23.Kalimat di bawah ini merupakan kalimat simpleks (tunggal) adalah…
a. Ketika membayar di kasir, ayah baru menyadari dompetnya tertinggal di dalam mobil
b. Riska bangun ketika sang surya sudah tinggi
c. Pada suatu sore di taman itu kami saling berbagi cerita
d. Ani tersenyum sambil melambaikan tangan ke arahku
e. Dani akan mengikuti kursus bahasa Inggris yang diadakan oleh Balai Latihan Kerja di daerahnya
Jawaban untuk soal ini adalah C.
Mari cermati pembahasan berikut.
Kalimat simpleks (tunggal) adalah kalimat yang hanya terdiri dari satu klausa atau satu kerangka yang menyusun klausa yang memberikan suatu makna utuh dalam ujaran tersebut.
Ciri-ciri kalimat simpleks (tunggal), di antaranya:
1. Memuat satu klausa lengkap, yang bisa berbentuk Subjek (S)-Predikat (P), S-P-Objek (O), S-P-O-Keterangan (K) atau S-P-O-K-Pelengkap.
2. Kalimatnya bersifat sederhana karena terdiri atas satu klausa saja.
3. Terdapat satu kejadian atau peristiwa saja.
4. Kalimat simpleks tidak menggunakan konjungsi atau kata penghubung.
5. Kalimat simpleks juga tidak menggunakan tanda baca koma.
Berikut adalah analisis yang merupakan kalimat simpleks (tunggal) pada pilihan di atas, yaitu:
– Pilihan A yang berbunyi “Ketika membayar di kasir, ayah baru menyadari dompetnya tertinggal di dalam mobil” bukan kalimat simpleks karena adanya penggunaan kata ‘karena’ yang menunjukkan konjungsi waktu.
– Pilihan B yang berbunyi “Riska bangun ketika sang surya sudah tinggi.” bukan kalimat simpleks karena adanya penggunaan kata ‘karena’ yang menunjukkan konjungsi waktu.
– Pilihan C yang berbunyi “Pada suatu sore di taman itu kami saling berbagi cerita.” merupakan kalimat simpleks karena memiliki satu peristiwa dan berpola “Pada suatu sore (Ket. W) di taman itu (Ket. T) kami (S) saling berbagi (P) cerita (O).
– Pilihan D yang berbunyi “Ani tersenyum sambil melambaikan tangan ke arahku.” bukan kalimat simpleks karena adanya penggunaan kata ‘sambil’ yang menunjukkan konjungsi waktu dan terdapat dua peristiwa “tersenyum” dan “melambaikan tangan”.
– Pilihan E yang berbunyi “Dani akan mengikuti kursus bahasa Inggris yang diadakan oleh Balai Latihan Kerja di daerahnya.” bukan kalimat simpleks karena adanya penggunaan kata ‘yang’ yang menunjukkan hubungan dua klausa, yakni klausa utama dan klausa penjelas.
Jadi, jawaban yang tepat adalah C.
Semoga membantu ya ????
Rekomendasi Lain :
- Biasanya paragraf atau kalimat persuasi terdapat… Biasanya paragraf atau kalimat persuasi terdapat kata ... * 10 poin Umumnya paragraf atau kalimat persuasi terdapat kata ajakan. Perhatikan penjelasan berikut, ya. Paragraf persuasif adalah tulisan yang berisi ajakan…
- Complete the following sentences with the suitable… Complete the following sentences with the suitable verbs in past tense or past continuous tense! I (study)...when Anisa (cal)....me. Jawabannya adalah "was studying; called." Soal menanyakan bentuk kata kerja yang…
- Arti dari semboyan adalah…… Arti dari semboyan adalah…… Semboyan adalah suatu kalimat pendek yang dijadikan pegangan hidup dan memiliki makna bagi sebuah kelompok. Perhatikan penjelasan berikut, ya. Makna kata adalah arti, maksud, atau tujuan…
- apa itu kalimat aktif apa itu kalimat aktif kalimat aktif itu kaya subjeknya melakukan suatu pekerjaan atau tindakan. Contoh : Alya sedang belajar
- Perhatikanlah penggalan teks berikut!1)Para penyair… Perhatikanlah penggalan teks berikut!1)Para penyair menulis banyak puisi. 2)Puisi-puisi tersebut menyentuh dan menggugah hati. 3)Namun demikian, penghargaan yang mereka terima terkait dengan karya-karya mereka masih kurang.4) Sehubungan dengan itu, pemerintah…
- Change the verb into the correct form. 5. Cow… Change the verb into the correct form. 5. Cow (produce) milk to make healthy drink. Jawaban yang benar adalah: produces. Mari simak pembahasan soal berikut ini, ya. Soal meminta kamu…
- (1) Hari sudah malam; ayah menyelesaikan… Bacalah kalimat-kalimat berikut! (1) Hari sudah malam; ayah menyelesaikan pekerjaannya.(2) Ratih juga menyelesaikan tugasnya; yaitu: setrika seragam dan mengatur buku. (3) Sedangkan; adik mendengarkan cerita ibu (4)Demikian juga Adi merapikan…
- Complete the sentence with to be am, is, are, and… Complete the sentence with to be am, is, are, and verb 3. Example: The plant (water) is watered every morning. 10. Bali (know) _____________all over the world. Jawabannya adalah 'is…
- Complete the sentence with to be was or were and the… Complete the sentence with to be was or were and the verb 3. 6. The book (write) ____________by J.K Rowling. Jawaban untuk soal ini adalah "was written." (Ditulis.) Perintah soal…
- Changes the sentences into passive form! 2. The… Changes the sentences into passive form! 2. The policemen are guarding the president. Jawabannya adalah "The president is being guarded by the policemen." Soal meminta untuk mengubah kalimat tersebut ke…
- Complete the sentence with to be was or were and the… Complete the sentence with to be was or were and the verb 3. 10.The lost necklace (find) __________ yesterday afternoon. Jawaban untuk soal ini adalah "was found." (Ditemukan.) Perintah soal…
- Change the sentences below into passive or active… Change the sentences below into passive or active voices! The dog is being taken to the vet's. Jawaban : Someone is taking the dog to the vet's. Soal meminta untuk…
- Apa itu kalimat majemuk setara apa itu kalimat majemuk setara Kalimat majemuk setara adalah kalimat yang tersusun oleh klausa-klausa yang sederajat atau setara. Ciri-ciri kalimat majemuk setara adalah sebagai berikut. 1. Tersusun oleh klausa-klausa yang…
- Apa yang dimatsudkalinat utama apa yang dimatsudkalinat utama Kalimat utama adalah kalimat yang berisikan gagasan utama, bersifat umum, dan merupakan kalimat yang menjadi dasar pengembangan paragraf. Untuk memahami alasannya, mari simak pembahasan berikut. Kalimat…
- Exercise change the active sentence below into… Exercise change the active sentence below into passive voice. 3. He doesn't describe the good painting Jawaban : The good painting is not described by him. Soal meminta untuk mengubah…
- Penghilangan Unsur Kalimat Terdapat Pada Kalimat ... Penghilangan Unsur Kalimat Terdapat Pada Kalimat ... A. Bagaimankah Keadaan Ibumu ? B. Saya Menonton Televisi Kemarin. C. Kemarin Saya Menonton Televisi. D. Saya Menonton Televisi Dan Adik Juga. Jawabannya…
- Fill in the blanks using "has" or "have". His sister… Fill in the blanks using "has" or "have". His sister _____ big eyes. Jawaban untuk soal ini adalah "has". Perintah soal adalah "Fill in the blanks using "has" or "have"."…
- Rewrite these sentences in the passive voice. Daniel… Rewrite these sentences in the passive voice. Daniel bought this camera in Japan. Jawaban yang benar adalah “This camera was bought by Daniel in Japan”. Soal meminta kita mengubah kalimat…
- Write these verbs + -s or-es 5. (have) she .... Write these verbs + -s or-es 5. (have) she .... Jawaban untuk soal ini adalah "has". Soal ini berisi perintah untuk menuliskan kata kerja atau "verb" di dalam kurung dengan…
- English .... in many countries all over the world. English .... in many countries all over the world. a. speak b. speaks c. is spoken d. was spoken Jawaban untuk soal ini adalah "c. is spoken". Dalam soal ini…
- A strong shell ... (need) to protect a turtles body. A strong shell ... (need) to protect a turtles body. Jawaban yang benar adalah: is needed. Mari simak pembahasan soal berikut ini, ya. Soal meminta kamu melengkapi bagian rumpang kalimat…
- Change the sentence below into passive voice. "My… change the sentence below into passive voice. "My mother buys a bunch of spinach" "________________________________" Jawabannya adalah A bunch of spinach is bought by my mother. Soal ini meminta untuk…
- Complete the sentence with to be was or were and the… Complete the sentence with to be was or were and the verb 3. 7. The hospital (build) __________in 1990. Jawaban untuk soal ini adalah "was build." (Dibangun.) Perintah soal adalah…
- Pemikiran atau ide yang dijadikan sebagai dasar… pemikiran atau ide yang dijadikan sebagai dasar untuk mengembang kan suatu paragraf disebut Pemikiran atau ide yang dijadikan sebagai dasar untuk mengembangkan suatu paragraf disebut ide pokok. Mari kita simak…
- Benches, a jogging track, a playground, and a… Complete the following dialog using "There is/There are/Is there/Are there" correctly. Amanda : Where do you usually exercise, Damar? Damar : I usually exercise in a gymnasium. What about you?…
- A park in your town? Complete the following dialog using "There is/There are/Is there/Are there" correctly. Amanda : Where do you usually exercise, Damar? Damar : I usually exercise in a gymnasium. What about you?…
- Change the verb into the correct form. 1. Elephant… Change the verb into the correct form. 1. Elephant (have) two tasks and a long trunk. Jawaban : has Pembahasan : Soal meminta untuk melengkapi kalimat dengan menggunakan kata kerja…
- Contoh kalimat resensi kelebihan novel contoh kalimat resensi kelebihan novel Pembahasan Resensi adalah karangan yang berisi ulasan sebuah karya, baik itu yang berupa buku, film, ataupun album lagu. Isinya berupa penilaian atas keunggulan dan kelemahan…
- Inti dari teks tersebut adalah .... Bacalah teks berikut! Energi surya adalah energi yang berupa panas dan cahaya yang dipancarkan matahari. *Energi* surya (matahari) merupakan salah satu sumber energi terbarukan yang paling penting. Indonesia mempunyai potensi…
- Kevin ... not agree with our opinion. Kevin ... not agree with our opinion. a. do b. did c. does e. is Jawaban untuk soal ini adalah C. does. Soal ini meminta untuk dilengkapi bagian rumpangnya dengan…