aktivitas manusia yang mengakibatkan pencemaran tanah, sebutkan dampak akibat pencemaran tanah
Pencemaran tanah memiliki dampak yang berbahaya bagi makhluk hidup, mulai dari segi kesehatan hingga lingkungan. Toksin yang dilepaskan oleh polutan di tanah dapat berinteraksi dengan ekosistem, baik secara langsung maupun tidak langsung. Pencemaran tanah selalu berkaitan dengan aktivitas manusia yang sangat beragam.
Oleh karena itu, penyebab pencemaran tanah dapat dibagi menjadi lima berdasarkan tipe polutannya:
1. Bio-polutan, polutan yang berasal dari agen-agen biologi. Jenis polutan ini berasal dari hasil ekskresi manusia, burung, dan hewan-hewan lainnya.
2. Aktivitas pertanian, berupa bahan kimia di antaranya pestisida, pupuk kimia, herbisida, zat kapur, dan kompos.
3. Radioaktif, dapat dihasilkan dari aktivitas manusia seperti nitrogen, uranium, thorium, uranium, dan lain-lain.
4. Limbah urban, dihasilkan dari rumah tangga dan sebagai hasil aktivitas manusia di perkotaan. Polutan tersebut antara lain sampah plastik, limbah domestik maupun komersial, dan materi-materi buangan lainnya.
5. Limbah buangan industri, limbah industri skala besar di antaranya berupa logam, seperti timbal (Pb), merkuri (Hg), arsenik (As), nikel (Ni), dan sebagainya.
Berikut ini adalah tiga dampak pencemaran tanah dari segi kesehatan dan lingkungan:
1. Menurunkan kesuburan tanah. Hilangnya biota-biota atau mikroflora tanah dapat menyebabkan tanah menjadi tidak subur seperti sedia kala.
2. Hilangnya keanekaragaman hayati. Paparan polutan yang berbahaya dapat mematikan sejumlah jenis tanaman atau hewan sehingga terjadi kelangkaan spesies.
3. Bioakumulasi. Terjadi apabila manusia memakan daging atau sayur yang telah terpapar polutan tanah. Hal ini dapat berujung pada penyakit kronis laten (tidak disadari).
Semoga membantu.
Rekomendasi Lain :
- Arti lingkungan? arti lingkungan? lingkungan diartikan sebagai segala benda, kondisi, keadaan dan pengaruh yang terdapat dalam ruangan yang kita tempati, dan mempengaruhi hal yang hidup termasuk kehidupan manusia. Tujuan Pemanfaatan Lingkungan :…
- Sebuah truk mengangkut bahan makanan seberat 6,2 ton… sebuah truk mengangkut bahan makanan seberat 6,2 ton yang terdiri atas beras, kacang tanah, dan jagung. apabila berat beras 46 kuintal dan kacang tanah 120 kg maka berat jagung yang…
- Salah satu upaya pengendalian hama yang tidak… salah satu upaya pengendalian hama yang tidak menimbulkan pencemaran lingkungan adalah.... a.pengendalian tikus dengan rodentisida b.penyemprotan hama penggerek batang dengan pestisida c.pengendalian hama wereng dengan predator lain Jawaban yang benar…
- Di Era modernisasi industri berkembang dengan pesat,… Di Era modernisasi industri berkembang dengan pesat, selain berdampak positif hal tersebut juga membawa dampak negatif. Salah satu dampak negatif dari perkembangan industri adalah.... a. meningkatnya kecepatan proses produksi b.…
- Pemanfaatan konsep reaksi redoks yang paling kecil… Pemanfaatan konsep reaksi redoks yang paling kecil dampak negatifnya adalah .... A. pembakaran BBM B. pembuatan biogas C. pembakaran kayu bakar D. pembakaran batu bara E. pembakaran tidak sempurna Jawaban:…
- Apa yang dimaksud dengan pencemaran ...... apa yang dimaksud dengan pencemaran ...... jawaban dari soal tersebut yaitu masuk maupun masuknya makhluk hidup, zat, energi atau komponen lair ke dalam air maupun udara. Pencemaran merupakan masuk maupun…
- Manfaat hutan bagi kehidupan manusia ? 2. Manfaat… 1. Manfaat hutan bagi kehidupan manusia ? 2. Manfaat bagi makhluk hidup lain di ekosistem hutan ? Manfaat hutan bagi manusia adalah sebagai tempat penghasil oksigen yang digunakan oleh sebagian…
- Sebutkan dampak negatif jumlah penduduk yang besar… sebutkan dampak negatif jumlah penduduk yang besar terhadap lingkungan! jawaban yang tepat untuk soal ini adalah penurunan kualitas air dan limbah rumah tangga yang menumpuk. Berikut adalah penjelasannya. Peningkatan jumlah…
- Untuk menjaga kesuburan tanah pada lahan yang… Untuk menjaga kesuburan tanah pada lahan yang miring, upaya vegetatif yang dilakukan adalah.... Jadi upaya vegetatif dalam menjaga kesuburan tanah pada lahan miring adalah penanaman berjalur/strip croping. Berikut penjelasannya. Dalam…
- Apa yang dimaksud dengan polusi apa yang dimaksud dengan polusi Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah pencemaran atau masuknya benda pencemar ke lingkungan udara, perairan, ataupun tanah. Polusi adalah pencemaran atau masuknya benda pencemar ke…
- Bagaimana suatu zat dapat dikatakan sebagai polutan?… bagaimana suatu zat dapat dikatakan sebagai polutan? jelaskan! Polutan adalah zat atau bahan yang dapat mengakibatkan pencemaran lingkungan (polusi) dan dapat mengganggu keberlangsungan hidup makhluk hidup. Polutan dapat berupa zat…
- Meningkatnya jumlah kendaraan bermotor mengakibatkan… meningkatnya jumlah kendaraan bermotor mengakibatkan polusi udara yang menggangu proses pernapasan manusia. selain itu, gas buang dari kendaraan tersebut bersifat sebagai gas rumah kaca yang dapat mengakibatkan pernapasan global. bagaiamana…
- Program langit biru ( PLB ) yang dicanangkan pada… program langit biru ( PLB ) yang dicanangkan pada agustus 1996 merupakan program untuk mengendalikan pencemaran udara. upaya upaya apa saja yang dilakukan dalam program tersebut? jelaskan Program Langit Biru…
- Pemanfaatan air tanah yang berlebihan berdampak… Pemanfaatan air tanah yang berlebihan berdampak terhadap kualitas dan kuantitas air tanah sehingga perlu upaya konservasi air tanah. Tuliskan upaya-upaya konservasi air tanah! Upaya-upaya konservasi air tanah adalah tidak membuang…
- Apa yang dimaksud dengan hujan asam apa yang dimaksud dengan hujan asam Hujan asam merupakan hujan yang memiliki pH rendah dan bersifat asam yang korosif atau dapat mengikis partikel lain. Salah satu gas yang mengakibatkan pencemaran…
- Perhatikan pernyataan berikut ini! 1. melelehnya es… perhatikan pernyataan berikut ini! 1. melelehnya es di kutub Utara dan Selatan bumi 2. meningkatnya permukaan air laut 3. perubahan iklim yang semakin ekstrim 4. meningkatnya gelombang panas 5. menurunnya…
- Gempa yang terjadi karena turunnya atau runtuhnya… gempa yang terjadi karena turunnya atau runtuhnya tanah, dan biasa terjadi pada daerah tembang yang berbentuk terowongan, pegunungan kapur, atau lubang disebut gempa A dangkal B tektonik C vulkanis D…
- Sebutkan macam-macam cara melempar bola dalam… Sebutkan macam-macam cara melempar bola dalam permainan rounders Jawaban yang benar adalah lemparan bola melambung, lemparan bola mendatar, dan lemparan bola menyusur tanah. Berikut ini penjelasannya. Rounders merupakan salah satu…
- Apakah makna yang terkandung dalam syair lagu… apakah makna yang terkandung dalam syair lagu Indonesia Pusaka Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah gambaran Indonesia sebagai pusaka peninggalan yang sangat berharga bagi kita dan harus merawat serta mencintai tanah…
- Limbah industri adalah limbah industri adalah Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah limbah yang dihasilkan dari aktivitas pabrik / industri. Limbah adalah buangan atau sisa dari suatu usaha atau kegiatan yang mengandung berbagai…
- Berikut ini yang merupakan peran tanah bagi… berikut ini yang merupakan peran tanah bagi kehidupan adalah... Tanah berperan sebagai penyedia air bagi makhluk hidup seperti manusia. Selain menyediakan air bersih tanah juga dapat berperan sebagai penyaring air…
- Pengembangan pertanian monokultur pada suatu wilayah… pengembangan pertanian monokultur pada suatu wilayah akan menyebabkan .... Jawaban benar mengenai pengembangan pertanian monokultur di suatu wilayah dapat menyebabkan menurunnya kesuburan tanah dan meningkatkan jumlah hama. Pertanian monokultur adalah…
- Apa yang dimaksud dengan polutan apa yang dimaksud dengan polutan Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah zat atau bahan yang dapat mengakibatkan pencemaran lingkungan dan dapat mengganggu kehidupan. Polutan merupakan zat atau bahan yang dapat…
- Perhatikan pernyataan tentang tanah dibawah ini : 1.… Perhatikan pernyataan tentang tanah dibawah ini : 1. banyak tersebar di sepanjang Pulau Jawa bagian utara 2. berwarna coklat kekuning-kuningan 3. merupakan hasil erosi bagian atas 4. memiliki derajat keasaman…
- Dari puncak sebuah menara setinggi 45 m dijatuhkan… Dari puncak sebuah menara setinggi 45 m dijatuhkan sebuah batu. Jika percepatan gravitasi bumi 10 m/s^2, kecepatan batu pada saat tepat menyentuh tanah adalah ... Jawaban : 30 m/s Diketahui:…
- Seorang penjual minyak tanah memiliki persediaan… seorang penjual minyak tanah memiliki persediaan sebanyak 20 liter, kemudian membeli lagi 3,5 m³.berapa liter persediaan minyak tanah pada penjual tersebut Jawaban yang benar adalah 3.520 liter. Perhatikan penjelasan berikut.…
- Tanah loss di Gurun Gobi dan sand dunes di… Tanah loss di Gurun Gobi dan sand dunes di Parangtritis merupakan bentang alam hasil erosi oleh tenaga …. a. air b. abrasi c. angin d. gletser e. es Untuk jawbaan…
- Tanah andosol berasal dari .... tanah andosol berasal dari .... Jawaban benar pada soal tersebut adalah tanah andosol berasal dari tanah vulkanik atau tanah yang terbentuk karena adanya proses vulkanisme pada gunung berapi. Berikut adalah…
- Pak Iwan memiliki sebidang tanah berbentuk persegi… Pak Iwan memiliki sebidang tanah berbentuk persegi paniang dengan luas 560 m². Lebar tanah tersebut adalah 19 m lebih pendek daripada panjangnya. Berapakah lebar tanah Pak Iwan tersebut? A. 16…
- Program langit biru (PLB) yang dicanangkan pada… program langit biru (PLB) yang dicanangkan pada Agustus 1996 merupakan program untuk mengendalikan pencemaran udara upaya upaya apa saja yang dilakukan dalam program tersebut?jelaska! Upaya yang dilakukan adalah mengurangi kendaraan…