian mosi adalah berikut bukan pengetian mosi adalah a. isu yg sedg berkembang di masyarakat b. masalag yg bersifat 2 sisi c. hal yg dpt diperdebatkan d. permasalahan yg menimbukan perbedaan persepsi em…
- Buatlah sebuah mosi yang baik untuk debat! Buatlah sebuah mosi yang baik untuk debat! Mosi adalah isu, permasalahan, hal, tema, atau topik yang menjadi bahan debat. Mosi yang baik harus memiliki beberapa kriteria, yaitu 1) permasalahan debat…
- Berkembangbiak itu apa? Berkembangbiak itu apa? Berkembang biak adalah proses bertambah banyak tanaman atau hewan, baik dengan cara alami maupun buatan Untuk menjawab soal tersebut, simak penjelasan berikut. Dalam mencari arti suatu kata…
- Apa yang dimaksud Pancasila apa yang dimaksud Pancasila Jawabannya: Pancasila merupakan dasar negara Republik Indonesia yang lahir dengan proses demokrasi partisipatif bersifat musyawarah dan mufakat yang dapat ditelusuri dalam catatan sidang pertama BPUPKI. Yuk…
- Deni bertanggung jawab atas seluruh kegiatan… Deni bertanggung jawab atas seluruh kegiatan koperasi termasuk menyusun laporan keuangan dan rancangan rencana kerja untuk koperasi. dilihat dari tugasnya. deni termasuk bagian dari struktur perangkat organisasi koperasi. dalam menjalankan…
- Kondisi pasar bebas yang memberikan kebebasan bagi… kondisi pasar bebas yang memberikan kebebasan bagi masyarakat untuk membeli dan menjual barang, yang harga penjualan dan pembeliannya ditentukan oleh penawaran dan permintaan ini mengakibatkan adanya dampak baik itu dampak…
- Keindah artinya keindah artinya Jawabannya adalah Keindahan dapat diartikan sebagai nilai estetika yang ada pada objek yang dapat kita lihat dan rasakan baik secara visual maupun secara auditori. Pembahasan Keindahan merupakan salah…
- Berikut ini adalah pengertian singkat dari proposal, kecuali berikut ini adalah pengertian singkat dari proposal, kecuali a. saran b. keputusan c. usulan d. penawaran e. permintaan Jawaban untuk soal ini adalah B. Untuk memahami jawaban tersebut, perhatikan pembahasan…
- They (watch) tv when the earthquake occurred. They (watch) tv when the earthquake occurred. Jawaban yang benar adalah "were watching". Soal meminta untuk melengkapi kalimat menggunakan bentuk kata kerja yang tepat dari kata kerja "watch". Arti dari…
- konsumsi adalah konsumsi adalah Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah suatu kegiatan yang bertujuan untuk mengurangi atau menghabiskan manfaat/nilai guna suatu benda, baik berupa barang maupun jasa. Berikut ini pembahasannya ya! Konsumsi adalah…
- Berdasarkan kegunaannya, proposal dapat dibagi… berdasarkan kegunaannya, proposal dapat dibagi menjadi dua, yaitu Jika dilihat dari isi dan tujuannya, jenis-jenis proposal secara umum dibedakan menjadi empat, yakni proposal kegiatan, proposal bisnis/usaha, proposal penelitian serta proposal…
- agaimana sarana dan prasarana yang digunakan untuk… Penggalan karya ilmiah berikut 1) Bagaimana sistem pengelolaan sampah mulai dari pengumpulan, penyimpanan, pengangkutan, dan pembuangan sampah sementara di Pasar Buah Berastagi ? 2) Bagaimana sarana dan prasarana yang digunakan…
- Tuliskan sistematika teks negosiasi Tuliskan sistematika teks negosiasi Sistematika teks negosiasi terdiri atas orientasi, pengajuan, penawaran, persetujuan dan penutup. Untuk memahami alasannya, mari simak pembahasan berikut. Sistematika/struktur teks yang khas dari teks negosiasi adalah…
- Undangan yang mengatasnamakan perorangan yang… undangan yang mengatasnamakan perorangan yang ditujukan kepada perorangan untuk kepentingan perorangan disebut undangan contohnya Surat permohonan yang mengatasnamakan perorangan yang ditujukan kepada perorangan untuk kepentingan perorangan disebut surat undangan pribadi.…
- Bahasa Lama ran hendaknya memenuhi kriteria sebagai… Bahasa Lama ran hendaknya memenuhi kriteria sebagai berikut kecuali .... A. Logis B. baku C. jelas D. mudah dipahami E. menarik/indah Jawaban yang tepat adalah E. Perhatikan penjelasan berikut, ya.…
- Manusia dalam kehidupannya tidak dapat melepaskan… Manusia dalam kehidupannya tidak dapat melepaskan diri dari teknologi, baik yang sederhana maupun yang mutakhir. Pada era modernisasi, teknologi memberikan sumbangan yang begitu besar. Namun, banyak pula akibat buruk yang…
- Topik : Peserta didik SMA Kusuma Bangsa kurang… Topik : Peserta didik SMA Kusuma Bangsa kurang menggemari membaca buku sastra. Rumusan masalah yang sesuai dengan topik tersebut adalah.... a. Berapa lama waktu yang dibutuhkan peserta didik SMA Kusuma…
- Mite adalah mite adalah Mite merupakan cerita yang mempunyai latar belakang sejarah, dipercayai oleh masyarakat sebagai cerita yang benar-benar terjadi, dianggap suci, banyak mengandung hal-hal yang ajaib, dan umumnya ditokohi oleh dewa…
- Orientasi orientasi Orientasi adalah pandangan yang mendasari pikiran atau sikap seseorang, baik tertulis maupun lisan. Untuk menjawab soal tersebut, simak penjelasan berikut. Makna suatu kata, istilah, atau ungkapan dapat ditelusuri atau…
- Cara menulis secara singkat isi teks persuasi cara menulis secara singkat isi teks persuasi 1. menentukan tema atau bujukan utamanya. 2. mencatat perincian-perincian yang mengarahkan pada ajakan itu yang berupa pendapat/fakta. 3. menyusun pendapat, fakta dan rumusan…
- Raja Human "Singa" di tembak pemburu. Penghuni hutan… Raja Human "Singa" di tembak pemburu. Penghuni hutan kebingungan mencari pengati raja. Gajah tidal mau menjadi raja, karena ia tidak pandai berkelahi dan berjalan lambat. Dari cuplikan cerita di atas…
- Apa itu seni apa itu seni Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah suatu ekspresi perasaan manusia yang memiliki unsur keindahan di dalamnya dan diungkapkan melalui suatu media yang bersifat nyata. Yuk simak pembahasan berikut.…
- Proposal berdasarkan tujuan penulis, kecuali........ Proposal berdasarkan tujuan penulis, kecuali........ a. proposal riset b. proposal penelitian c. proposal resensi d. proposal usaha e. proposal permohonan dana Jawabannya adalah C. Perhatikan penjelasan berikut, ya. Teks proposal…