Seseorang yang mengalami sakit gigi biasanya mengkonsumsi bawang putih. Allicin, yang merupakan senyawa utama dalam bawang putih dikenal memiliki efek antibakteri kuat yang dapat membantu membunuh bakteri di mulut yang menyebabkan gigi berlubang dan sakit gigi. Mengunyah 1 siung bawang putih dan membiarkannya berada di dekat gigi dapat membantu meredakan nyeri.
Pernyataan yang benar adalah
A. Bakteri dalam mulut dapat dibunuh dengan mengonsumsi satu siung bawang putih
B. kekurangan allicin yg menyebabkan sakit gigi
C. Sakit gigi akibat infeksi bakteri dapat diredakan dengan mengkonsumsi bawang putih
D. Membiarkan bawang putih di dekat gigi dapat membunuh bakteri
E. Kandungan allicin hanya didapatkan dari bawang putih
Jawaban soal di atas adalah C. Sakit gigi akibat infeksi bakteri dapat diredakan dengan mengkonsumsi bawang putih
Untuk memahami alasannya, simak pembahasan berikut.
Paragraf adalah bagian suatu karangan yang di dalamnya terdapat lebih dari satu kalimat yang berisi satu gagasan utama dan beberapa gagasan pendukung. Di dalam paragraf terdapat informasi.
Informasi adalah sekumpulan data dan fakta yang dikemas dan disusun agar menjadi sesuatu yang bermanfaat bagi penerimanya. Informasi dalam sebuah paragraf dapat dibedakan menjadi informasi tersurat dan tersirat.
1. Informasi tersurat : informasi yang telah tertulis secara eksplisit atau langsung di dalam teks. Informasi ini dapat ditemukan pada tiap-tiap kalimat dalam teks tersebut.
2. Informasi tersirat: informasi yang tidak tertulis secara langsung dalam teks. Maka untuk mendapatkannya harus melalui proses pengambilan simpulan dari informasi tersebut.
Langkah-langkah menemukan informasi:
1. Membaca judul teks. Langkah pertama yang dapat dilakukan untuk menemukan informasi pada teks adalah dengan membaca judulnya. Judul akan memberikan gambaran besar akan pembahasan/isi teks.
2. Skimming atau kegiatan membaca sekilas. Tujuan skimming adalah menemukan informasi tertentu yang dibutuhkan. Skimming dapat membentuk keterampilan berpikir logis, cermat, dan sistematis dalam mencari informasi penting dalam penyelesaian masalah.
3. Mencatat isi pokok bacaan. Mencatat isi pokok bacaan menjadi langkah terakhir untuk menemukan informasi penting dalam teks. Langkah ini dapat dilakukan dengan menggunakan teknik adiksimba yang merupakan singkatan dari apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, bagaimana.
Pernyataan yang benar sesuai teks di atas adalah ” Sakit gigi akibat infeksi bakteri dapat diredakan dengan mengkonsumsi bawang putih.” Hal ini dibuktikan dari informasi secara tersurat yang ada pada kalimat kedua “Allicin, yang merupakan senyawa utama dalam bawang putih dikenal memiliki efek antibakteri kuat yang dapat membantu membunuh bakteri di mulut yang menyebabkan gigi berlubang dan sakit gigi.”
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.
Semoga membantu.????
Rekomendasi Lain :
- Berikut ini yang merupakan alat tubuh yang tersisa… Berikut ini yang merupakan alat tubuh yang tersisa akibat peristiwa evolusi yang terjadi pada manusia, kecuali . Evolusi adalah proses perubahan struktur makhluk hidup dari bentuk yang sederhana menjadi bentuk…
- Change the verb into the correct form. 2. Tiger… Change the verb into the correct form. 2. Tiger (catch) its prey with the share claws and teeth. Jawaban : catches Pembahasan : Soal meminta untuk melengkapi kalimat dengan menggunakan…
- Apa saja penyakit menular apa saja penyakit menular Jawabannya adalah Demam Berdarah Dengue (DBD), Malaria, Flu Burung, Diare, dan HIV/AIDS. Berikut ini penjelasannya. Penyakit menular adalah infeksi yang disebabkan mikroorganisme virus, bakteri, jamur, dan…
- Cermatilah kutipan teks di bawah ini! (1) Rendam… Cermatilah kutipan teks di bawah ini! (1) Rendam beras ketan putih di dalam air selama satu malam, tiriskan! (2) Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum! (3) Bubuhkan 1 sendok…
- Rukhsah adalah rukhsah adalah Jawaban yang benar adalah keringanan. Berikut pembahasannya : Rukhsah adalah keringanan yang diberikan oleh Allah kepada hambaNya yang menghadapi kesulitan. Allah menghendaki kemudahan bagi hamba-hambaNya. Contoh : Orang…
- Apa yang dimaksud planet mars apa yang dimaksud planet mars planet Mars adalah salah satu planet yang berada di Tata Surya dan berada di urutan ke empat dari planet yang paling dekat ke matahari. Pembahasan:…
- There is no one wealthier than me in this village.… Match the left column with the characters on the right column. The leftt column: What did the character do? 1. The giant ate so much porridge that Too too-moo and…
- Tak lama, matahari mulai memperlihatkan diri dari… Germatilah penggalan novel berikut! Tak lama, matahari mulai memperlihatkan diri dari timur la seperti memanjat dari bawah. Lalu naik ke atas gunung-gunung Dari celah-celahnya yang tinggi. Jika perempuan memetik pucuk…
- Bagaimana pengaruh mekanisme intensitas banyaknya… Haloo.... Izin bertanya, bagaimana pengaruh mekanisme intensitas banyaknya urine yang dihasilkan berdasarkan perbedaan suhu dan banyaknya air yang di konsumsi? Terima kasih - Pada udara yang dingin, tubuh berusaha untuk…
- Contoh peranan bioteknologi di bidang lingkungan… Ilmu Biologi berkembang pesat di berbagai bidang kehidupan. Salah satu cabang Biologi yang termasuk ilmu terapan adalah bioteknologi. Contoh peranan bioteknologi di bidang lingkungan adalah ..... a. pembuatan dan penggunaan…
- Seorang siswa memiliki sepatu berwarna hitam dan… Seorang siswa memiliki sepatu berwarna hitam dan putih serta empat kaus kaki jenis A, jenis B,jenis C, dan jenis D, jika siswa tersebut akan menggunakan pasangan sepatu dan kaus kaki…
- Tokoh protagonis adalah tokoh protagonis adalah Tokoh protagonis adalah tokoh utama di dalam cerita yang memiliki karakter baik dan biasanya menjadi fokus utama cerita secara keseluruhan. Berikut ini pembahasan untuk menjawab soal tersebut.…
- Kantong A berisi 4 bola putih dan 3 bola hitam… kantong A berisi 4 bola putih dan 3 bola hitam sedangkan kantong B berisi 3 bola putih dan 5 bola hitam sebuah bola diambil dari kantong A tanpa dilihat kemudian…
- Cermati kutipan teks laporan hasil observasi… Cermati kutipan teks laporan hasil observasi berikut! Minyak kelapa sawit merupakan salah satu bahan baku di dunia yang memiliki banyak kegunaan, dapat ditemui di shampoo, pasta gigi sampai dengan kue…
- Siapa 3 tokoh yang berperan dalam pengibaran bendera… siapa 3 tokoh yang berperan dalam pengibaran bendera merah putih? Tokoh yang berperan dalam pengibaran bendera merah putih adalah Latief Hendraningrat, Suhud Sastro Kusuma, Surastri Kusumo Trimurti Semoga membantu ????????
- Penerapan bioteknologi dengan memanfaatkan bakteri… Penerapan bioteknologi dengan memanfaatkan bakteri untuk membersihkan cemaran minyak di atas, disebut …. Penerapan bioteknologi dengan memanfaatkan bakteri untuk membersihkan cemaran minyak disebut bioremediasi. Bioremediasi adalah proses pembersihan zat pencemar…
- Contoh fotosintesis contoh fotosintesis Jawabannya yaitu tumbuhan, alga, dan bakteri. Yuk simak penjelasan berikut ini! Fotosintesis merupakan proses penyusunan karbohidrat atau zat gula dengan menggunakan energi matahari. Dengan fotosintesis, maka tumbuhan dapat…
- Bagaimana sistem kerja pencernaan filum Annelida ? Bagaimana sistem kerja pencernaan filum Annelida ? Annelida berasal dari kata annulus yang berarti cincin kecil dan oidos yang berarti bentuk. Tubuh Annelida bersirnetri bilateral, panjang, dan bersegmen-segmen. Dari luar,…
- Penyebab munculnya penyakit kolera pada penduduk adalah.... Penyebab munculnya penyakit kolera pada penduduk adalah.... a. terbatasnya udara bersih b. terbatasnya air bersih c. terbatasnya persediaan makanan d. terbatasnya tempat tinggi Jawabannya adalah B. Kolera adalah diare akibat…
- (1) Selain cacing yang bermanfaat, ada juga jenis… (1) Selain cacing yang bermanfaat, ada juga jenis cacing yang pada umumnya hidup secara parasit. (2) Cacing ini bisa hidup parasit di dalam tubuh ternak dan juga di dalam tubuh…
- Dalam sebuah kantong terdapat 4 kelereng merah 3… Dalam sebuah kantong terdapat 4 kelereng merah 3 kelereng putih. Bila sebuah kelereng diambil dari dalam kantong maka peluang terambilnya kelereng merah adalah.. Jawabannya adalah 4/7 Jika A adalah suatu…
- Jelaskan bagaimana manusia mengolah makanannya jelaskan bagaimana manusoa mengolah makanannya Makanan diolah dalam tubuh oleh sistem pencernaan manusia dengan melibatkan organ dan enzim pencernaan. Sistem pencernaan manusia terdiri dari saluran pencernaan dan kelenjar pencernaan. Proses…
- Pneumonia yang disebabkan oleh bakteri dapat diatasi… pneumonia yang disebabkan oleh bakteri dapat diatasi dengan cara.... a. pemberian antibiotik b. istirahat yang cukup c. pemberian gizi yang seimbang d. pemberian cairan yang cukup banyak Jawaban yang paling…
- jelaskan salah satu contoh hewan yang bermigrasi… jelaskan salah satu contoh hewan yang bermigrasi menggunakan Medan magnet contoh hewan yang memanfaatkan medan magnet untuk bermigrasi adalah burung, ikan salmon, dan bakteri. Pembahasan: Medan magnet, dalam ilmu fisika,…
- Pada tanggal 17- 8 – 2019 kita memperingati ulang… Pada tanggal 17- 8 – 2019 kita memperingati ulang tahun R.I yang ke:74. Dalam upacara kenegaraan di Istana Merdeka dihadiri wakil - wakil daerah dari Sabang – Merauke. Saat pengibaran…
- Selain membunuh gulma, herbisida juga dapat membunuh… Selain membunuh gulma, herbisida juga dapat membunuh tanaman budi daya. Oleh sebab itu, banyak peneliti mulai mengembangkan tanaman yang toleran terhadap herbisida. Pembuatan tanaman yang toleran herbisida dilakukan dengan teknik....…
- Pada saat musim hujan, dimana mana seringkali… Pada saat musim hujan, dimana mana seringkali terjadi banjir. Salah satu yang harus kalian perhatikan saat terjadinya banjir di rumah adalah tidak berada di dekat stop contact. a. Mengapa tidak…
- Why does Bawang Putih have things that I don't. This… Match the left column with the characters on the right column. The leftt column: What did the character do? 1. The giant ate so much porridge that Too too-moo and…
- Apabila kita datang mengunjungi orang sakit yang… Apabila kita datang mengunjungi orang sakit yang sudah parah kadangkala muncul dalam perasaan kita rasa kasihan yang mendalam bahkan tak terasa pula kita menitikkan air mata karena ikut merasakan kesedihan…
- "Kenapa dengan kakimu, Antelop?" tanya Uno setelah… "Kenapa dengan kakimu, Antelop?" tanya Uno setelah sampai di dekat Antelop. "Aduh, kakiku sakit. Kakiku terkilir," Antelop merintih kesakitan, "Aku tidak bisa lagi berlari," lanjut Antelop. Kali ini ia menangis…